Menu



OtoDriver logo Member of : Logo PT. Bintang langit Multimedia

Copyright © 2024. Otodriver.com. All rights reserved.
Beranda Berita

Begini Wujud Mobil Listrik Terbaru Honda, e:NS2

Berita
Rabu, 17 Januari 2024 09:00 WIB
Penulis : Aditya Widiutomo


OTODRIVER - Honda Tiongkok memperlihatkan wujud baru dari mobil listriknya yakni Honda e:NS2.

Di pasar Tiongkok, mobil listrik Honda dipasarkan dengan hasil joint venture dengan produsen lokal.

Honda e:NS2

Mobil ini berdiri di atas platform yang sama dengan e:NP1 dan e:NS1 yakni e:N Architecture F Platform.

BACA JUGA

Meski secara keseluruhan, e:NS2 memiliki desain yang lebih tajam dibandingkan e:NS1.

Di bagian depannya, terdapat sebuah Daytime Running Light LED di bagian sisi dari lampu utamanya dan tampak mobil ini tidak memiliki grill radiator di bagian atas.

Sementara di bagian belakang, lampu LED yang sipit menyambung dari bagian kiri ke bagian kanan dan emblem merek mobil ‘Honda’ terpampang jelas di bagian tengah pintu bagasinya.

Sayangnya, bagian interior Honda e:NS2 ini belum dibocorkan.

Kendati demikian, telah beredar soal spesifikasi teknisnya.

Honda e:NS2 bakal ditenagai oleh motor listrik tunggal yang mampu menghasilkan tenaga sebesar 201 dk dengan perpaduan baterai berkapasitas 68,8 kWh. Namun memang belum ada untuk klaim jarak tempuhnya.

Diperkirakan Honda e:NP2/e:NS2 bakal melakukan debutnya pada  Auto Shanghai 2024 mendatang. (AW).


Tags Terkait :
Honda E:NP2/e:NS2
Bagikan Ke :


Dapatkan update berita pilihan dan terbaru setiap hari dari otodriver.com. Mari bergabung di Channel Telegram OtoDriver, caranya klik link https://t.me/otodriver, kemudian join. Anda Harus install aplikasi telegram terlebih dahulu.


Serba-Serbi Berkendara Di Musim Hujan
Artikel Terkait


Berita
Begini Wujud Mobil Listrik Terbaru Honda, e:NS2

9 bulan yang lalu


Berita
Honda Bocorkan Wujud Mobil Listrik Terbarunya

1 tahun yang lalu


Mobil Listrik
Honda Pamerkan Tiga Mobil Listrik Baru. Diluncurkan di Cina pada 2024

1 tahun yang lalu


Berita
Ini Sebab Hyundai Gunakan Mesin Turbo Pada Santa Fe Hybrid.

1 minggu yang lalu


Berita
Nissan X-Trail e-Power Hadir Akhir Tahun, Sudah Ditunggu Honda CR-V

2 minggu yang lalu


Berita
Nissan X-Trail e-Power Meluncur Akhir Tahun, Harga Lebih Murah dari CR-V

2 minggu yang lalu


Berita
Pameran Roda Dua Terbesar di Indonesia Hadir Mulai 30 Oktober, Ini Peserta dan Harga Tiketnya

2 minggu yang lalu


Berita
Hyundai All New Santa Fe Resmi Meluncur, Harga Menggoda Calon Konsumen Honda CR-V

3 minggu yang lalu


Terkini

Truk
Korlantas Polri: Ada Berbagai Penyebab Kecelakaan Cipularang

5 jam yang lalu


Van
Nissan ‘All-new’ Interstar, Van Listrik Paling Aerodinamis?

6 jam yang lalu


Berita
Jetour Tidak Mau Buru-Buru Main EV, Ini Penjelasannya

9 jam yang lalu


Berita
BAIC Indonesia Resmikan Dealer di Surabaya, Langsung Beri Promo Besar-Besaran

9 jam yang lalu


Mobil Listrik
2024 KIA EV Day 2024: EV4 Sosok Sedan EV Yang Eksotik Digadang Hadir Tak Lama Lagi

10 jam yang lalu