Beranda Berita

Chery Omoda 5 Bisa Dirasakan Langsung pada IIMS 2023

Berita
Rabu, 1 Februari 2023 10:00 WIB
Penulis : Gemilang Isromi Nuar
Berita - Chery Omoda 5 Bisa Dirasakan Langsung pada IIMS 2023


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

Chery Motor Indonesia akan segera menghadirkan SUV baru mereka yaitu Omoda 5. Bahkan Chery Motor Indonesia sebelumnya sudah secara terang-terangan memajang sebuah siluet SUV di akun Instagram resmi mereka @cherymotorindonesia, Rabu (11/1).

Mobil yang akan meramaikan pasar otomotif Indonesia, yaitu Omoda 5 yang merupakan produk global pertamanya yang berjenis SUV Crossover Premium dan akan hadir di ada pada Indonesia International Motor Show (IIMS) 2023, 16-26 Februari 2023 di JIEXPO Kemayoran.

BACA JUGA

Perlu diketahui, Omoda 5 sebelumnya sudah beberapa kali hadir di pameran otomotif yang diikuti oleh Chery selama tahun 2022, namun unit tersebut merupakan unit setir kiri. 

Kini akan hadir pada IIMS 2023 dengan unit setir kanan yang sudah siap untuk dipasarkan di Indonesia. “Pada IIMS 2023 nanti, bisa menjadi kesempatan besar bagi para pecinta otomotif yang sudah penasaran dengan OMODA 5, karena mereka bisa melakukan test drive dan merasakan langsung kecanggihannya,” tambah Zhang Wei.

Untuk jantung pacunya, Chery Omoda 5 mengembangkan dua konfigurasi dalam hal tenaga mesin, termasuk kombinasi daya 1.5T+CVT25 dan 1.6T+7DCT, yang dapat menghasilkan tenaga maksimum 145kW dan torsi maksimum 290 Nm.

Sementara itu, hadirnya Omoda 5 Chery juga menyiapkan model lainnya. Menariknya, model yang disiapkan berupa kendaraan ramah lingkungan atau PHEV.

"Kami akan hadirkan model PHEV (Plug-in Hybrid Electric Vehicle) di tahun ini (2023). Untuk waktunya saya belum bisa memastikan," ujar Vice President PT Cherry Sales Indonesia, Harry Kamora beberapa waktu lalu.

Harry juga menambahkan, bahwa mobil PHEV ini merupakan senjata Chery untuk mememasuki dunia kendaraan listrik. 

Apa kelebihan mobil China dibandingkan dengan Jepang, Korea Selatan, Amerika dan Eropa?

Melihat banyaknya brand China yang hadir di Indonesia. Apa kelebihan mereka jika dibandingkan pabrikan asal negara lain?

Polling by Otodriver


Tags Terkait :
Chery Chery Omoda 5 Suv Iims
Bagikan Ke :


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

Dapatkan update berita pilihan dan terbaru setiap hari dari otodriver.com. Mari bergabung di Channel Telegram OtoDriver, caranya klik link https://t.me/otodriver, kemudian join. Anda Harus install aplikasi telegram terlebih dahulu.


Artikel Terkait


Berita
Tak Melulu Anak Baru, Ini Daftar Brand China Yang Pernah Eksis, Amblas dan Kemudian Hadir Lagi

2 bulan yang lalu


Berita
Inilah Line Up Chery di IIMS 2024 Surabaya, Tiggo 5X Jadi Andalan Goda Kaum Muda

9 bulan yang lalu


Berita
Harga All New Hyundai Kona Electric, Masuk Di Antara Atto 3 Dan Omoda E5

9 bulan yang lalu


Berita
Chery Akan Bawa Tiggo Versi Baru di IIMS 2024?

1 tahun yang lalu


Mobil Listrik
Dijual Februari, Omoda E5 Bakal Dibanderol Rp 500 Juta Berkat Limpahan Kandungan Lokal

1 tahun yang lalu


Berita
Ini Harga Resmi Chery Omoda 5

2 tahun yang lalu


Berita
Chery Tekankan Harga Omoda 5 Saat Ini Masih Tahap Promo

2 tahun yang lalu


First Drive
Tes Lengkap: Chery Omoda 5

2 tahun yang lalu


Terkini

Berita
Pemudik Menggunakan EV Bakal Lebih Tenang, Ada Tambahan SPKLU Di Jalur Sumatera Dan Bali

12 jam yang lalu


Bus
Waduh Mayoritas Bus Di Terminal Kampung Rambutan Tak Lolos Uji Kelayakan

13 jam yang lalu


Tips
Ingat Lagi Tips Aman Berikut Ini Sebelum Berangkat Mudik

14 jam yang lalu


Bus
Tiga Rute Transjabodetabek Beroperasi, Termasuk Binong-Grogol Dan Bekasi-Cawang

14 jam yang lalu


Berita
Honda Membocorkan Akan Merilis Mobil Ramah Lingkungan Di 2026, Mulai ZR-V Hingga Prelude

1 hari yang lalu