Menu



OtoDriver logo Member of : Logo PT. Bintang langit Multimedia

Copyright © 2024. Otodriver.com. All rights reserved.
Beranda Berita

Almaz Hybrid Concept, Sebuah Jawaban Wuling Untuk Toyota Innova Zenix?

Berita
Kamis, 29 September 2022 14:10 WIB
Penulis : Suryo Sudjatmiko


Salah satu hal yang menarik dari pameran Indonesia Electric Motor Show  (IEMS) 2022 yang digelar di Jakarta Convention Center (JCC) pada 28-30 September 2022 adalah kehadiran sosok Wuling Almaz Hybrid Concept. Sosok yang sering dibincangkan belakangan ini.

Pada pameran ini terkuak pula bahwa Wuling Almaz Hybrid ini menggunakan mesin baru, yakni 2.0 liter yang diakurkan dengan sistem hybrid.

Namun sayangnya detail dari mesin dan sistem ini masih berada dalam zona gelap yang belum resmi dibuka oleh pabrikan berlogo lima berlian ini.

BACA JUGA

Belum diletahui apakah mobil ini akan berwujud SUV 5 seater atau 7 seater. Namun apabila wujudnya 7 Seater maka ini merupakan salah satu langkah pintar untuk mendahului Toyota dengan Innova Zenix Hybrid yang akan nongol pada November mendatang. Seolah Wuling memberi jawaban bahwa mereka pun sudah siap masuk dalam percaturan mobil hybrid.

Mungkin sedikit aneh untuk menyandingkan antara sebuah SUV crossover dengan MPV. Namun kita harus sadari bahwa perbedaan antara keduanya semakin tipis. Dengan layout penggerak roda depan dan bodi monokok, akan mudah sekali bagi Zenix untuk pindah genre menjadi SUV Crossover. Terlebih platform TNGA-C yang digunakan pada Zenix juga digunakan pula oleh Toyota C-HR yang notabene merupakan sebuah SUV Crossover.

Keduanya punya kesamaan yakni dibekali dengan mesin 2.0 liter dengan teknologi hybrid. 


Tags Terkait :
Wuling Almaz Hybrid Lawan Innova Hybrid
Bagikan Ke :


Dapatkan update berita pilihan dan terbaru setiap hari dari otodriver.com. Mari bergabung di Channel Telegram OtoDriver, caranya klik link https://t.me/otodriver, kemudian join. Anda Harus install aplikasi telegram terlebih dahulu.


Serba-Serbi Berkendara Di Musim Hujan
Artikel Terkait


Berita
Almaz Hybrid Concept, Sebuah Jawaban Wuling Untuk Toyota Innova Zenix?

2 tahun yang lalu


Berita
Wuling Siapkan Rival Innova Hybrid

2 tahun yang lalu


Berita
Hyundai New Tucson Hybrid Terendus Masuk Indonesia. Pake Mesin Santa Fe

1 minggu yang lalu


Berita
Dorong Elektrifikasi, Wuling Akan Hadirkan Lebih Banyak Varian Mobil Listrik

1 tahun yang lalu


First Drive
Tes Lengkap: Wuling Almaz Hybrid 2022

1 tahun yang lalu


Berita
Meluncur Besok, Ini Komparasi Dimensi All New Hyundai Santa Fe Versus SUV Hybrid Sekelasnya

3 minggu yang lalu


Berita
Irit Harga & Irit Bensin Ala Wuling Almaz Hybrid. Ini Dia Kata Konsumennya

1 bulan yang lalu


Berita
Haval Jolion Turun Harga, Tanpa Harus Turun Kualitas

1 bulan yang lalu


Terkini

Berita
Neta Tambah Dealer di Jakarta, Bangunanya Bekas Prestige Motorcars di Pluit

8 jam yang lalu


Berita
MUF GJAW 2024 Akan Jadi Tempat Ideal Untuk Belanja Mobil Baru

11 jam yang lalu


Berita
GALERI: Hyundai Tucson (20 FOTO)

13 jam yang lalu


Berita
Hyundai New Tucson Resmi Hadir Di Indonesia, Termahal Rp 743 Juta

13 jam yang lalu


Truk
Hino Serahkan Truk Seri 300 Untuk Universitas Negeri Yogyakarta

14 jam yang lalu