Menu



OtoDriver logoMember of :Logo PT. Bintang langit Multimedia

Copyright © 2026. Otodriver.com. All rights reserved.
BerandaCrash Test

VIDEO: Crash Test Toyota Calya 2016

Ini dia hasil tes dan tayangan uji tabrak Toyota Calya terbaru yang baru saja diunggah hari ini oleh ASEAN NCAP.
Crash Test
Kamis, 12 Januari 2017 10:30 WIB
Penulis : Danu P Dirgantoro


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

BACA JUGA

Toyota Calya yang sudah dites tabrak oleh ASEAN NCAP mendapat hasil yang cukup meuaskan. Jika sebelumnya hanya ada rilis mengenai hasil pengujiannya, kini ASEAN NCAP mengunggah tayangan video uji tabraknya.

Seperti yang diunggah dalam channel YouTube resmi ASEAN NCAP (11/1), Toyota Calya yang punya dua kantung udara ini berhasil melewati uji tabrak depan. Tampak dua airbag sangat baik bekerja melindungi penumpang depan dan pengemudi.

ASEAN NCAP

Walau kekuatan hantaman tak sampai menghancurkan bodi di area pengemudi, tapi kaca depan dengan cepat retak. Semoga saja keretakan kaca tersebut tak sampai membahayakan penumpang di dalamnya.

Hasilnya, Calya buatan Indonesia ini mendapatkan skor bintang empat untuk perlindungan penumpang dewasa. Pengujian tabrak ini sendiri dilakukan ASEAN NCAP pada September 2016 lalu. Untuk lebih jelasnya, silahkan simak tayangannya berikut ini.


Tags Terkait :
Toyota Calya LCGC
Bagikan Ke :


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

Dapatkan update berita pilihan dan terbaru setiap hari dari otodriver.com. Mari bergabung di Channel Telegram OtoDriver, caranya klik link https://t.me/otodriver, kemudian join. Anda Harus install aplikasi telegram terlebih dahulu.


Artikel Terkait

Berita
Kampas Rem Bendix Tersedia Untuk 90 Persen Jenis Mobil Yang Dipasarkan Di Indonesia

Bendix sebagai salah satu merek aftermarket pengereman mobil tunjuk influencer Ridwan Hanif sebagai brand ambassador-nya di Indoesia. Bendix sendiri sudah cukup lama menghadirkan komponen

2 tahun yang lalu


Berita
Daftar 10 Mobil Terlaris Saat Ini, Nomor 1 Avanza, Diikuti Xpander

Gaikindo telah merilis daftar 10 mobil terlaris saat ini. Di antaranya ada nama-nama lama seperti Avanza, Brio dan Innova. Namun yang mengejutkan, Stargazer langsung masuk 10 besar.

3 tahun yang lalu


Berita
Mengenal Bridgestone Ecopia yang Jadi Ban Standar Toyota Calya - Daihatsu Sigra

Sebelum meneliti lebih lanjut mengenai kejadian pecah ban pada lebih dari 5 unit Toyota Calya dan Daihatsu Sigra, Bridgestone Indonesia menjelaskan mengenai sisi teknis ban tersebut.

9 tahun yang lalu


Berita
Ini Komentar Calya Sigra Community Terkait Penjelasan Bridgestone Mengenai Ecopia Mudah Sobek

PT Bridgestone Indonesia yang sudah menjelaskan hal teknis atas kejadian dugaan mudahnya pecah ban Ecopia milik Toyota Calya dan Daihatsu Sigra. Kini mendapat komentar hangat dari komunitas Calsic.

9 tahun yang lalu


Terkini

Berita
Ternyata Toyota Yaris 2026 Masih Ada, Ini Pembaruannya

Hadir dengan desain lebih sporty ditambah fitur-fitur termutakhir. Berikut ubahan yang terjadi di Yaris terbaru.

48 menit yang lalu


Berita
Denza Z9 GT Rilis Kuartal Tiga 2026, Sekarang Sudah Bisa Booking

Bisakah mendulang sukses seperti yang dialami Denza D9? Intip dulu harga dan bocoran spesifikasinya.

1 jam yang lalu


Berita
Alami Lonjakan Besar, Jepang Impor Mobil Dari India

Impor mobil brand Jepang ke Jepang meningkat untuk memenuhi permintaan pasar dalam negeri. Mobil yang dibuat di luar Jepang seperti Jimny jadi idola.

1 jam yang lalu


Berita
Mazda CX-6e Diluncurkan Di Eropa, Kapan Masuk Indonesia?

SUV listrik murni ini melakukan debut perdananya di Brussel Motor Show 2026 di Belgia pada 9 Januari silam. Selanjutnya SUV ini akan masuk pasar Eropa, Australia dan kemungkinan Asia.

2 jam yang lalu


Berita
BMW i5, iX1, Hingga Volvo EX30 Diskon Besar-Besaran Nyaris Stengah Harga

Mobil listrik memang bisa dikatakan sedang banjir di pasaran Indonesia. Itu juga yang membuat beberapa pabrikan menjual dengan harga diskon.

3 jam yang lalu