Menu



OtoDriver logoMember of :Logo PT. Bintang langit Multimedia

Copyright © 2026. Otodriver.com. All rights reserved.
BerandaCrash Test

VIDEO: Crash Test Volvo V60 2018

Volvo V60 generasi terbaru sukses menjalani uji tabrak alias crash test dengan hasil yang baik.
Crash Test
Kamis, 20 Desember 2018 15:00 WIB
Penulis : Aditya Widiutomo


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

BACA JUGA

Volvo V60 generasi terbaru sukses menjalani uji tabrak alias crash test dengan hasil yang baik. Crash test ini dilakukan oleh Euro NCAP pada tahun 2018 dan hasilnya sudah tayang di YouTube (5/12).

Sedan Station Wagon ini telah terbukti mampu memberikan proteksi keselamatan bagi penumpang yang berada di kabinnya ketika terjadi kecelakaan. Total ada 6 buah kantung udara yang mampu bekerja optimal untuk melindungi penumpang dan pengemudi.

Berbagai pengujian benturan pun dilalui untuk membuktikan klaim kehebatan piranti keselamatannya. Untuk uji tabrakan depan alias frontal, penguji melesatkan Volvo V60 dalam kecepatan 64 km/jam. Walau area moncong hancur sampai tak berkeping-keping, tapi seluruh kantung udara bekerja dengan semestinya unutuk melindungu penumpang yang ada di dalamnnya.

Selain itu, untuk uji tabrak lainnya, seluruh bodi serta peranti keselamatan Volvo V60 ini mampu memproteksi keselamatan pada manusia yang berada di dalam kabin dengan sempurna.Hasilnya, Volvo V60 ini mengantongi 5 bintang yang artinya sangat baik dari Euro NCAP.

Sayangnya, mobil dengan tingkat keselamatan sekelas Volvo V60 ini tak hadir di Indonesia. Tak hanya tingkat keselamatan yang mendapat nilai baik, namun desain eksterior mobil ini juga tampil menawan.

Penasaran seperti apa pengujian Volvo V60 ini oleh Euro NCAP? Simak tayangannya di bawah.


Tags Terkait :
Volvo V60 Crash Test
Bagikan Ke :


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

Dapatkan update berita pilihan dan terbaru setiap hari dari otodriver.com. Mari bergabung di Channel Telegram OtoDriver, caranya klik link https://t.me/otodriver, kemudian join. Anda Harus install aplikasi telegram terlebih dahulu.


Artikel Terkait


VIDEO: Crash Test Volvo V60 2018

Volvo V60 generasi terbaru sukses menjalani uji tabrak alias crash test dengan hasil yang baik.

Crash Test | 6 tahun yang lalu


Berita
Volvo Di Ujung Tanduk di AS Karena Masalah Ini

Pabrikan asal Swedia, Volvo, mengalami recall besar-besaran untuk lansiran terbarunya.

2 tahun yang lalu


Berita
Volvo Lakukan Recall Terbesar Dalam Sejarah Karena Hal Langka

Sekitar 2,1 juta mobil Volvo di seluruh dunia bakal ditarik.

5 tahun yang lalu


Truk
Volvo Pelopori Koneksi Antarkendaraan. Masing-masing Bisa ‘Ngobrol’

Tingkat kecelakaan bisa ditekan ketika masing-masing pengemudi mengetahui kondisi di sekitarnya. Namun Volvo memilih cara lain, yaitu membuat masing-masing kendaraan bisa ‘berkomunikasi’.

5 tahun yang lalu


Berita
BMW i5, iX1, Hingga Volvo EX30 Diskon Besar-Besaran Nyaris Stengah Harga

Mobil listrik memang bisa dikatakan sedang banjir di pasaran Indonesia. Itu juga yang membuat beberapa pabrikan menjual dengan harga diskon.

23 jam yang lalu

VIDEO: Crash Test Zeekr X (ASEAN NCAP)

Zeekr X berhasil menjalani Crash Test yang telah diuji tabrak di lembaga ASEAN NCAP pada beberapa waktu lalu dan telah diupload di akun Youtube ASEAN NCAP.

Crash Test | 1 hari yang lalu


Bus
Ribuan Bus Disiapkan Angkut Penumpang Nataru 2025 Dari Jakarta

Perhatikan kondisi laik jalan bus, karena saat ramp check ada yang tidak laik jalan.

1 hari yang lalu

Berita
Michelin Siap Hadapi Era Kendaraan Listrik, Seluruh Ban Sudah Kompatibel Untuk EV

Michelin siap hadapi era kendaraan listrik. Semua ban kini kompatibel untuk EV, efisien, senyap, dan berkelanjutan dengan performa tinggi.

1 bulan yang lalu


Terkini

Tips
Pasang TPMS Di Mobil Kita, Bisa Mendeteksi Dini Sebelum Ban Pecah

Tekanan ban masih sering terabaikan meskipun bisa menyebabkan kecelakaan fatal. Ada solusi yang mudah untuk mengeceknya.

29 menit yang lalu


Berita
Mazda Perkenalkan Warna Baru, All New CX-5 Yang Pertama Tampil

Warna Navy Blue Mica akan dilaburkan pertama kali pada CX-5.

13 jam yang lalu


Berita
Kia Indonesia Mungkin Jual Kia Tasman Di Indonesia, Lawan Hilux

Kia Tasman diesel dibidik menjadi kandidat untuk masuk Indonesia. Simak bocorannya.

14 jam yang lalu


Berita
Kia Carens Facelift Diperkenalkan, Menandai Babak Baru Brand Kia di Indonesia

Kia Carens Facelift membuka era baru Kia di Indonesia.

17 jam yang lalu


Berita
Sebelum Lebaran 2026 SPBU Swasta Bisa Jualan BBM Lengkap Lagi

Khusus solar akan diwajibkan pakai produk hasil kilang Pertamina.

19 jam yang lalu