Beranda Berita

Next Gen Range Rover Sport Kembali Gunakan Mesin BMW

Berita
Rabu, 2 Februari 2022 15:00 WIB
Penulis : Suryo Sudjatmiko
Berita - Next Gen Range Rover Sport Kembali Gunakan Mesin BMW


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

Gelegar peluncuran Range Rover baru masih terasa hangat, namun Land Rover tak mau buang waktu tancap gas menumpahkan perhatiannya pada Range Rover Sport generasi berikutnya.

Seperti dikabarkan motor1.com, SUV performa ini direncanakan untuk mendapatkan desain ulang penuh di beberapa titik tahun depan.

Salah satu yang menarik adalah digunakannya arsitektur MLA Flex Land Rover yang diklaim lebih kaku 50 persen dan mampu menekan kebisingan hingga 24 persen.

BACA JUGA

Gambaran mengenai mesin BMW 4.4 liter, dapat juga ditemui pada sosok BMW M5 CS. Mesin ini mampu mengelontorkan daya 625 hp. Selain itu varian bermesin 3.0 liter turbocharger akan mendapatkan asupan teknologi plug-in hybrid (PHEV) dengan kekuatan motor listrik sebesar 141 hp.


Tags Terkait :
Range Rover Range Rover Sport
Bagikan Ke :


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

Dapatkan update berita pilihan dan terbaru setiap hari dari otodriver.com. Mari bergabung di Channel Telegram OtoDriver, caranya klik link https://t.me/otodriver, kemudian join. Anda Harus install aplikasi telegram terlebih dahulu.


Artikel Terkait


Berita
Begini Tampilan Chery Tiggo 7 Sport, Mirip Dengan Land Rover Discovery Sport

6 bulan yang lalu

Berita
Beberapa Kerugian Membeli Sebuah PHEV

7 bulan yang lalu

Berita
Mitsubishi Pajero Akan Hadir Kembali Di 2027. Penantang Baru Di Segmen SUV Premium

8 bulan yang lalu


Berita
Demi Pangkas Harga, Range Rover Sport Akan Diproduksi di India Untuk Pasar Asia

9 bulan yang lalu


Terkini

Berita
GIIAS 2025 Akan Hadirkan 55 Merek Roda Empat, Polytron Bakal Debut Mobil Listriknya

8 jam yang lalu


Tips
Ingat, Berkendara Di Jalan Tol Harus Selalu Waspada

8 jam yang lalu


Tips
Pentingnya Periksa Ban Setelah Digunakan Jarak Jauh

10 jam yang lalu


Bus
Tanggal 21 Dan 24 April Gratis Naik Transjakarta Group, Ada Apa?

12 jam yang lalu


Berita
Honda Resmi Rilis Mobil Listrik Barunya Untuk Pasar Cina, Harganya Rp 400 Jutaan

13 jam yang lalu