Menu



OtoDriver logo Member of : Logo PT. Bintang langit Multimedia

Copyright © 2024. Otodriver.com. All rights reserved.
Beranda Mobil Listrik

Apple Car Mulai Diproduksi 2024, Targetkan 100 Ribu Mobil Di Tahun Pertama

Mobil Listrik
Jumat, 5 Februari 2021 10:00 WIB
Penulis : Suryo Sudjatmiko


Setelah Hyundai menyatakan mundur dari kesepakatan dengan Apple.inc untuk  membuat kerjasama membuat mobil listrik, maka muncullah Kia sebagai penggantinya.

Nampaknya kerjasama dengan pabrikan yang berdiri di bawah atap Hyundai, mencapai titik temu dengan kesiapan Apple untuk menggelontorkan investasi yang cukup besar US$ 3,6 milyar atau setara dengan Rp 50,5 trilyun.

Dikutip dari cnet.com, produksi mobil Apple-Kia ini dikabarkan akan dilaksanakan di pabrik perakitan Kia di Georgia, AS. Rumor yang beredar kesepakatan antara keduanya akan diresmikan pada 17 Februari 2021 nanti.

BACA JUGA

Selain itu dikabarkan pula bahwa produk kerjasama ini akan menggunakan platform E-GMP yang merupakan platform mobil listrik milik Hyundai yang mampu menyuguhkan jarak tempuh 500km sekali pengisian dalam siklus WLTP

Plaform yang juga digunakan pada Ioniq5 ini mampu melakukan pengisian daya hingga 80% dalam waktu 18 menit saja.

Selain itu, kemitraan ini diharapkan dapat memproduksi 100 ribu mobil EV Apple dalam debut tahun pertamanya.


Tags Terkait :
Apple-kia Apple-hyundai
Bagikan Ke :


Dapatkan update berita pilihan dan terbaru setiap hari dari otodriver.com. Mari bergabung di Channel Telegram OtoDriver, caranya klik link https://t.me/otodriver, kemudian join. Anda Harus install aplikasi telegram terlebih dahulu.


Serba-Serbi Berkendara Di Musim Hujan
Artikel Terkait


Mobil Listrik
Mobil Listrik Buatan Apple Terancam Tertunda Produksinya

1 tahun yang lalu


Berita
Mengenal Casper, SUV Mungil Hyundai Berbanderol Rp 100 Jutaan

1 tahun yang lalu


Berita
Pengalaman Tim OtoDriver ll Menyusur Jawa Timur Hingga Bali di Holiday In Style 2022

1 tahun yang lalu


Mobil Listrik
KIA EV6, Berperfoma Legit, Aerodinamis dan Laris di Indonesia

2 tahun yang lalu

Berita
Pikat Pasar Amerika Latin, GM Mulai Produksi Chevrolet Tracker di Argentina Per Juli 2022

2 tahun yang lalu


First Drive
FIRST DRIVE: KIA Grand Carnival 2021

2 tahun yang lalu


Berita
Kembaran Hyundai Stagazer Ini Terkuak Ruang Interiornya

2 tahun yang lalu


Berita
Hoax, Tidak Ada Kerjasama Hyundai-Kia dan Apple

3 tahun yang lalu


Terkini

Bus
Update Jadwal Keberangkatan Armada Juragan 99 Trans

3 jam yang lalu


Truk
Panduan Aman Mengemudikan Truk Ala Mitsubishi Fuso

5 jam yang lalu


Mobil Listrik
2024 KIA EV Day: Kenal Lebih Dekat Kia PV5 Concept, Mobil Modular Yang Unik

5 jam yang lalu


Truk
Ini Instruksi AHY Soal Truk ODOL

6 jam yang lalu


Berita
UFilm Kenalkan Kaca Film Premium Dengan Banderol Ramah Kantong

8 jam yang lalu