Menu



OtoDriver logoMember of :Logo PT. Bintang langit Multimedia

Copyright © 2026. Otodriver.com. All rights reserved.
BerandaBerita

Ramalan Kementerian ESDM, 2 Juta Mobil Listrik Bakal Mengaspal di Indonesia Pada Tahun 2030

Perhitungan tersebut berdasarkan hitungan dari Kementerian ESDM.
Berita
Kamis, 14 September 2023 12:00 WIB
Penulis : Afrizal Abdul Rahman


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

OTODRIVER- Kementerian Energi dan Sumber Daya Mineral (ESDM) memperkirakan akan ada 2 juta mobil listrik dan 13 juta roda dua di Indonesia pada tahun 2023 mendatangkan. 

Hal ini diungkapkan oleh Staf Khusus Menteri ESDM Bidang Percepatan Pengembangan Industri sektor ESDM Agus Tjahajana Wirakusumah. 

"Kalau dari total hitungan kami itu akan ada 2 juta mobil listrik yang merupakan akumulasi bukan penjualan," katanya, saat ditemui di Jakarta, baru-baru ini. 

Mobil listrik Honda e

Agus mengatakan angka tersebut keluar dari mengacu pada hitungan Kementerian ESDM untuk menurunkan emisi dari emisi gas buang kendaraan bermotor.

BACA JUGA

"Kami hitungnya itu dari Net Zero Emission (NZE), jadi kita turunkan berapa CO2 yang tidak boleh keluar, dan hasilnya angka tersebut," tambahnya.

Sebagai contoh pertimbangan sebuah baterai dengan angka 1,4-65 KwH. Dengan angka tersebut bisa mencapai jarak 30-40 km dan dibagikan perliter bensin bisa 25-30 persen penghematan. 

Mobil listrik Hyundai Ioniq 5

Seperti diketahui kendaraan bermotor memang salah satu penyumbang polusi. Menurut Agus polusi tersebut bisa mencapai 30-40 persen, tentu bisa menyebabkan polusi udara yang saat ini sedang tidak baik saja, terutama di Jakarta. 

"Kalau melihat udara Jakarta seperti ini rasanya kita semua harus komitmen ke arah elektrifikasi, mari kita lakukan bersama," tungkasnya. (AAR


Tags Terkait :
Mobil Listrik Kendaraan Listrik Kementerian ESDM Transisi Ev Otomotif
Bagikan Ke :


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

Dapatkan update berita pilihan dan terbaru setiap hari dari otodriver.com. Mari bergabung di Channel Telegram OtoDriver, caranya klik link https://t.me/otodriver, kemudian join. Anda Harus install aplikasi telegram terlebih dahulu.


Artikel Terkait

Berita
Ternyata Ada SK Gubernur DKI Untuk Tambah Populasi Kendaraan Listrik

Tahun 2024 ada 'kouta' penambahan lima persen jumlah kendaraan listrik

1 tahun yang lalu


Berita
Diklaim, BYD Bisa Berkontribusi Mengatasi Masalah Pencemaran Udara

BYD sendiri berencana membuka 50 jaringan penjualan yang akan ditempatkan di beberapa kota di Indonesia

1 tahun yang lalu


Berita
Emisi Terbesar Mobil Listrik Ada Pada Proses Pembuatan Baterai

Dalam sebuah ekosistem mobil listrik diperlukan energi listrik terbarukan dengan mengurangi bauran sumber listrik dari fosil baik untuk energi kendaraan listrik.

2 tahun yang lalu


Berita
Meskipun Pakai Pembangkit Listrik Tenaga Fosil, Mobil Listrik Tetap Rendah Emisi

Kendaraan BBM hanya memakai 46 persen bensin saja yang dipakai untuk menggerakkan roda.

2 tahun yang lalu


Terkini

Berita
Insentif Mobil Listrik Justru Membebani Negara?

Belakangan ini, pemerintah menggalakkan peraturan Low Carbon Emission Vehicle alias LCEV.

8 jam yang lalu


Berita
Melihat Langsung Proses Perakitan Baterai Hybrid Toyota

Untuk pertama kalinya kami menyaksikan langsung proses perakitan baterai mobil di Indonesia. Ini pengalaman kami di pabrik Toyota.

9 jam yang lalu


Berita
Aura Nismo RS Concept, Bintang Nissan Di Tokyo Auto Salon 2026

Di tangan Nissan sebuah mobil hybrid bisa tampil dan berperforma sangat agresif.

18 jam yang lalu


Mobil Listrik
Mengenal Lebih Dekat Mazda6e Yang Akan Hadir di Indonesia

Mazda6e mulai dijajakan di Singapore, Juli 2026. Sedangkan Indonesia akan segera menyusul setelahnya. Simak spesifikasinya.

20 jam yang lalu

Bus
Transjakarta Tunda Kenaikan Tarif, Karena Kondisi Ekonomi Belum Kondusif

Subsidi untuk angkutan umum lebih penting dibandingkan untuk kendaraan pribadi.

1 hari yang lalu