Menu



OtoDriver logo Member of : Logo PT. Bintang langit Multimedia

Copyright © 2024. Otodriver.com. All rights reserved.
Beranda Berita

GIIAS 2022 Bertema Future Is Bright Akan Bergulir 11 Agustus Mendatang

Berita
Kamis, 21 Juli 2022 06:00 WIB
Penulis : Ahmad Biondi


GAIKINDO Indonesia International Auto Show (GIIAS) akan kembali hadir pada 11-21 Agustus 2022, di BSD-City Kab. Tangerang.

Tahun ini, GIIAS akan mengusung tema Future Is Birght. Sejalan dengan tema tersebut, aka nada banyak kendaraan listrik yang hadir di ICE BSD.

BACA JUGA

Ketua Umum GAIKINDO, Yohannes Nangoi, menyatakan GAIKINDO dan industri otomotif Indonesia mendukung penuh langkah pemerintah untuk mendorong pertumbuhan industri KBLBB di Indonesia, salah satunya dengan memastikan kehadiran GIIAS 2022 dapat memberikan edukasi dan membangun dukungan masyarakat, yang menjadi salah satu faktor pendorong penting pada aspek pengembangan ekosistem kendaraan listrik, di Indonesia.

Hadirnya inovasi teknologi terbaru dari industri otomotif Indonesia selalu menjadi alasan utama masyarakat untuk hadir di setiap penyelenggaraan GIIAS. Tidak terkecuali ditahun ini, para peserta akan menghadirkan berbagai teknologi dan produk terbarunya untuk masyarakat. Tercatat puluhan kendaraan dengan teknologi terkini, termasuk juga kendaraan bermotor berbasis baterai direncanakan akan diperkenalkan dan diluncurkan pada GIIAS 2022.

Total 25 merek kendaraan penumpang dan komersial akan berpartisipasi pada GIIAS 2022, yaitu Audi, BMW, Chery, Daihatsu, DFSK, Honda, Hyundai, Isuzu, KIA, Lexus, Mazda, MG, Mini, Mitsubishi Motors, Nissan, Porsche, Subaru, Suzuki, Toyota, VW, Wuling, dan dari kendaraan komersial hadir Hino, Isuzu, Mitsubishi Fuso dan UD Trucks.

Bocorannya, akan ada 30 kendaraan yang melakukan launching di GIIAS 2022 tersebut.


Tags Terkait :
Gaikindo GIIAS 2022
Bagikan Ke :


Dapatkan update berita pilihan dan terbaru setiap hari dari otodriver.com. Mari bergabung di Channel Telegram OtoDriver, caranya klik link https://t.me/otodriver, kemudian join. Anda Harus install aplikasi telegram terlebih dahulu.


Serba-Serbi Berkendara Di Musim Hujan
Artikel Terkait

Berita
MUF GJAW 2024 Akan Jadi Tempat Ideal Untuk Belanja Mobil Baru

1 hari yang lalu


Berita
MUF GJAW 2024 Moment Tepat Beli Mobil

2 hari yang lalu


Berita
Gampang, Tiket MUF GJAW 2024 Dapat Diperoleh Dengan Berbagai Cara

4 hari yang lalu


Berita
Alasan Hyundai Absen Di GJAW 2024

4 hari yang lalu

Berita
Kapan Suzuki eVitara Hadir Di Indonesia?

1 minggu yang lalu

Berita
Gaikindo Jakarta Auto Week 2024 Jadi Angin Segar, Banyak Promo Dan Diskon

1 minggu yang lalu

Berita
GIIAS Berhasil Catat Total Transaksi Rp 20 Triliun

2 minggu yang lalu


Berita
BYD Catat Rekor Penjualan, September Tahun Ini Laku 419.400 Unit

2 minggu yang lalu


Terkini

Berita
Akhirnya Mitsubishi XForce Disisipi ADAS, Harga Naik Rp 8 Juta

8 menit yang lalu


Berita
Wuling Tawarkan DP Rendah dan Garansi Komponen Seumur Hidup

9 menit yang lalu


Berita
Ini Dia Harga Resmi Dari Maxus Mifa 7 Dan Mifa 9

52 menit yang lalu


Berita
MINI Luncurkan Dua Mobil Sekaligus Di GJAW 2024

2 jam yang lalu


Berita
Subaru Jual BRZ Drift Edition Hanya 5 Unit, Harga Rp 1.09 Miliar

2 jam yang lalu