Menu



OtoDriver logo Member of : Logo PT. Bintang langit Multimedia

Copyright © 2024. Otodriver.com. All rights reserved.
Beranda Berita

Mercedes-Benz Lakukan Recall Sprinter Diesel Karena Diduga Sebabkan Kebakaran

Berita
Rabu, 18 Agustus 2021 18:00 WIB
Penulis : Benny Averdi


Setelah terlebih dulu melakukan recall terhadap ribuan Mercedes-Benz Sprinter, terkait lampu rem yang selalu menyala, kali ini kejadian lebih spesifik, membuat Mercedes-Benz Australia kembali melakukan recall. Namun, sekarang terhadap versi diesel saja.

Baca Juga : Ribuan Mercedes-Benz Sprinter Ditarik Karena Masalah Lampu Rem

Dilansir dari laman Drive, Departemen Infrastruktur Australia, menyatakan bahwa sistem pada glow plug pada mesin Sprinter, tidak otomatis memutuskan arus listrik, sehingga masih ada sumber listrik ke ‘busi pijar’ tersebut dan dapat mengakibatkan kebakaran kendaraan.

BACA JUGA

Tercatat, 658 unit Sprinter buatan 2018 – 2019 yang pemiliknya dihimbau segera melakukan pendaftaran pemeriksaan di bengkel Mercedes-Benz terdekat


Tags Terkait :
Mercedes-Benz Sprinter Recall
Bagikan Ke :


Dapatkan update berita pilihan dan terbaru setiap hari dari otodriver.com. Mari bergabung di Channel Telegram OtoDriver, caranya klik link https://t.me/otodriver, kemudian join. Anda Harus install aplikasi telegram terlebih dahulu.


Serba-Serbi Berkendara Di Musim Hujan
Artikel Terkait


Berita
Mercedes-Benz Siap Ekspansi Pabrik Wanaherang

8 tahun yang lalu


Berita
Ekonomi Masih Lesu, Mercedes-Benz Global Malah Raup Untung

8 tahun yang lalu


Berita
Panen Recall, Otomotif Korea Selatan Berduka,

3 tahun yang lalu


Berita
Aduh, 19 Mobil Klasik Dijarah di Amerika Serikat

4 tahun yang lalu


Terkini

Bus
Transjakarta Resmi Buka Sekolah Khusus Pramudi Bus

3 jam yang lalu


Berita
Tahun 2024 Penuh Tantangan Bagi Industri Otomotif, Pabrikan Tetap Optimis

4 jam yang lalu


Pikap
Chang li, Pikap ‘Terkecil’ Di Dunia Sudah Mengaspal Di Indonesia

5 jam yang lalu


Bus
Inilah Golongan Penumpang Yang Digratiskan Naik Transjakarta

6 jam yang lalu


Berita
Industri Otomotif Jadi Pahlawan Devisa, Diharap Garap Segmen Murah Hybrid

7 jam yang lalu