Beranda Berita

Modal DP Rp 16 Juta, Segini Angsuran Toyota Agya Termurah Selama 5 Tahun

Berita
Senin, 20 Maret 2023 07:00 WIB
Penulis : Ahmad Biondi
Berita - Modal DP Rp 16 Juta, Segini Angsuran Toyota Agya Termurah Selama 5 Tahun


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

Toyota secara resmi menjual Toyota All-New Agya dan All-New Agya GR Sport di Gaikindo Jakarta Auto Week 2023.

Secara tampilan memang sepenuhnya berbeda. Karena All-New Agya dan All-New Agya GR Sport memanfaatkan all-new-platform yang menghasilkan dimensi kabin lebih luas disertai dengan mesin baru, transmisi baru, dan suspensi baru. Keduanya memakai new engine 1.200 cc 3-silinder Dual VVT-i bertenaga 88 PS dan torsi 113 Nm.

BACA JUGA

Nah soal pilihan, terdapat 5 tipe All-New Agya dan All-New Agya GR Sport. Terdiri atas All New Agya E M/T. All New Agya G M/T, All New Agya G CVT, All New Agya GR Sport M/T, dan All New Agya GR Sport CVT, disertai ada dua pilihan warna one tone dan dual tone.

Foto - Modal DP Rp 16 Juta, Segini Angsuran Toyota Agya Termurah Selama 5 Tahun

Tapi menurut Niko selaku Sales Advisor Auto2000 Tebet. Jika Anda ingin membeli model termurah yaitu Agya 1.2 E M/T yang dihargai Rp 167,9 juta. Ada skema kredit ringan yang dirilis Busan Auto Finance. Berikut skema kredit hingga 5 tahun dengan uang muka mulai Rp 16,7 jutaan.

12 Bulan : Angsuran Rp 14,785 juta

24 Bulan : Angsuran Rp 8,105 juta

36 Bulan : Angsuran Rp 5,954 juta

48 Bulan : Angsuran Rp 4,947 juta

60 Bulan : Angsuran Rp 4,398 juta


Tags Terkait :
Toyota Agya
Bagikan Ke :


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

Dapatkan update berita pilihan dan terbaru setiap hari dari otodriver.com. Mari bergabung di Channel Telegram OtoDriver, caranya klik link https://t.me/otodriver, kemudian join. Anda Harus install aplikasi telegram terlebih dahulu.


Mudik Lebaran 2025
Artikel Terkait

Berita
Hal Menarik Yang Ada Di Transmisi Ayla Terbaru Yang Mungkin Tidak Anda Ketahui

1 tahun yang lalu


Berita
Daihatsu Konfirmasi 4 Model Gagal Tes Tabrak, Ini Dia Unit Yang Dimaksud

1 tahun yang lalu


Tips
Daihatsu Berulah, Produksi Toyota Yaris Cross Dihentikan?

1 tahun yang lalu


Berita
Perbedaan Eksterior Toyota Agya Dengan Daihatsu Ayla

2 tahun yang lalu


Berita
Melihat Kepraktisan Kabin Toyota Agya Versi Malaysia

2 tahun yang lalu


VIDEO: Crash Test Perodua Axia/Toyota Agya/Daihatsu Ayla (ASEAN NCAP)

Crash Test | 2 tahun yang lalu


Berita
Perodua Axia Hadir Di Malaysia, Ini Perbedaannya Dengan Toyota Agya

2 tahun yang lalu


Berita
5 Keunggulan Daihatsu Ayla 2023 Yang Meluncur Besok

2 tahun yang lalu


Terkini

Berita
Tol Cipularang Dan Padaleunyi Ada Diskon Spesial Di Arus Balik, Simak Detailnya

2 jam yang lalu


Berita
Tol Cileunyi-Sumedang-Dawuan Gratis Saat Arus Balik?

2 jam yang lalu


Tips
Mengaktifkan Fitur Adaptive Cruise Control Selama Perjalanan Berjam-Jam, Apakah Aman?

3 jam yang lalu


Berita
Pertamina Kasih Diskon Pembelian BBM Non Subsidi Untuk Pemudik

23 jam yang lalu


Berita
Tanggal 6 April Ada One Way Lagi Buat Arus Balik Di Tol Trans Jawa

1 hari yang lalu