Beranda Berita

BYD: Mobil Listrik Sekarang Sudah Terjangkau

Berita
Senin, 29 Juli 2024 09:00 WIB
Penulis : Aditya Widiutomo
Berita - BYD: Mobil Listrik Sekarang Sudah Terjangkau
BYD M6 GIIAS 2024


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

OTODRIVER -  Kehadiran merek Build Your Dreams alias BYD di Indonesia memang membuat gempar untuk industri mobil listrik di Indonesia. Pasalnya, BYD menghadirkan mobil listrik di Indonesia dengan harga yang sangat kompetitif.

Bahkan model baru yang dihadirkan di Indonesia, yakni M6 pun memiliki harga yang cukup mengagetkan. Eagle Zhao selaku President Director PT BYD Motor Indonesia menjelaskan bahwa pihaknya memberikan harga jual mobil listrik di Indonesia sangat terjangkau agar bisa menjangkau masyarakat luas di Indonesia.

Foto - BYD: Mobil Listrik Sekarang Sudah Terjangkau
BYD M6 diluncurkan GIIAS 2024 - BYD M6 resmi diluncurkan di GIIAS 2024

“Kami ingin lebih banyak lagi masyarakat Indonesia menerima teknologi elektrifikasi. Jangan khawatir mengenai harga. Jangan berpikir mobil dengan teknologi baru tidak akan memiliki harga yang kompetitif,” ujarnya di GIIAS 2024, Jumat (26/7).

BACA JUGA

BYD sendiri menghadirkan M6 di Indonesia dengan harga yang sangat terjangkau. MPV listrik satu ini dijual dengan harga mulai dari Rp 379 juta dan varian termahalnya di harga Rp 429 juta.

Bahkan tidak hanya itu, BYD juga meluncurkan varian entry level dari Dolphin dan juga Atto 3 dengan harga yang lebih murah dibandingkan varian sebelumnya yang dipasarkan di Indonesia. (AW).

 


Tags Terkait :
BYD Harga Mobil Listrik
Bagikan Ke :


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

Dapatkan update berita pilihan dan terbaru setiap hari dari otodriver.com. Mari bergabung di Channel Telegram OtoDriver, caranya klik link https://t.me/otodriver, kemudian join. Anda Harus install aplikasi telegram terlebih dahulu.


Artikel Terkait

Berita
BYD Resmikan 4 Dealer Denza Di Tempat Strategis, Mulai Tangsel Hingga Bali

1 hari yang lalu


Berita
Siap Bersaing di Indonesia, XPeng Berencana Merakit Mobil Mereka di Purwakarta

1 hari yang lalu


Berita
Meskipun Brand China, BYD Seal Terpilih Jadi EV Terbaik Di Jepang

1 hari yang lalu

Berita
Denza D9 Berpotensi Menggoyang Dominasi Alphard Di Kelas MPV Luxury

1 hari yang lalu


Berita
BYD Sealion 7 dan Hyundai Ioniq 5 N Wajib Waspada, MG Berencana Jual MG 4 EV XPower AWD Lebih Murah

1 hari yang lalu


Mobil Listrik
Membandingkan BYD Sealion 7 vs Hyptec HT, Mana Yang Lebih Baik?

1 hari yang lalu


Berita
Setelah Indonesia, Denza Bakal Hadir Di Eropa Untuk Pertama Kalinya

1 hari yang lalu


Mobil Listrik
Denza D9 Jadi Game Changer Di Segmen MPV Premium?

1 hari yang lalu


Terkini

Berita
Rekomendasi Mobil Seken Untuk Mudik Lebaran, Harga Mulai Rp 100 Juta Hingga Rp 1 Miliar

6 jam yang lalu


Bus
Pemprov Jakarta Akan Tambah Bus Mudik Gratis 2025, Lihat Syaratnya

7 jam yang lalu


Berita
Toyota Hanya Beri Varian Hybrid Untuk Veloz Saja, Avanza Belum

7 jam yang lalu


Berita
Mitsubishi Xpander Hybrid Edisi Khusus Meluncur Di Thailand, Ini Ciri Khasnya

8 jam yang lalu


Bus
Mudik Gratis Provinsi Jatim Laris Manis, Cari Tahu Informasinya Di Sini

8 jam yang lalu