Beranda Berita

Honda Bakal Rilis Tiga Model Hybrid Tahun Ini, StepWGN Hingga Civic e:HEV

Berita
Minggu, 23 Maret 2025 13:35 WIB
Penulis : Aditya Widiutomo
Berita - Honda Bakal Rilis Tiga Model Hybrid Tahun Ini, StepWGN Hingga Civic e:HEV
Tiga model baru Honda yang akan meluncur 2025. (Foto: Adit)


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

OTODRIVER – Honda dipastkan menghadirkan 3 model baru di Indonesia pada tahun 2025 ini. Dan menariknya, ketiga model ini merupakan produk ramah lingkungan alias hybrid.

Hal ini disampaikan langsung oleh Yusak Billy selaku Marketing Director PT Honda Prospect Motor (HPM) di sela-sela acara buka puasa bersama dengan awak media.

Foto - Honda Bakal Rilis Tiga Model Hybrid Tahun Ini, StepWGN Hingga Civic e:HEV
Honda memperkenalkan Stepwgn di GIIAS 2024 .(Foto: Aditya Widiutomo )

"Tahun ini kami mendukung sekali kendaraan ramah lingkungan. Oleh karena itu, di 2025 akan ada 3 produk hybrid lagi yang kami luncurkan sesegera mungkin. Teman-teman mungkin sudah tahu bocorannya," jelasnya di Jakarta Utara, Jumat (21/3).

BACA JUGA

Kemudian yang kedua diprediksikan merupakan HR-V e:HEV. SUV kompak ini telah meluncur di Thailand dan juga telah terdaftar di laman Samsat DKI dengan nama RV58 CVT ZZ dan juga RV58 RS CVT ZZ.

Dan spekulasi yang terakhir adalah Honda Civic e:HEV. Mobil ini telah meluncur di berbagai negara termasuk Australia.

Baik Civic dan StepWGN e:HEV menggunakan penggerak hybrid yang sama dengan CR-V dan juga Accord yang telah dipasarkan di Indonesia. Sementara HR-V e:HEV menggunakan mesin 1.500 cc yang berpadu dengan motor listrik.

Namun ketika ditanya kapan ketiga model ini meluncur, Yusak Billy masih merahasiakan hal tersebut.

"Ya tunggu saja nanti lah, nanti juga akan tahu," jelas Billy. (AW).

Honda HR-V Hybrid di Thailand. (Foto: Adit)

Tags Terkait :
Honda Mobil Baru
Bagikan Ke :


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

Dapatkan update berita pilihan dan terbaru setiap hari dari otodriver.com. Mari bergabung di Channel Telegram OtoDriver, caranya klik link https://t.me/otodriver, kemudian join. Anda Harus install aplikasi telegram terlebih dahulu.


Artikel Terkait


Berita
Rekomendasi Mobil Seken Untuk Mudik Lebaran, Harga Mulai Rp 100 Juta Hingga Rp 1 Miliar

3 hari yang lalu


Berita
NGK: Busi Iridium Untuk Yang Peduli Soal Efisiensi Performa Mesin

1 bulan yang lalu


Berita
Xpander Jadi Salah Satu Mobil Bekas Dengan Harga Bertahan

2 bulan yang lalu


Berita
Pasar LMPV Sepanjang Tahun 2024 Tetap Seru, Ini Urutan Jawaranya

2 bulan yang lalu


Berita
Honda Boyong e:N1 Dan StepWGN Di GIIAS Surabaya 2024, Ada Juga Promo-Promo Menarik

6 bulan yang lalu


Daftar Harga
Daftar Harga HONDA Terbaru (April 2024)

10 bulan yang lalu


Berita
SUV Honda Laris Manis Selama Lebaran, BR-V Sampai HR-V Laku Ribuan Unit

10 bulan yang lalu


Berita
Honda CR-V Laku 2.000-an Unit, Inilah Model Yang Paling Banyak Dibeli

1 tahun yang lalu


Terkini

Berita
Dewa United Motorsport X MSRT, Team Anyar Yang Berambisi Tebar Prestasi Di Ajang Reli 2025

1 jam yang lalu


Bus
Transjabodetabek Blok M-Alam Sutera Beroperasi Akhir April

16 jam yang lalu


Tips
Inilah Biaya Service Ringan Mobil Suzuki Beragam Model

17 jam yang lalu


Berita
Volvo XC90 Facelift Resmi Dijual Rp 2,75 Miliar Di Indonesia, Simak Spesifikasinya

18 jam yang lalu


Berita
Dibanderol Rp 2,389 Miliar Di Indonesia, Inilah Kehebatan Jeep Wrangler Rubicon Yang Baru

19 jam yang lalu