Menu



OtoDriver logoMember of :Logo PT. Bintang langit Multimedia

Copyright © 2026. Otodriver.com. All rights reserved.
BerandaBerita

Toyota Innova Zenix Mulai Dirakit November Ini

Innova Zenix mulai dirakit pada November 2022
Berita
Selasa, 6 September 2022 12:15 WIB
Penulis : Suryo Sudjatmiko


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

Salah satu agenda dan sejarah besar Toyota banyak diyakini akan datang menjelang akhir 2022. Kehadiran sosok pengganti Innova yang saat ini diketahui sebagai Innova Zenix diperkirakan akan segera resmi mengaspal akhir tahun ini atau setidaknya awal semester pertama 2023.

Salah satu informasi yang OtoDriver dapatkan adalah Innova Zenix akan mulai dirakit di Indonesia pada November 2022 ini. Dan kemungkinan perkenalan pada khalayak diperkirakan bisa terjadi sebelum produksi masal tersebut terjadi ataupun malah sesudahnya.

“Sejauh ini perakitan Zenix tetap sesuai jadwal pada November 2022,” tutur sumber terpercaya OtoDriver saat dihubungi beberapa waktu silam.

“Kemungkinan Indonesia akan menjadi tempat world premiere bagi mobil ini, baru disusul oleh India. Ini sekedar spekulasi saja, karena Innova sangat populer di Indonesia,” jelas sumber tidak mau disebut identitasnya ini.

BACA JUGA

Kehadiran Zenix ini akan membawa Innova pada suatu hal yang baru. Pertama akan menjadikan Innova sebagai kendaraan penggerak roda depan dan juga akan menjadi produk hybrid pertama Toyota di tanah air.

Teka-teki mesin Zenix memang sepenuhnya belum terkuak, namun MPV ini dikabarkan akan menggunakan dua opsi mesin berkapasitas 2.000 cc Keluarga mesin M20A yaitu M20A-FKS dan M20A-FXS untuk versi hybridnya. Sedangkan untuk konstruksi bodinya mengandalkan TNGA-C yang juga digunakan oleh Voxy dan C-HR.

Kita tunggu saja tanggal mainnya.


Tags Terkait :
Innova Zenix Toyota Hybrid
Bagikan Ke :


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

Dapatkan update berita pilihan dan terbaru setiap hari dari otodriver.com. Mari bergabung di Channel Telegram OtoDriver, caranya klik link https://t.me/otodriver, kemudian join. Anda Harus install aplikasi telegram terlebih dahulu.


Artikel Terkait


Tips
Toyota Kijang Innova Zenix Hadir di Brunei. Beda dengan Versi Indonesia

Hanya tersedia dalam varian V non hybrid

2 tahun yang lalu


Berita
Toyota Kijang Innova Zenix Bensin dan Hybrid Punya Sistem Rem Beda. Simak Bagian ini

Toyota menyebutnya sebagai brake accumulator

2 tahun yang lalu


Berita
Melihat Lebih Dekat Kijang Innova Zenix Tipe Terendah (20 FOTO)

Toyota Kijang Innova Zenix sudah hadir di Indonesia.

3 tahun yang lalu


Berita
Melihat Langsung Proses Perakitan Baterai Hybrid Toyota

Untuk pertama kalinya kami menyaksikan langsung proses perakitan baterai mobil di Indonesia. Ini pengalaman kami di pabrik Toyota.

1 hari yang lalu


Terkini

Berita
Mengenal Lebih Dekat Dengan Range Extender Electric Vehicle (REEV)

REEV disebut sebagai jembatan untuk merasakan kelembutan dan kesenyapan EV tanpa ada range Anxiety.

3 jam yang lalu


Berita
Ini Rahasia Mengapa Mobil BYD Bisa Sangat Murah, Kami Intip Ke Pabriknya

BYD memiliki pabrik megah di Zengzhou. Kami berkesempatan melihat langsung.

9 jam yang lalu


Berita
GAC M8 Pesaing Alphard, Dinobatkan Sebagai MPV Terbaik China

GAC M8 merupakan MPV mewah yang memiliki segudang fitur.

10 jam yang lalu


Berita
Fitur ADAS Xpeng G6 Canggih Di Luar Nalar

Xpeng menjadi salah satu merek baru yang hadir di Indonesia. Fitur mereka tergolong canggih untuk model di segmennya.

11 jam yang lalu


Berita
Hyundai Kembali Tancap Gas di ASEAN Cup™ 2026, Ini Hasil Undian Resminya

Hyundai kembali menggar ASEAN Hyundai Cup™ 2026.

20 jam yang lalu