Menu



OtoDriver logo Member of : Logo PT. Bintang langit Multimedia

Copyright © 2025. Otodriver.com. All rights reserved.
Beranda Berita

Bangun Kepercayaan, Chery Akan Buka 100 Dealer

Berita
Sabtu, 9 April 2022 09:10 WIB
Penulis : Suryo Sudjatmiko


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

Chery Motor sadar betul bahwa mereka pernah punya masa lalu yang kurang gemilang di Indonesia. Pabrikan Tiongkok itu pernah mencicip pasar domestik namun harus hengkang pada 2016 silam setelah 10 tahun berkiprah. 

Catatan ini menjadi salah satu tantangan bagi PT Chery Motor Indonesia (CMI) sebagai pemegang brand Chery di Indonesia untuk melakukan re-entry di pasar tanah air.

Untuk menumbunkan kepercayaan publik, maka Chery pun mengambil langkah untuk membangun fasilitas produksi di Indonesia. Selain itu pabrikan inipun memgatakan bahwa pihaknya akan membangun 100 dealer di seluruh pelosok negeri. 

BACA JUGA

Sedangkan pada saat ini Chery mengatakan sudah memiliki 30 dealer yang tersebar di seluruh Jawa, Sumatera, Sulawesi, Kalimantan, serta Nusa Tenggara Barat (NTB).

"Jumlah dealer akan terus ditambah, kami akan percepat untuk dealer ini guna membangun kepercayaan dari masyarakat bahwasanya kami kembali dan ada untuk Indonesia," kata Fajrul Ilhami selaku Deputy Product Director PT CMI, dalam kesempatan yang sama.

Pada saat ini Chery telah punya beberapa model yang siap digelindingkan di jalanan Indonesia. Chery telah menyiapkan delapan (8) model yang bakal diproduksi secara CKD di Indonesia termasuk model hybrid dan listrik.

Apa kelebihan mobil China dibandingkan dengan Jepang, Korea Selatan, Amerika dan Eropa?

Melihat banyaknya brand China yang hadir di Indonesia. Apa kelebihan mereka jika dibandingkan pabrikan asal negara lain?

Polling by Otodriver


Tags Terkait :
Chery Indonesia Manufaktur
Bagikan Ke :


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

Dapatkan update berita pilihan dan terbaru setiap hari dari otodriver.com. Mari bergabung di Channel Telegram OtoDriver, caranya klik link https://t.me/otodriver, kemudian join. Anda Harus install aplikasi telegram terlebih dahulu.


Artikel Terkait


Berita
Chery Omoda 5 Resmi Jadi Komoditas Ekspor Indonesia. Vietnam Jadi Tujuan Perdana

4 bulan yang lalu


Berita
Dampak Recall Sumbu Roda Belakang Omoda 5 Patah, 'Konsumen Sampai Batal SPK'

9 bulan yang lalu


Berita
Elon Musk: Kesuksesan Mobil China Bisa Hancurkan Produsen Otomotif Lainnya

1 tahun yang lalu


Berita
Bangun Kepercayaan, Chery Akan Buka 100 Dealer

2 tahun yang lalu


Berita
Chery Jadikan Indonesia Basis Pembuatan Dan Pengembangan Mobil Setir Kanan

2 tahun yang lalu


Tips
Inilah Bukti Brand China Menguasai Pasar Mobil Listrik

8 bulan yang lalu


Berita
Toyota Pandang Positif Datangnya Merek-Merek Baru Asal Tiongkok

1 tahun yang lalu


Mobil Listrik
Era Mobil Listrik Bikin Jepang dan Korea Selatan Kalah Soal Ekspor Mobil Dengan China

1 tahun yang lalu


Terkini

Bus
Bus-Bus Mercedes-Benz Bisa Manfaatkan Bengkel Siaga Yang Disediakan Pabrikan

2 jam yang lalu


Bus
Juragan 99 Trans Tawarkan Mudik Nyaman Pakai Armada Baru Mercedes-Benz OH1626 Euro 4 Jetbus 5

3 jam yang lalu


Berita
Jeep Wrangler Terbaru Bakal Meluncur Resmi Di Indonesia April Mendatang, Simak Bocorannya

4 jam yang lalu


Berita
Silsilah Mitsubishi Grandia, Nenek Moyang Mitsubishi Kuda

5 jam yang lalu


Berita
Mobil Balap Listrik Tercepat, 0-100 Km/Jam Hanya 1,8 Detik Bakal Ke Jakarta Juni Nanti

7 jam yang lalu