Menu



OtoDriver logo Member of : Logo PT. Bintang langit Multimedia

Copyright © 2024. Otodriver.com. All rights reserved.
Beranda Berita

Tanda Jadi Mitsubishi XFC Concept Rp5 Juta, Jika Batal Bisa Dikembalikan Penuh

Berita
Selasa, 20 Juni 2023 18:15 WIB
Penulis : Afrizal Abdul Rahman


PT Mitsubishi Motors Krama Yudha Sales Indonesia (MMKSI) sudah membuka pre-order untuk produk SUV terbarunya yaitu XFC Concept, model baru ini dipastikan akan dihadirkan pada ajang Gaikindo Indonesia International Auto Show (GIIAS) 2023.

Hal tersebut diungkapkan oleh Irwan Kuncoro, Director of Sales and Marketing Division PT MMKSI, menurutnya bagi konsumen yang berminat bisa memberikan booking fee.

"Untuk pre booking jadi bisa coba melalui website MMKSI, nanti ada microsite khusus untuk SUV ini. Kalau ada yang tertarik ada booking fee sebesar Rp5 juta dan itu sudah dianggap sebagai pre-order," katanya, saat peluncuran diler baru di bilangan Jakarta, baru-baru ini.

BACA JUGA

Lebih lanjut pria yang akrab disapa Irwan ini mengatakan akan banyak manfaat yang didapat, tentu bagi yang melakukan pre-booking sebelumnya peresmian harga pada ajang GIIAS 2023.

"Ada beberapa benefit ketika konsumen melakukan pre order yaitu smart package, jadi ada paket itu. Salah satu benefit mendapatkan prioritas untuk delivery, dan itu pasti," tambahnya.

"SUV ini sekarang dasarnya sudah dalam periode pre launching, pre order, pre sales. Pasti sudah banyak yang aware dengan kegiatan kita dan mensosialisasikan mobil konsep ini," ujarnya.

Terkait pengiriman tahap pertama Irwan juga belum bisa menjabarkan. Mitsubishi masih melihat selama masa pre order dari konsumen yang sangat antusias.

"Setelah itu kita masih launching dan berharap kasus tetap antusias, kamu akan hitung sampai berapa banyak baru bisa bicara delivery," tutupnya.

Apakah kualitas mobil China sudah bisa disandingkan dengan mobil Jepang dan Eropa?

Mobil China pernah punya sejarah kelam dalam hal kualitas. Saat ini produk mobil China yang hadir di Indonesia sudah punya kualitas yang lebih baik dibandingkan produk saat itu.

Polling by Otodriver


Tags Terkait :
Mitsubishi Motors Mitsubishi Indonesia XFC Concept Mobil Baru SUV Baru SUV Mitsubishi Roda Empat
Bagikan Ke :


Dapatkan update berita pilihan dan terbaru setiap hari dari otodriver.com. Mari bergabung di Channel Telegram OtoDriver, caranya klik link https://t.me/otodriver, kemudian join. Anda Harus install aplikasi telegram terlebih dahulu.


Artikel Terkait

Berita
Mitsubishi XForce Ultimate Diamond Sense, Tak Hanya Lebih Canggih, Aman, Namun Juga Menawan

2 hari yang lalu


Berita
Mengapa Tidak Ada Fitur Lane Keep Assist Di ADAS XForce ?

2 hari yang lalu


Berita
Sistem ADAS Mitsubishi XForce Diamond Sense Dapat Dioperasikan Di Kecepatan Rendah. Cocok Untuk Lalu Lintas Indonesia

2 hari yang lalu


Berita
Lebih Mahal Rp 8 Juta, Apa saja Yang Diupgrade Di Mitsubishi XForce Diamond Sense?

2 hari yang lalu


Terkini

Berita
BP-AKR Resmikan SPBU Pertama Mereka di Kota Bandung, Di Sini Tempatnya

2 jam yang lalu


Berita
Mitsubishi Beri Sinyal Siapkan Mobil Hybrid Rakitan Dalam Negeri

3 jam yang lalu


Berita
Ini Yang Bakal Terjadi Apabila Honda-Nissan-Mitsubishi Merger

4 jam yang lalu


Berita
Toyota Zenix Hybrid Tipe V Jadi Yang Terlaris di Indonesia, Ini Skema Kreditnya Selama 5 Tahun

5 jam yang lalu


Berita
Percepatan Pabrik BYD Dilakukan, Selesai 2025

6 jam yang lalu