Menu



OtoDriver logoMember of :Logo PT. Bintang langit Multimedia

Copyright © 2026. Otodriver.com. All rights reserved.
BerandaKomparasi

Komparasi VinFast VF e34 vs BYD Dolphin vs MG ZS EV

VinFast VF e34 menjadi salah satu mobil listrik yang dihadirkan oleh pabrikan asal Vietnam ini.
Komparasi
Minggu, 18 Februari 2024 09:00 WIB
Penulis : Aditya Widiutomo


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

OTODRIVER - VinFast VF e34 menjadi salah satu mobil listrik yang dihadirkan oleh pabrikan asal Vietnam ini. Nantinya, VF e34 akan bersaing dengan beberapa pesaingnya seperti BYD Dolphin dan MG ZS EV.

VinFast VF e34  dimensi panjang 4.300 mm, lebar 1.768 mm, dan tinggi 1.615 mm dengan wheelbase mencapai 2.611 mm. Praktis mobil ini bakal menjadi mobil listrik masuk ke dalam segmen SUV B-Segment.

BYD Dolphin

Lantas, bagaimana komparasi spesifikasi antara VF e34 dengan para rivalnya?

VinFast VF e34 ditenagai oleh motor listrik dengan tenaga mencapai 147 dk dan torsi 242 Nm. Motor listriknya ini di-support oleh baterai berkapasitas 41,9 kWh dengan jarak tempuh terjauhnya mencapai 320 km menurut lembaga NEDC.

BACA JUGA

Sementara BYD Dolphin ditenagai oleh motor listrik bertenaga 201 dk dan torsi 310 Nm. Baterainya berkapasitas 60,48 kWh dengan range mencapai 490 km menurut lembaga NEDC.

MG ZS EV

Sementara MG ZS EV memiliki tenaga motor listrik mencapai 148 dk dan torsi 350 Nm dengan baterai 50,3 kWh dengan jarak tempuh 403 km menurut klaim NEDC.

VinFast VF e34 memang belum memiliki harga jual resmi. Namun, menurut spekulasi yang beredar, mobil ini bakal memiliki harga jual berkisar Rp 300 hingga 310 jutaan.

Sementara BYD Dolphin memiliki harga jual Rp 425 juta dan MG ZS EV dibanderol dengan harga Rp 453 juta. (AW).


Tags Terkait :
VinFast VF E34 BYD Dolphin MG ZS EV
Bagikan Ke :


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

Dapatkan update berita pilihan dan terbaru setiap hari dari otodriver.com. Mari bergabung di Channel Telegram OtoDriver, caranya klik link https://t.me/otodriver, kemudian join. Anda Harus install aplikasi telegram terlebih dahulu.


Artikel Terkait


Berita
Pabrik VinFast Di Subang Jadi Salah Satu Hub EV Terlengkap Di Asia

Didorong juga jadi salah satu basis produksi mobil VinFast setir kanan dengan kapasitas produksi terpasang sampai 350 ribu unit setahun.

1 hari yang lalu


Berita
VInFast VF 7 Mampu Mendukung Aktifitas Harian, Inilah 4 Keunggulannya

Beberapa kelebihan VinFast VF 7 yang perlu Anda ketahui guna menunjang semua kebutuhan harian.

1 hari yang lalu


Berita
VinFast Mengapresiasi Tujuh Figure Inspiratif Di Indonesia, Siapa Saja Mereka?

VinFast Indonesia menggelar acara untuk mengapresiasi tujuh figure inspiratif terpilih. Siapa saja ketujuh figure tersebut?

1 hari yang lalu

Berita
MPV Dan Double Cabin Vinfast Segera Meluncur, Intip Bocoran Spesifikasinya

Saat ini pihak VinFast masih menjaring ide dari masyarakat soal harga dan nama varian untuk mobil tujuh penumpang baru mereka.

2 hari yang lalu


Berita
VinFast Ajak Masyarakat Tentukan Model Baru Favorit Mereka

Berbeda dengan brand lain, VinFast mengajak masyarakat untuk menentukan desain model selanjutnya yang akan dijual.

1 bulan yang lalu


Berita
VinFast VF 3 Dapat Banyak Penghargaan, Ini Skema Membelinya Sekarang

VinFast mendapatkan beberapa penghargaan bergengsi baru-baru ini. Model VF 3 menjadi sorotan.

2 bulan yang lalu

Berita
VinFast Tawarkan Sewa Batre Mobil Mulai Rp 253 Ribu, Ini Detail Lengkapnya

VinFast secara resmi mengumumkan strategi harga berlangganan baterai baru untuk pasar Indonesia.

2 bulan yang lalu


Berita
Vinfast Obral Biaya Langganan Baterai

Ditambah diskon langganan baterai membuatnya lebih terjangkau.

3 bulan yang lalu


Terkini

Berita
Aura Nismo RS Concept, Bintang Nissan Di Tokyo Auto Salon 2026

Di tangan Nissan sebuah mobil hybrid bisa tampil dan berperforma sangat agresif.

5 jam yang lalu


Mobil Listrik
Mengenal Lebih Dekat Mazda6e Yang Akan Hadir di Indonesia

Mazda6e mulai dijajakan di Singapore, Juli 2026. Sedangkan Indonesia akan segera menyusul setelahnya. Simak spesifikasinya.

6 jam yang lalu

Bus
Transjakarta Tunda Kenaikan Tarif, Karena Kondisi Ekonomi Belum Kondusif

Subsidi untuk angkutan umum lebih penting dibandingkan untuk kendaraan pribadi.

1 hari yang lalu


Berita
Changan Intensif Siapkan Baterai Solid State Untuk EV

Peta permainan mobil listrik global semakin mengerucut demi mencari tingkat efisiensi energi maksimal dan keamanan berkendara yang optimal.

1 hari yang lalu


Berita
Produk Elektrifikasi Mendominasi Singapore Motorshow 2026

Singapore Motorshow 2026 sebagai bagian dari fondasi menuju bebas karbon 2040.

1 hari yang lalu