Menu



OtoDriver logo Member of : Logo PT. Bintang langit Multimedia

Copyright © 2024. Otodriver.com. All rights reserved.
Beranda Berita

Mobil Antik Bisa Dikredit, MUF Akan Inisiasi Programnya

Berita
Minggu, 27 Februari 2022 14:00 WIB
Penulis : Suryo Sudjatmiko


Pandemi Covid-19 rupanya mampu menggali wajah lain dari dunia otomotif Indonesia. Pada saat pandemi, bisnis mobil klasik justru meningkat secara signifkan.. Dampaknya harga mobil klasik jadi naik dan tak jarang punya banderol yang cukup fantastis, selain value dari sebuah mobil klasik.

Dari sinilah kemudian mendorong Mandiri Utama Finance (MUF) untuk hadir dengan sebuah program kredit mobil klasik.  

BACA JUGA

Menurut Stanley, rencana menghadirkan program kredit mobil klasik ini setelah pihaknya melihat berbagai fenomen dari  sejumlah pengamatan dan survei lapangan secara langsung. Terutama dari berbagai kalangan komunitas otomotif yang concern dengan mobil klasik.

Senada dengan Stanley, Rully Setiawan, Direktur Finance & Business Relationship MUF, mengatakan bahwa pada saat ini  kredit mobil klasik dianggap penting untuk mendukung gaya hidup konsumen di Indonesia.

“Dunia otomotif Indonesia bukan hanya sebatas kebutuhan transportasi saja, tapi juga melibatkan unsur lifestyle. Tak heran harga mobil klasik dari suatu merek bahkan bisa melebihi harga sebuah mobil terbaru sekalipun,” imbuh Rully yang ditemui pada kesempatan yang sama.

Terkait format pembiayaan mobil klasik ini, menurut Rully, MUF sudah memiliki tolok ukur tertentu, terutama mengenai besaran uang muka, hingga cicilan tiap bulannya.

Hanya saja secara detail Rully belum bisa mengatakan secara rinci lantaran masih digodog dalam internal MUF.

Bagi pecinta mobil klasik, tunggu tanggal mainnya.

Apakah kualitas mobil China sudah bisa disandingkan dengan mobil Jepang dan Eropa?

Mobil China pernah punya sejarah kelam dalam hal kualitas. Saat ini produk mobil China yang hadir di Indonesia sudah punya kualitas yang lebih baik dibandingkan produk saat itu.

Polling by Otodriver


Tags Terkait :
MUF Mobil Klasik
Bagikan Ke :


Dapatkan update berita pilihan dan terbaru setiap hari dari otodriver.com. Mari bergabung di Channel Telegram OtoDriver, caranya klik link https://t.me/otodriver, kemudian join. Anda Harus install aplikasi telegram terlebih dahulu.


Artikel Terkait

Berita
Ford Ranger Raptor V6 3.0L Resmi Masuk Indonesia, Sodorkan Pesona Mesin Bensin

2 hari yang lalu


Berita
Mobil Antik Bisa Dikredit, MUF Akan Inisiasi Programnya

2 tahun yang lalu


Berita
MUF GJAW 2024 Ditutup Dengan Meriah

2 hari yang lalu


Berita
Ingin Test Drive Mobil Terbaru di MUF GJAW 2024 ? Ini Daftarnya

2 hari yang lalu


Berita
Weekend Di MUF GJAW 2024, Seru dan Cocok Untuk Ajak Keluarga

2 hari yang lalu

Berita
Wuling Bawa Produk Line Up Lengkap Di Ajang MUF GJAW 2024

2 hari yang lalu


Berita
Toyota Bawa Crown Sedan Di GJAW 2024, Sang Penerus Dinasti Sedan legendaris

3 hari yang lalu


Berita
Akhirnya Mitsubishi XForce Disisipi ADAS, Harga Naik Rp 8 Juta

3 hari yang lalu


Terkini

Berita
Avanza-Veloz Hybrid, Tak Dijual Tahun Depan. Lalu Kapan?

7 jam yang lalu


Berita
BP-AKR Resmikan SPBU Pertama Mereka di Kota Bandung, Di Sini Tempatnya

12 jam yang lalu


Berita
Mitsubishi Beri Sinyal Siapkan Mobil Hybrid Rakitan Dalam Negeri

13 jam yang lalu


Berita
Ini Yang Bakal Terjadi Apabila Honda-Nissan-Mitsubishi Merger

14 jam yang lalu


Berita
Toyota Zenix Hybrid Tipe V Jadi Yang Terlaris di Indonesia, Ini Skema Kreditnya Selama 5 Tahun

16 jam yang lalu