Beranda Berita

Permintaan Meningkat, Toyota Hentikan Pemesanan Land Cruiser 300

Berita
Selasa, 5 Juli 2022 09:00 WIB
Penulis : Gemilang Isromi Nuar
Berita - Permintaan Meningkat, Toyota Hentikan Pemesanan Land Cruiser 300


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

Toyota terpaksa menangguhkan pesanan Land Cruiser Seri 300 di Jepang karena permintaan pembeli terus melampaui kapasitas produksi secara signifikan.

Keputusan untuk menangguhkan pesanan ini diakibatkan oleh krisis semikonduktor yang terjadi belakangan ini. Minimnya suplai semikonduktor membuat perusahaan otomotif di berbagai dunia terpaksa mengurangi kapasitas produksi mereka.

BACA JUGA

“Land Cruiser telah diterima dengan sangat baik tidak hanya di Jepang tetapi juga di negara-negara lain di seluruh dunia, dan kami telah menerima pesanan yang jauh melebihi kapasitas produksi kami, jadi kami saat ini menangguhkan pesanan,” kata Toyota.

Baca Juga: Toyota Crown Generasi Terbaru Hadir Dalam Render Digital

Foto - Permintaan Meningkat, Toyota Hentikan Pemesanan Land Cruiser 300

Toyota memastikan penghentian pemesanan bersifat sementara. Mereka akan membuka kembali pemesanan jika memang seluruh permintaan yang masuk sudah berhasil dipenuhi.

“Mengenai dimulainya kembali pesanan, kami akan memberi tahu Anda lagi berdasarkan situasi produksi kedepanya," ujar Toyota.

Baca Juga: Membandingkan Performa Mesin Toyota Hyryder Dengan Hyundai Creta dan Honda HR-V

Sebelumnya Toyota bahkan sudah mengumumkan mengurangi jumlah produksi mereka per bulan yang dijalankan di sepuluh pabrik mereka di Jepang. Penghentian itu berimbas pada sejumlah mobil Toyota seperti Toyota Land Cruiser 300, Toyota GR Yaris, Toyota Voxy dan lain-lainnya.


Tags Terkait :
Toyota Land Cruiser 300 Pemesanan
Bagikan Ke :


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

Dapatkan update berita pilihan dan terbaru setiap hari dari otodriver.com. Mari bergabung di Channel Telegram OtoDriver, caranya klik link https://t.me/otodriver, kemudian join. Anda Harus install aplikasi telegram terlebih dahulu.


Artikel Terkait


Berita
Dealer Toyota Di Jepang Stop Pemesanan Land Cruiser 300 Dan Alphard

1 tahun yang lalu


Berita
Toyota Anjurkan Tidak Terima SPK Untuk Land Cruiser 300

2 tahun yang lalu


Berita
Permintaan Meningkat, Toyota Hentikan Pemesanan Land Cruiser 300

2 tahun yang lalu


Berita
Rusia Dicoret Dari Daftar Tujuan Ekspor Land Cruiser 300

2 tahun yang lalu


Berita
Harap Bersabar, Antrean Inden Land Cruiser 300 Mengular Hingga 4 Tahun

3 tahun yang lalu


Berita
Lama Inden Toyota Land Cruiser 300 Capai 1 Tahun!

3 tahun yang lalu


Berita
Land Cruiser 300 Hadir Dalam Rendering Yang Lebih Proposional

4 tahun yang lalu


Van
Toyota HiAce “Hidrogen” Mulai Tes Di Australia

1 tahun yang lalu


Terkini

Berita
Daftar Lokasi SPBU Pertamina “COCO” Di Jabodetabek

11 jam yang lalu


Berita
Pabrik Mobil Sudah Menerapkan Dark Factory Demi Efisiensi, Apakah Semua Pekerja Bisa Diganti Dengan Robot?

13 jam yang lalu


Berita
VW ID. Buzz Ditawarkan Atas 11 Pilihan Warna, Namun Putih-Orange Yang Ikonik Tak Lagi Tersedia

14 jam yang lalu


Berita
Komparasi Jetour Dashing VS Honda HR-V VS Hyundai Creta, Mana Lebih Baik?

16 jam yang lalu


Berita
Dijual Nyaris Rp 1,5 Miliar, Pemesan VW ID. Buzz Bakal Terima Unit Mei 2025

19 jam yang lalu