Menu



OtoDriver logo Member of : Logo PT. Bintang langit Multimedia

Copyright © 2024. Otodriver.com. All rights reserved.
Beranda Mobil Listrik

Mercedes-Benz Ramal Mesin Konvensional Selesai Dekade Ini

Mobil Listrik
Sabtu, 24 Juli 2021 13:00 WIB
Penulis : Ahmad Biondi


Daimler AG Mercedes-Benz benar-benar serius menggarap mobil ramah lingkungan. Hal ini dibuktikan dengan biaya investasi mereka yang menyentuh angka US$ 47 miliar atau setara dengan Rp 681,7 triliun untuk pengembangan mobil listrik.

Seperti dilansir Autoblog, pabrikan asal Jerman tersebut berencana meluncurkan tiga platform kendaraan listrik pada 2025, dan mendirikan delapan pabrik baterai tambahan.

BACA JUGA

Setelah bertahun-tahun dikritik karena terlambat mengadopsi mobil bertenaga baterai murni, Mercedes-Benz langsung menggebrak dengan EQS dan versi listrik dari S-Class pada awal tahun ini. Sedan itu mendapat pujian dari para analis dan pengulas mobil karena memadukan daya tarik kelas atas dan jangkauan kompetitif yang menantang model dari Tesla.

Perusahaan mengatakan tetap berpegang pada target profitabilitasnya di tengah pergeseran mobil listrik. Itu tidak memberikan tanggal pasti kapan akan menghentikan mesin pembakaran internal seperti bensin dan diesel, karena laju peralihan ke baterai sangat bervariasi di berbagai wilayah.

Yang pasti, Mercedes-Benz akan siap untuk beralih sepenuhnya ke kendaraan listrik pada akhir dekade ini.


Tags Terkait :
Mercedes-Benz Eqt
Bagikan Ke :


Dapatkan update berita pilihan dan terbaru setiap hari dari otodriver.com. Mari bergabung di Channel Telegram OtoDriver, caranya klik link https://t.me/otodriver, kemudian join. Anda Harus install aplikasi telegram terlebih dahulu.


Serba-Serbi Berkendara Di Musim Hujan
Artikel Terkait


Berita
Mercedes-Benz Siap Ekspansi Pabrik Wanaherang

8 tahun yang lalu


Berita
Ekonomi Masih Lesu, Mercedes-Benz Global Malah Raup Untung

8 tahun yang lalu


Berita
Panen Recall, Otomotif Korea Selatan Berduka,

3 tahun yang lalu


Berita
Aduh, 19 Mobil Klasik Dijarah di Amerika Serikat

4 tahun yang lalu


Terkini

Pikap
Chang li, Pikap ‘Terkecil’ Di Dunia Sudah Mengaspal Di Indonesia

1 jam yang lalu


Bus
Inilah Golongan Penumpang Yang Digratiskan Naik Transjakarta

2 jam yang lalu


Berita
Industri Otomotif Jadi Pahlawan Devisa, Diharap Garap Segmen Murah Hybrid

3 jam yang lalu


Truk
Luar Biasa, Truk Rem Blong Minta Darah Lagi !!

5 jam yang lalu


Berita
Neta Tambah Dealer di Jakarta, Bangunanya Bekas Prestige Motorcars di Pluit

16 jam yang lalu