Menu



OtoDriver logo Member of : Logo PT. Bintang langit Multimedia

Copyright © 2024. Otodriver.com. All rights reserved.
Beranda Berita

Perang 1.000 cc Turbo, Lebih Bertenaga Raize-Rocky Atau Magnite?

Berita
Selasa, 27 April 2021 09:00 WIB
Penulis : Aditya Widiutomo


Raize-Rocky bakal menjadi bintang di tahun ini. Kedua mobil ini bakal mengisi segmen Mini SUV di Indonesia.

Lantas, ada beberapa rival berat yang bakal ditemui oleh Raize dan Rocky. Di antaranya Nissan Magnite, KIA Sonet, hingga Suzuki Ignis.

BACA JUGA

Namun, jika dilihat dari spesifikasi mesin, Raize-Rocky bakal memiliki kemiripan dengan Nissan Magnite. Apa benar?

Ya. Baik Toyota Raize, Daihatsu Rocky, dan Nissan Magnite dilengkapi dengan mesin berkapasitas 1.000 cc 3 silinder turbo. Dan, semua model ini memiliki penggerak roda depan serta bertransmisi CVT.

Lantas, secara figur tenaga, siapa yang memiliki tenaga terbesar?

Nissan Magnite dilengkapi dengan mesin 1.000 cc 3 silinder turbo dengan tenaga sebesar 100 dk serta torsi 160 Nm. Sedangkan, Raize dan Rocky berbekal mesin yang sama-sama 1.000 cc 3 silinder namun output tenaganya berbeda. 1KR-VET ini memiliki tenaga 97 dk serta torsi 140 Nm. Artinya, secara tenaga Raize dan Rocky memiliki tenaga yang lebih kecil dibandingkan Nissan Magnite.

Namun, gelontoran tenaga bukan menjadi patokan performa ketiga model ini. Tentu kami akan mereview secara lengkap Toyota Raize dan Daihatsu Rocky hanya di youtube channel serta website OtoDriver.

Apakah kualitas mobil China sudah bisa disandingkan dengan mobil Jepang dan Eropa?

Mobil China pernah punya sejarah kelam dalam hal kualitas. Saat ini produk mobil China yang hadir di Indonesia sudah punya kualitas yang lebih baik dibandingkan produk saat itu.

Polling by Otodriver


Tags Terkait :
Toyota Raize Daihatsu Rocky Nissan Magnite
Bagikan Ke :


Dapatkan update berita pilihan dan terbaru setiap hari dari otodriver.com. Mari bergabung di Channel Telegram OtoDriver, caranya klik link https://t.me/otodriver, kemudian join. Anda Harus install aplikasi telegram terlebih dahulu.


Artikel Terkait


Berita
Nissan Magnite Facelift Meluncur Di India

1 bulan yang lalu


Daftar Harga
Daftar Harga Mini SUV (September 2024)

2 bulan yang lalu


Berita
BBM Subsidi Bakal Dibatasi Berdasarkan Kapasitas Mesin, Mercy A 200, CLA 200 cs Berhak Nikmati BBM Subsidi?

2 bulan yang lalu


Berita
Hyundai Venue Terendus Masuk Indonesia. Ini Spesifikasi Uniknya

2 bulan yang lalu


Berita
Ini 5 Fakta Menarik Chery Tiggo 5X

5 bulan yang lalu


Berita
Banderol Chery Tiggo 5X Disingkap Setara Toyota Agya

5 bulan yang lalu


Berita
5 Keunggulan Chery Tiggo 5X, Siap Hadang Honda WR-V dan Toyota Raize

6 bulan yang lalu


Berita
Chery Tertarik Masukan Tiggo 5X Di Segmen Mobil Rakyat

8 bulan yang lalu


Terkini

Berita
BP-AKR Resmikan SPBU Pertama Mereka di Kota Bandung, Di Sini Tempatnya

4 jam yang lalu


Berita
Mitsubishi Beri Sinyal Siapkan Mobil Hybrid Rakitan Dalam Negeri

5 jam yang lalu


Berita
Ini Yang Bakal Terjadi Apabila Honda-Nissan-Mitsubishi Merger

6 jam yang lalu


Berita
Toyota Zenix Hybrid Tipe V Jadi Yang Terlaris di Indonesia, Ini Skema Kreditnya Selama 5 Tahun

8 jam yang lalu


Berita
Percepatan Pabrik BYD Dilakukan, Selesai 2025

8 jam yang lalu