Menu



OtoDriver logo Member of : Logo PT. Bintang langit Multimedia

Copyright © 2024. Otodriver.com. All rights reserved.
Beranda Berita

Begini Wujud Mobil Konsep Ralliart Terbaru, Mirip Xpander!

Berita
Rabu, 12 Januari 2022 09:00 WIB
Penulis : Aditya Widiutomo


Mitsubishi Global akhirnya resmi memperkenalkan wujud konsep dari Vision Ralliart. Yang mengejutkan, ternyata mobil konsep ini merupakan sebuah SUV, jika sebelumnya diperkirakan mobil ini berwujud sebuah sedan atau hatchback.

Tidak hanya itu, bagian depan Vision Ralliart ini menyerupai Xpander dengan desain Dynamic Shield yang tegas. Lampu depannya berada di bagian bawah dan bagian atasnya merupakan daytime running light LED.

BACA JUGA

Tetapi untuk bagian sampingnya, tampak Vision Ralliart merupakan sebuah SUV sejati. Peleknya menggunakan diameter 22 inci. Tidak hanya itu, disinyalir mobil ini bakal memiliki dimensi yang setara dengan Outlander.

Sementara di bagian belakangnya, Vision Ralliart hadir dengan desain yang futuristik. Lampu LED yang minimalis, bemper yang agresif berpadu dengan lampu stoplamp di bagian bempernya yang sama seperti gambar teasernya.

Nantinya, Vision Ralliart bakal dipamerkan ke hadapan publik pada 14 Januari 2022 mendatang pada ajang Tokyo Auto Salon.

Apakah kualitas mobil China sudah bisa disandingkan dengan mobil Jepang dan Eropa?

Mobil China pernah punya sejarah kelam dalam hal kualitas. Saat ini produk mobil China yang hadir di Indonesia sudah punya kualitas yang lebih baik dibandingkan produk saat itu.

Polling by Otodriver


Tags Terkait :
Mitsubishi Vision Ralliart
Bagikan Ke :


Dapatkan update berita pilihan dan terbaru setiap hari dari otodriver.com. Mari bergabung di Channel Telegram OtoDriver, caranya klik link https://t.me/otodriver, kemudian join. Anda Harus install aplikasi telegram terlebih dahulu.


Artikel Terkait


Berita
Takata Resmi Bangkrut, Bagaimana Tanggung Jawab Recall-nya?

7 tahun yang lalu


Berita
Mitsubishi Recall Delica Di Indonesia. Ada Potensi Kerusakan Airbag

7 tahun yang lalu


Berita
Mitsubishi Indonesia Recall 124.435 Unit Mobil. Anda Punya Salah Satu Model Ini?

8 tahun yang lalu

Berita
Masalah Airbag Takata, Mitsubishi Malaysia Juga Recall

8 tahun yang lalu


Berita
Diluncurkan Tahun 2017, Toyota Rush Sudah Alami Dua Kali Recall

3 tahun yang lalu


Berita
Potensi Bahaya Dari Komponen yang Di-Recall Mitsubishi Indonesia

5 tahun yang lalu


Berita
BREAKING NEWS: 3 Model Mitsubishi Indonesia Kena Recall

5 tahun yang lalu


Berita
Recall Fuel Pump Xpander Sudah 71%, Mobil Anda Termasuk?

3 tahun yang lalu


Terkini

Mobil Listrik
Dijual Tanpa Target Dan Mahal. Ini MG Cyberster, Roadster Listrik Pertama Di Dunia

3 jam yang lalu


Bus
Hino Perkuat Komitmen Di Pasar Bus Wilayah Kalimantan Timur

8 jam yang lalu


Berita
Ini Tanggapan Neta Setelah Tes Uji Keselamatan Neta V Diberi Nilai 0 Oleh ASEAN NCAP

10 jam yang lalu


Berita
Citroen C3 Versi Penyegaran Hadir 2025, Harga Di Bawah Rp 200 Juta

11 jam yang lalu


Berita
Pertamina Siapkan ‘SPBU Motor’ Di Titik Rawan Macet Selama Libur Nataru

11 jam yang lalu