Beranda Berita

Tesla Tarik Kembali 50-Ribuan Model X Karena Masalah Ini

Berita
Minggu, 22 Oktober 2023 13:00 WIB
Penulis : Ahmad Biondi
Berita - Tesla Tarik Kembali 50-Ribuan Model X Karena Masalah Ini


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

OTODRIVER - Regulator otomotif AS mengumumkan produsen mobil listrik Tesla akan menarik kembali 54,676 kendaraan Model X yang diproduksi antara tahun 2021-2023.

Penarikan tersebut dilakukan karena pengontrol kendaraan kemungkinan besar gagal mendeteksi minyak rem rendah dan tidak menampilkan lampu peringatan.

Seperti dilansir Reuters, (18/10), waktu setempat melaporkan bahwa Tesla telah merilis pembaruan perangkat lunak over-the-air (OTA), gratis, untuk memperbaiki masalah ini, kata National Highway Traffic Safety Administration (NHTSA).

Produsen kendaraan listrik tersebut tidak mengetahui adanya kecelakaan, cedera, atau kematian yang mungkin terkait dengan kondisi ini pada 10 Oktober, tambah regulator.

BACA JUGA

Namun demikian, Tesla tidak segera membalas permintaan komentar Reuters.

Tesla Model X

Sebagai catatan, Tesla Model X dipersenjatai motor listrik yang mampu menghasilkan tenaga hingga 670 HP yang membuatnya mampu berakselerasi dari 0-100 hanya dalam waktu 3,8 detik. (AB)

Berita dari brand apa yang paling Anda tunggu di Shanghai Auto Show?

Berikan suara Anda pada pilihan di bawah ini.

Polling by Otodriver


Tags Terkait :
Tesla Model X
Bagikan Ke :


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

Dapatkan update berita pilihan dan terbaru setiap hari dari otodriver.com. Mari bergabung di Channel Telegram OtoDriver, caranya klik link https://t.me/otodriver, kemudian join. Anda Harus install aplikasi telegram terlebih dahulu.


Artikel Terkait

Berita
Tesla Model 3 Jadi Mobil Listrik Terlaris Di Eropa

3 tahun yang lalu


Mobil Listrik
Terjadi Lagi, Fitur Autopilot Tesla Sebabkan Kecelakaan

3 tahun yang lalu


Berita
Resmi! Tesla Model 3 Jadi Mobil Dinas Kepolisian

4 tahun yang lalu


Mobil Listrik
Tesla Model 3 Mendadak Meledak Di Cina

4 tahun yang lalu


Berita
Ketika Tesla Model 3 Disulap Menjadi Mobil Gagah Ala Offroad

4 tahun yang lalu


Berita
Deddy Corbuzier Jadi Pemilik Pertama Tesla Model 3 Warna Ini

5 tahun yang lalu


Berita
Inden Tesla Model 3 Lebih Cepat Dibandingkan Xpander

5 tahun yang lalu


Berita
Kapan APM Tesla Hadir di Indonesia?

5 tahun yang lalu


Terkini

Berita
Michelin Merilis Ban Baru Yang Ramah Lingkungan, Hemat Hingga 24 Persen

6 jam yang lalu


Truk
Foton eMiler, Truk Ringan Bertenaga Listrik Dengan Harga Paling Murah

7 jam yang lalu


Berita
Melihat Deretan Produk Terbaru Geely Group Yang Berpotensi Masuk Pasar Indonesia Di Markas Besarnya Langsung

8 jam yang lalu


Berita
Haval Xialong Max PHEV Generasi Kedua, Hanya Butuh Tiga Liter Bensin Untuk Jarak 100 Kilometer

1 hari yang lalu


Berita
MG Motor Siapkan Cyber X, SUV Boxy Layaknya Chery J6

1 hari yang lalu