Menu



OtoDriver logo Member of : Logo PT. Bintang langit Multimedia

Copyright © 2024. Otodriver.com. All rights reserved.
Beranda / Berita

Volvo Akan Kembali Ke Indonesia?

Merek mobil asal Swedia, Volvo memang sempat dipasarkan di tanah air.
Berita - Kamis, 11 Maret 2021 14:00 WIB
Penulis : Aditya Widiutomo


Merek mobil asal Swedia, Volvo memang sempat dipasarkan di tanah air. Brand ini sempet nge-tren pada era 80 hingga 90 an namun sedikit redup di era 2000-an dan akhirnya kini tidak lagi dipasarkan.

Namun, ada sedikit kejutan dari Volvo. Pasalnya, merek ini disinyalir akan hadir dalam waktu dekat.

BACA JUGA

Kami melakukan penelusuran di dunia maya. Dan hasilnya, ditemuakn situs mobil Volvo di Indonesia dengan website volvocars.com/id.

Memang dalam situs tersebut tak ada satu pun produk Volvo yang dicantumkan. Namun, dalam situs tersebut tertera representative Volvo di Indonesia, yakni PT Sinar Terang Mobilindo.

Belum diketahui perusahaan ini bakal menjadi importir atau Agen Pemegang Merek Volvo di Indonesia. Namun besar kemungkinan, Volvo bakal kembali berkiprah di tanah air.

Sebelumnya, merek Volvo sempat dipegang oleh APM Garansindo pada tahun 2017 lalu. Dan hadir pula di ajang pameran GIIAS 2017. Tapi, saat ini Volvo tak terdengar lagi kabarnya. 


Tags Terkait :
Volvo
Bagikan Ke :


Dapatkan update berita pilihan dan terbaru setiap hari dari otodriver.com. Mari bergabung di Channel Telegram OtoDriver, caranya klik link https://t.me/otodriver, kemudian join. Anda Harus install aplikasi telegram terlebih dahulu.


Road To GIIAS 2024
Artikel Terkait

Berita
GIIAS 2024: Ada Apa Saja Di Sana, Panduan Lengkap, Peserta, Tiket Dan Shuttle

2 hari yang lalu


Berita
Renault Grand Koleos Meluncur Di Korsel, Gunakan Platform Milik Geely

1 minggu yang lalu


Berita
Mercedes-Benz Hingga BMW Memprotes Tarif Baru Impor Mobil Listrik Asal China

2 minggu yang lalu


Berita
Di GIIAS 2024 Ada 40 Kendaraan Baru Yang Akan Diperkenalkan, Simak Bocorannya

3 minggu yang lalu


Terkini

Mobil Listrik
BMW Tengah Lakukan Pengujian Pada EV Dengan Desain Radikal

43 menit yang lalu


Berita
Toyota Sediakan Fasilitas Ultra Fast Charging 120 kW Di Mall Ini

2 jam yang lalu


Berita
Mazda Suntik Mati MX-5 Miata 2.0 Liter. Sisakan Versi Mesin 1.5 Liter

4 jam yang lalu


Berita
Aito Diakusisi DFSK Seres, Aito M9 dan M7 Siap Mejeng di GIIAS 2024

17 jam yang lalu


Berita
Skema Kredit Innova Hybrid Tipe Tertinggi Menggiurkan, Cicilannya Mulai Rp 15 Jutaan

21 jam yang lalu