Beranda Berita

Tiket GJAW 2023 Tersedia Secara Online Maupun Offline

Berita
Rabu, 1 Maret 2023 11:00 WIB
Penulis : Aditya Widiutomo
Berita - Tiket GJAW 2023 Tersedia Secara Online Maupun Offline


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

Pameran otomotif Gaikindo Jakarta Auto Week (GJAW) akan dilaksanakan pada 10-19 Maret 2023 di Jakarta Convention Center (JCC) Senayan, Jakarta Pusat. GJAW nantinya akan menjadi pameran otomottif sekaligus lifestyle terkemuka di Indonesia.

Untuk datang ke pameran otomotif bergengsi satu ini, Anda bisa membeli tiket baik secara online dan offline.

BACA JUGA

Foto - Tiket GJAW 2023 Tersedia Secara Online Maupun Offline

Selain itu, Anda juga bisa mendapatkan tiket secara offline. Sebelum masuk ke pameran, Anda bisa membeli tiket masuk GJAW 2023 di booth tiket yang disediakan.

GJAW 2023 menjadi salah satu pameran otomotif bergengsi. Beberapa pabrikan mobil turut serta dalam pameran tersebut, seperti BMW, Chery, Citroen, Daihatsu, Honda, Hyundai, Isuzu, KIA, Lexus, Mazda, Mercedes-Benz, MG, Mitsubishi Motors, Nissan, Porsche, Subaru, Suzuki, Toyota, dan Wuling.


Tags Terkait :
Gaikindo Jakarta Auto Week
Bagikan Ke :


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

Dapatkan update berita pilihan dan terbaru setiap hari dari otodriver.com. Mari bergabung di Channel Telegram OtoDriver, caranya klik link https://t.me/otodriver, kemudian join. Anda Harus install aplikasi telegram terlebih dahulu.


Artikel Terkait

Berita
Ford Mustang dan Everest Terbaru Meluncur Di Indonesia Sehabis Lebaran

1 hari yang lalu

Mobil Listrik
Polytron Bersiap Membuat Mobil Listrik Karya Anak Bangsa

1 hari yang lalu

Berita
Meski Berdimensi Mirip, Namun Maxus Mifa 7 Bukanlah Lawan Voxy dan Serena

1 bulan yang lalu


Berita
Maxus Mifa Laku 45 Unit Dalam 1 Bulan, Mifa 9 Mendominasi

1 bulan yang lalu


Berita
Lihat Jadwal Lengkap GIIAS di Berbagai Kota. Kini Ada Tambahan Makassar

1 bulan yang lalu

Berita
Maxus Resmi Menyerahkan MIFA 7 dan MIFA 9 Kepada Pemesan Batch Pertama

1 bulan yang lalu


Berita
Laporan SPK Chery, Aion dan Neta Selama GJAW, J6 Jadi Primadona

2 bulan yang lalu


Berita
Jimny 5-door White Rhino Terfavorit, Suzuki Cetak 1.500 Lebih SPK di GJAW 2024

2 bulan yang lalu


Terkini

Berita
Daftar Lokasi SPBU Pertamina “COCO” Di Jabodetabek

3 jam yang lalu


Berita
Pabrik Mobil Sudah Menerapkan Dark Factory Demi Efisiensi, Apakah Semua Pekerja Bisa Diganti Dengan Robot?

6 jam yang lalu


Berita
VW ID. Buzz Ditawarkan Atas 11 Pilihan Warna, Namun Putih-Orange Yang Ikonik Tak Lagi Tersedia

7 jam yang lalu


Berita
Komparasi Jetour Dashing VS Honda HR-V VS Hyundai Creta, Mana Lebih Baik?

8 jam yang lalu


Berita
Dijual Nyaris Rp 1,5 Miliar, Pemesan VW ID. Buzz Bakal Terima Unit Mei 2025

12 jam yang lalu