Menu



OtoDriver logo Member of : Logo PT. Bintang langit Multimedia

Copyright © 2025. Otodriver.com. All rights reserved.
Beranda Berita

Tesla Cybertruck Kembali Tertunda Produksinya

Berita
Sabtu, 31 Juli 2021 18:00 WIB
Penulis : Benny Averdi


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

Tampaknya calon pemilik Tesla Cybertruck harus lebih bersabar lagi. Kabar kurang sedap muncul dari pembuat pikap listrik serbalancip itu. Seperti umumnya masalah seluruh industri industri akhir-akhir ini, rantai pasokan adalah hal yang menjadi problem.

Meski hal lain, berupa baterai pun menjadi masalah utama pada Cybertruck, selain chip semikonduktor yang juga menjadi hambatan industri otomotif.

Siapapun yang berharap Cybertruck akan memasuki masa produksi tahun ini, tentu tak akan terealisasi. Seperti dilansir musclecarandtrucks, chip semikonduktor dan produksi baterai akan menjadi penghambat utama produksi Cybertruck.

BACA JUGA

Apa kelebihan mobil China dibandingkan dengan Jepang, Korea Selatan, Amerika dan Eropa?

Melihat banyaknya brand China yang hadir di Indonesia. Apa kelebihan mereka jika dibandingkan pabrikan asal negara lain?

Polling by Otodriver


Tags Terkait :
Tesla Cybertruck
Bagikan Ke :


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

Dapatkan update berita pilihan dan terbaru setiap hari dari otodriver.com. Mari bergabung di Channel Telegram OtoDriver, caranya klik link https://t.me/otodriver, kemudian join. Anda Harus install aplikasi telegram terlebih dahulu.


Artikel Terkait


Pikap
Tesla Cybertruck, Pikap Paling Aman Di Dunia?

4 bulan yang lalu


Truk
Tesla Hentikan Pesanan Cybertruck

7 bulan yang lalu


Berita
Varian Termurah Cybertruck Diburu Konsumen Bikin Tesla Malah Stop Buka Pesanan, Ini Alasannya

7 bulan yang lalu


Tips
Semoga Benar-Benar Terwujud, Tesla Cybertruck Meluncur Tahun Ini

2 tahun yang lalu


Berita
Tesla Cetak 1,3 Juta Unit Pesanan Cybertruck Sebelum Diproduksi Massal

3 tahun yang lalu


Pikap
Setor Rp 100 Juta, Langsung Masuk List Inden Tesla Cybertruck

3 tahun yang lalu


Berita
Tesla Cybertruck Bisa Dipesan, Harga Di Bawah Rp 2 Miliar

3 tahun yang lalu


Pikap
Tak Disangka, Pesanan Pikap Tesla Cybertruck, Lampaui Setengah Juta Unit!

5 tahun yang lalu


Terkini

Berita
Pemudik Menggunakan EV Bakal Lebih Tenang, Ada Tambahan SPKLU Di Jalur Sumatera Dan Bali

15 jam yang lalu


Bus
Waduh Mayoritas Bus Di Terminal Kampung Rambutan Tak Lolos Uji Kelayakan

16 jam yang lalu


Tips
Ingat Lagi Tips Aman Berikut Ini Sebelum Berangkat Mudik

16 jam yang lalu


Bus
Tiga Rute Transjabodetabek Beroperasi, Termasuk Binong-Grogol Dan Bekasi-Cawang

17 jam yang lalu


Berita
Honda Membocorkan Akan Merilis Mobil Ramah Lingkungan Di 2026, Mulai ZR-V Hingga Prelude

1 hari yang lalu