Beranda Berita

Bos BMW Tegaskan Varian Station Wagon Laris Manis di Eropa

Berita
Minggu, 23 Juli 2023 14:15 WIB
Penulis : Ahmad Biondi
Berita - Bos BMW Tegaskan Varian Station Wagon Laris Manis di Eropa


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

OTODRIVER – Karena permintaan meningkat, BMW bakal menggenjot produksi model wagon mereka untuk konsumen di Eropa.

Seperti dilansir CarBuzz, CEO BMW M, Frank van Meel, secara langsung mengonfirmasi hal tersebut karena saat ini model tersebut menjadi model yang paling diburu oleh konsumen.

Dengan demikian, melihat antusias yang begitu tinggi, pabrikan pun merespons dengan melakukan peningkatan kapasitas produksi khusus untuk mobil wagon.

BACA JUGA
Foto - Bos BMW Tegaskan Varian Station Wagon Laris Manis di Eropa
Paling laris di Eropa

Lantaran permintaan tersebut dikhususkan untuk memenuhi pelanggan di Eropa, maka wilayah lain seperti Amerika Serikat, mereka tidak akan mendapatkan manfaat terkait meningkatnya kapasitas produksi tersebut.

Meski adanya peningkatan kapasitas produksi dan permintaan yang kian bertambah, untuk menjaga kepuasan konsumen, Van Meel, memastikan bahwa tidak ada batasan terkait kehadiran model BMW M3 Touring tersebut.

Sehingga, pihaknya akan terus melakukan suplai kepada pasar Eropa agar konsumen terpuaskan. (AB)


Tags Terkait :
BMW Eropa
Bagikan Ke :


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

Dapatkan update berita pilihan dan terbaru setiap hari dari otodriver.com. Mari bergabung di Channel Telegram OtoDriver, caranya klik link https://t.me/otodriver, kemudian join. Anda Harus install aplikasi telegram terlebih dahulu.


Artikel Terkait


Berita
Setelah Indonesia, Denza Bakal Hadir Di Eropa Untuk Pertama Kalinya

2 minggu yang lalu

Berita
BMW Beri Penyegaran Pada 320i M Sport Terbaru, Harganya Kini Tembus Rp 1,06 Miliar

1 bulan yang lalu


Daftar Harga
Daftar Harga Mobil Listrik Yang Ada Di Indonesia (Februari 2025)

1 bulan yang lalu


Berita
Brand China Dominasi Singapore Motorshow 2025

2 bulan yang lalu


Berita
Alasan Mengapa Semua Mobil Listrik BMW Masih Berstatus CBU

4 bulan yang lalu


Berita
Mengunjungi Luxemburg, Negara Terkecil Dan Terkaya Eropa, Ini Pilihan Mobil Dan Biaya Sewanya

5 bulan yang lalu


Berita
Di Luar Dugaan, Brand Asal Eropa Ini Masuk Urutan Ketiga Penjualan Mobil Elektrifikasi Global di Bawah BYD dan Tesla

6 bulan yang lalu


Berita
Bukan Tesla, Inilah Produsen Paling Banyak Menjual Mobil Listrik di Eropa

6 bulan yang lalu


Terkini

Berita
GIIAS 2025 Akan Hadirkan 55 Merek Roda Empat, Polytron Bakal Debut Mobil Listriknya

13 jam yang lalu


Tips
Ingat, Berkendara Di Jalan Tol Harus Selalu Waspada

13 jam yang lalu


Tips
Pentingnya Periksa Ban Setelah Digunakan Jarak Jauh

15 jam yang lalu


Bus
Tanggal 21 Dan 24 April Gratis Naik Transjakarta Group, Ada Apa?

17 jam yang lalu


Berita
Honda Resmi Rilis Mobil Listrik Barunya Untuk Pasar Cina, Harganya Rp 400 Jutaan

18 jam yang lalu