Menu



OtoDriver logoMember of :Logo PT. Bintang langit Multimedia

Copyright © 2026. Otodriver.com. All rights reserved.
BerandaBerita

Transaksi di IIMS 2024 Capai Rp 6,7 T, Kendaraan Elektrifikasi Menyumbang 35%

Indonesia International Motor Show 2024 yang berlangsung di JIExpo Kemayoran, Jakarta. Telah berhasil mencatatkan penjualan 19.200 unit kendaraan.
Berita
Minggu, 3 Maret 2024 15:30 WIB
Penulis : Ahmad Biondi


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

OTODRIVER - Pameran otomotif bertaraf international IIMS 2024 sudah selesai digelar pada Februari lalu. Dalam 11 hari pameran, total transaksi mencapai Rp 6,7 triliun, melebihi target awal 5,3 triliun.

PT Dyandra Promosindo sebagai pihak penyelenggara memberikan berita baik tersebut kepada media nasional, penjualan unit kendaraan juga melonjak pesat, dengan 19.200 unit terjual dengan komposisi 35 persen merupakan penjualan kendaraan listrik mobil dan motor. 

Total penjualan IIMS 2024 mencatatkan kenaikan sebesar 22,9% dibandingkan dengan tahun sebelumnya. Sedangkan jumlah pengunjung IIMS 2024, mencapai 562.464 unit, atau meningkat signifikan dengan kenaikan 20% dibanding tahun sebelumnya.

Presiden Direktur Dyandra Promosindo, Daswar Marpaung, menekankan bahwa keberhasilan IIMS adalah keberhasilan bersama.

BACA JUGA

"Terima kasih kepada seluruh pihak yang telah merestui dan mendukung penyelenggaraan IIMS 2024, termasuk Presiden Republik Indonesia, Agen Pemegang Merek (APM), sponsor, komunitas, rekan media, dan pengunjung setia IIMS," jelas Daswar, dalam keterangan resmi, Minggu (3/3/2024).

Tak hanya menjadi ajang jual-beli kendaraan, IIMS 2024 juga mengukuhkan diri sebagai wadah hiburan dan edukasi, menciptakan pengalaman tak terlupakan bagi pengunjung.

Puluhan program pendukung, termasuk Infinite Show yang menyajikan pertunjukan tematik dan atraktif menjadikan IIMS 2024 sebagai peristiwa otomotif paling dinanti setiap tahunnya. (AB)


Tags Terkait :
IIMS Mobil Baru IIMS
Bagikan Ke :


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

Dapatkan update berita pilihan dan terbaru setiap hari dari otodriver.com. Mari bergabung di Channel Telegram OtoDriver, caranya klik link https://t.me/otodriver, kemudian join. Anda Harus install aplikasi telegram terlebih dahulu.


Artikel Terkait


Berita
Kia Carens Facelift Diperkenalkan, Menandai Babak Baru Brand Kia di Indonesia

Kia Carens Facelift membuka era baru Kia di Indonesia.

1 hari yang lalu


Berita
Denza Z9 GT Rilis Kuartal Tiga 2026, Sekarang Sudah Bisa Booking

Bisakah mendulang sukses seperti yang dialami Denza D9? Intip dulu harga dan bocoran spesifikasinya.

1 hari yang lalu

Berita
Mitsubishi XForce Hybrid Hadir Di Indonesia Awal Tahun Ini?

Kabarnya XForce akan diluncurkan di Indonesia dalam waktu dekat. Berikut bocorannya.

1 hari yang lalu


VIDEO: Crash Test iCaur V23 (ASEAN NCAP)

Mobil yang sebentar lagi diyakini muncul di Indonesia yakni iCaur V23 sukses menjalani uji tabrak oleh ASEAN NCAP.

Crash Test | 1 hari yang lalu


Berita
Mengenal Keunggulan Denza Z9 GT, Digadang Segera Diluncurkan Di Indonesia

Denza D9 menjadi pembuka kehadiran sub-brand premium dari BYD ini di Indonesia. Selanjutnya bakal ada Denza lainnya yang akan berdatangan. Ini bocorannya.

1 hari yang lalu


Berita
Inilah Deretan Merek Mobil yang Konfirmasi Hadir di IIMS 2026

IIMS 2026 dihadiri puluhan merek mobil global. Simak daftar lengkap brand yang tampil dan berbagai inovasi yang akan dibawa ke pameran ini.

1 hari yang lalu


Berita
IIMS 2026 Janjikan Pengalaman Baru: Pameran Otomotif dan Lapangan Padel

IMS 2026 digelar 5–15 Februari di JIExpo Kemayoran. Hadir dengan konsep baru yang menggabungkan otomotif, sport, teknologi, dan lifestyle.

1 hari yang lalu


Berita
Jetour Indonesia Siapkan Dua Model Baru di 2026, Salah Satunya EV?

Jetour menilai teknologi PHEV memberikan keseimbangan terbaik bagi konsumen SUV yang menginginkan efisiensi lebih baik tanpa mengorbankan tenaga.

1 hari yang lalu


Terkini

Berita
BYD Rilis Gambar Dua Model Flagship Terbaru Mereka, Berikut Bocorannya

BYD merilis gambar teaser resmi yang mengonfirmasi kehadiran dua model flagship terbaru di jajaran Ocean Series.

1 jam yang lalu


Truk
Hino 500 Series Kuasai Segmen Medium Duty Truck Selama 25 Tahun

Pangsa pasarnya tahun 2025 mencapai 56 persen di kondisi dunia otomotif yang kurang kondusif

4 jam yang lalu


Berita
Standar Emisi Mesin Toyota 2GD-FTV Tengah Dibenahi, Diprediksi Reborn Di 2029

Mesin 2GD-FTV memang tersohor di Indonesia, namun ternyata merupakan mesin minoritas

4 jam yang lalu


Bus
Ekspor Perdana Mercedes-Benz OH 1626 L Euro 5 Rakitan Cikarang Ke Thailand

Mewujudkan tekad menjadikan Indonesia sebagai pusat manufaktur bus di wilayah Asia Tenggara dengan standar bus Eropa

5 jam yang lalu


Berita
Mazda Indonesia Pastikan Bawa Warna Biru Baru Yang Spesial

Navy Blue Mica, warna baru spesial dari Mazda yang akan diboyong sebagai pilihan warna di Indonesia

6 jam yang lalu