Menu



OtoDriver logo Member of : Logo PT. Bintang langit Multimedia

Copyright © 2024. Otodriver.com. All rights reserved.
Beranda Crash Test

VIDEO: Crash Test Suzuki Swift 2017 (Euro NCAP)

Crash Test
Jumat, 2 Juni 2017 04:00 WIB
Penulis : Danu P Dirgantoro


Euro NCAP baru-baru ini merilis video hasil tes tabrak mereka akan Suzuki Swift generasi terbaru. Suzuki Swift 2017 itu mendapat hasil yang cukup baik dalam uji tabrak yang dilakukan. 

Swift yang memiliki fitur autonomous emergency braking (AEB) cukup tertolong dalam penilaian keselamatan. Pada aspek lainnya, Swift generasi terbaru ini menunjukkan hasil yang bagus dalam tes Adult Occupant. 

BACA JUGA

Sayangnya pada tes Child Occupant dan Pedestrian tak sebagus nilai pada Adult Occupant. Kendati demikian, model yang baru eksis di Jepang dan beberapa negara Eropa ini masih tergolong punya tingkat keselamatan yang baik. 

Saat ini Swift generasi terbaru itu belum masuk pasar Indonesia. Kalaupun masuk, kemungkinan di 2018.

Untuk lebih detailnya, simak tayangan video uji tabrak yang dilakukan Euro NCAP terhadap Swift generasi terbaru di bawah ini.


Tags Terkait :
Suzuki Swift Crash Test Video
Bagikan Ke :


Dapatkan update berita pilihan dan terbaru setiap hari dari otodriver.com. Mari bergabung di Channel Telegram OtoDriver, caranya klik link https://t.me/otodriver, kemudian join. Anda Harus install aplikasi telegram terlebih dahulu.


Serba-Serbi Berkendara Di Musim Hujan
Artikel Terkait


Berita
Apa Kabar Celerio? Model Barunya Kini Jauh Lebih Menarik

3 tahun yang lalu


Berita
Suzuki Swift Facelift Resmi Meluncur, Andalkan Varian Hybrid

4 tahun yang lalu


Berita
Suzuki Swift Akan Facelift di Jepang. Apanya yang Berubah?

4 tahun yang lalu


Used Car
Memilih Mobil Bekas Bukan Korban Kebanjiran

4 tahun yang lalu


Terkini

Berita
Aletra Resmi Debut Di Indonesia, Bawa MPV EV Setara BYD M6

1 jam yang lalu


Mobil Listrik
Zeekr Resmi Meluncur Di Indonesia, Bawa Kedua Model Ini

1 jam yang lalu


Bus
Transjakarta Resmi Buka Sekolah Khusus Pramudi Bus

4 jam yang lalu


Berita
Tahun 2024 Penuh Tantangan Bagi Industri Otomotif, Pabrikan Tetap Optimis

5 jam yang lalu


Pikap
Chang li, Pikap ‘Terkecil’ Di Dunia Sudah Mengaspal Di Indonesia

6 jam yang lalu