Beranda Berita

Zeekr Belum Tertarik Produksi Mobil Mereka di Dalam Negeri, Semua CBU China

Berita
Sabtu, 8 Juni 2024 15:00 WIB
Penulis : Ahmad Biondi
Berita - Zeekr Belum Tertarik Produksi Mobil Mereka di Dalam Negeri, Semua CBU China


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

OTODRIVER – Sama-sama kita ketahui bahwa ada satu merek asal Tiongkok lagi yang masuk ke pasar Indonesia, yaitu Zeekr.

Sebagai permulaan, brand yang tergabung dalam Eurokars Group ini membawa dua model yang paling mereka andalkan, yakni Zeekr X dan Zeekr 009.

Meski begitu, seperti tertulis dalam keterangan persnya. Hingga saat ini belum ada niatan untuk pihak Zeekr memproduksi mobilnya di tanah air.

BACA JUGA

Pasalnya, pihaknya akan melihat potensi insentif yang akan diterima di beberapa negara Asia Tenggara, seperti Singapura, Thailand, dan juga Indonesia.

"Kita lihat dalam tiga bulan ini, untuk penetrasi Zeekr di pasar ASEAN," jelasnya, saat ditemui di bilangan Jakarta Pusat, jelas Darwin.

Zeekr 009 punya tampilan premium

Sementara itu, Zeekr sendiri akan berusaha mengatur strategi di Asia Tenggara, terutama untuk pasar setir kanan. Termasuk juga, terkait insentif dan kemungkinan TKDN yang harus dipenuhi untuk satu model listriknya.

"Dalam master plan ya ada (produksi di Indonesia) tapi implementasi tidak akan dalam waktu dekat, karena yang pertama adalah memperkenalkan produk dulu, dan insentif kemungkinan-kemungkinan perakitan lokal," tegasnya.

Sedangkan untuk model Zeekr yang akan dijual di Indonesia, akan didatangkan melalui skema completely built up (CBU) dari Cina. (AB)

Apa kelebihan mobil China dibandingkan dengan Jepang, Korea Selatan, Amerika dan Eropa?

Melihat banyaknya brand China yang hadir di Indonesia. Apa kelebihan mereka jika dibandingkan pabrikan asal negara lain?

Polling by Otodriver


Tags Terkait :
Zeekr Zeekr Indonesia
Bagikan Ke :


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

Dapatkan update berita pilihan dan terbaru setiap hari dari otodriver.com. Mari bergabung di Channel Telegram OtoDriver, caranya klik link https://t.me/otodriver, kemudian join. Anda Harus install aplikasi telegram terlebih dahulu.


Artikel Terkait

Mobil Listrik
Denza D9 Jadi Game Changer Di Segmen MPV Premium?

2 minggu yang lalu


Berita
Beberapa Keunggulan Ini Bikin Maxus Pede Bersaing Dengan Brand China Lain di Indonesia

1 bulan yang lalu


Berita
Maxus Indonesia Kasih Layanan Pelanggan Selayaknya Bos Besar

1 bulan yang lalu

Komparasi Dimensi, Spesifikasi, Dan Harga Denza D9 vs Maxus Mifa 9 vs Zeekr 009 vs Alphard-Vellfire

1 bulan yang lalu


Berita
Tahun 2024, Invasi Merek Mobil Tiongkok Ke Indonesia

2 bulan yang lalu


Berita
Laporan SPK Chery, Aion dan Neta Selama GJAW, J6 Jadi Primadona

3 bulan yang lalu


VIDEO: Crash Test Volvo EX30 (Euro NCAP)

Crash Test | 3 bulan yang lalu

Mobil Listrik
Tanding Segmen MPV Premium EV Di Indonesia, Maxus Mifa 9 vs Denza D9 EV vs Zeekr 009

3 bulan yang lalu


Terkini

Berita
Ketahui Lokasi Bengkel Kia Siaga Mudik Lebaran 2025, Bisa Menangani EV Juga

1 jam yang lalu


Berita
BAIC Indonesia Siapkan 4 Model Baru Tahun Ini, Mulai BJ30 Hingga BJ41

2 jam yang lalu


Bus
Kuota Mudik Gratis Dishub Kota Tangerang Masih Tersedia, Begini Cara Daftarnya

3 jam yang lalu


Berita
Terkenal Berjualan CCTV, Kini Hikvision Mulai Memasarkan Dashcam Canggih

20 jam yang lalu


Berita
Suzuki India Merilis Swift Versi Sedan Dengan Harga Rp 126 Jutaan, Intip Spesifikasinya

21 jam yang lalu