Menu



OtoDriver logo Member of : Logo PT. Bintang langit Multimedia

Copyright © 2024. Otodriver.com. All rights reserved.
Beranda / Mobil Listrik

Tertarik Membeli Mobil Listrik Hyundai? Ketahui Skema Kreditnya Dari Tenor 1-5 Tahun

Hyundai telah menjual Ioniq dan Kona EV untuk pasar Indonesia. Keduanya berkisar di atas Rp 600 jutaan, berikut skema kreditnya.
Mobil Listrik - Sabtu, 16 Januari 2021 06:00 WIB
Penulis : Ahmad Biondi


Hyundai Motors Indonesia telah memasarkan dua mobil listrik terjangkau untuk pasar tanah air.

Bagi Anda yang menyukai mobil berjenis sedan, maka Hyundai menawarkan sebuah Ioniq bertenaga listrik. Sementara untuk remaja atau kaum urban yang suka dengan bentuk crossover, maka Kona bisa menjadi pilihan.

BACA JUGA

Berikut skema kreditnya Hyundai Ioniq tipe EV Style yang dibanderol Rp 624,8 juta :

1 tahun : DP Rp 57,713 juta : Angsuran Rp 57,713 juta / bulan

2 tahun : DP Rp 31,330 juta : Angsuran Rp 31,330 juta/bulan

3 tahun : DP Rp 22,564 juta : Angsuran Rp 22,564 juta/bulan

4 tahun : DP Rp 18,610 juta : Angsuran Rp 18,610 juta/bulan

5 tahun : DP Rp 16,235 juta : Angsuran Rp 16,235 juta/bulan

Kemudian untuk Kona EV yang dijual Rp 674,8 juta. Skemanya sebagai berikut :

1 tahun : DP Rp 62,305 juta : Angsuran Rp 62,305 juta/bulan

2 tahun : DP Rp 33,823 juta : Angsuran Rp 33,823 juta/bulan

3 tahun : DP Rp 24,359 juta : Angsuran Rp 24,359 juta/bulan

4 tahun : DP Rp 20,090 juta : Angsuran Rp 20,090 juta/bulan

5 tahun : DP Rp 17,526 juta : Angsuran Rp 17,526 juta/bulan

Meskipun membeli lewat angsuran, namun para konsumen juga tetap mendapatkan standar kaca film dari Hyundai, karpet serta mendapatkan garansi baterai hingga 8 tahun atau 160.000 km.


Tags Terkait :
Hyundai Kona EV Ioniq
Bagikan Ke :


Dapatkan update berita pilihan dan terbaru setiap hari dari otodriver.com. Mari bergabung di Channel Telegram OtoDriver, caranya klik link https://t.me/otodriver, kemudian join. Anda Harus install aplikasi telegram terlebih dahulu.


Road To GIIAS 2024
Artikel Terkait

Berita
Intip Spek Hyundai Ioniq 5. Sudah Ada Di Indonesia

2 tahun yang lalu


Berita
Produksi Hyundai Ioniq 5 Terancam, Tidak Bisa Penuhi Target

3 tahun yang lalu


Berita
Hyundai Stop Produksi Kona dan Ioniq 5 Karena Paceklik Suku Cadang

3 tahun yang lalu


Berita
Beli Ioniq di Hyundai Gowa Cash, Berkesempatan Dapat Ioniq 5 Gratis

2 hari yang lalu


Berita
Hyundai All New Kona EV Tembus Rp 500 Juta?

3 minggu yang lalu


Berita
Hyundai Kona Electric Generasi Terbaru Sudah Bisa Dipesan, Harga Rp 500 Jutaan

1 bulan yang lalu


Berita
Hyundai Perkenalkan Ioniq 5 N Versi Balap Pikes Peak

1 bulan yang lalu


Berita
Hyundai All New Kona EV Dan Ioniq 5 N Dipastikan Masuk Tahun Ini Ke Indonesia

1 bulan yang lalu


Terkini

Berita
Tak Hanya Kalista, Geely Radar RD6 Bakal Hadir Juga Di Thailand Dengan Label Riddara

4 jam yang lalu


Berita
GWM Tank 300 Semakin Dekat Dengan Indonesia

5 jam yang lalu


Berita
Konsumen Pajero Sport-Fortuner Mulai Bergeser Ke Kijang Innova Zenix

7 jam yang lalu


Berita
Kona EV Yang Meluncur di GIIAS Sudah Menggunakan Baterai Produksi Lokal

7 jam yang lalu


Test Drive
Test Drive Citroen E-C3: Acung Jempol Untuk Kenyamanannya

11 jam yang lalu