Menu



OtoDriver logo Member of : Logo PT. Bintang langit Multimedia

Copyright © 2024. Otodriver.com. All rights reserved.
Beranda Berita

Dianggap Berdesain Aneh, Bos Desain BMW Tak Ambil Pusing

Berita
Jumat, 5 Februari 2021 14:00 WIB
Penulis : Ilham Pratama


Grille 'ginjal' pada BMW seolah jadi bagian tak terpisahkan. Namun di model X7 juga M4 terbaru yang meluncur di 2020, grille tersebut justru jadi bahan olok-olok karena desainnya yang dianggap kelewat besar.

Meski demikian Domagoj Dukec, sebagai kepala tim desain BMW sejak April 2019 silam tak ambil pusing. Dilansir Top Gear, Domagoj menyatakan jika dirinya tak terkejut akan opini yang beredar.

BACA JUGA

Markondez

Dalam hal ini, menurutnya konsumen yang disasar BMW adalah pribadi yang bukan hanya memilih mobil yang cantik, namun juga luar biasa. Untuk itu pihaknya harus merancang sesuatu yang diluar batas.

"Mungkin bukan seperti mobil sehari-hari, tapi itulah alasannya," kata pria kelahiran Frankfurt, Jerman ini.
 
Lebih jauh, Dukec mencoba membandingkannya desainnya saat ini dengan BMW era terdahulu. Terutama dari era desainer Chris Bangle yang sangat dikritik pada saat itu. Tetapi sekarang desain itu justru dilihat sebagai kesuksesan, seperti Seri E60 5.

"Saya pikir ini adalah sesuatu yang biasa kami (BMW) lakukan. Bukan tujuan kami untuk menyenangkan semua orang di dunia. Anda tidak dapat membuat desain yang menyenangkan semua orang. Tapi Anda harus menyenangkan pelanggan Anda,” tambahnya.


Tags Terkait :
BMW Tampang BMW Kidney Grille BMW X7 BMW M4
Bagikan Ke :


Dapatkan update berita pilihan dan terbaru setiap hari dari otodriver.com. Mari bergabung di Channel Telegram OtoDriver, caranya klik link https://t.me/otodriver, kemudian join. Anda Harus install aplikasi telegram terlebih dahulu.


Serba-Serbi Berkendara Di Musim Hujan
Artikel Terkait


Berita
Dianggap Berdesain Aneh, Bos Desain BMW Tak Ambil Pusing

3 tahun yang lalu


Berita
Selamat Datang BMW M3 Dan M4 Generasi Terbaru!

4 tahun yang lalu


Berita
GALERI: Punya Tampang Elegan, Intip Lebih Dekat All New BMW M2 Coupe

1 tahun yang lalu


Berita
GALERI: Gagah dan Elegan, Lebih Dekat Dengan BMW XM

1 tahun yang lalu


Berita
Mini 5-Door Cooper S Melantai Di GIIAS, Punya Tampang Sporty

1 tahun yang lalu


Berita
5 Mobil Baru Meluncur Hari ini

5 tahun yang lalu


Berita
Seperti Ini Kah Tampang Suzuki Ertiga Generasi Terbaru?

6 tahun yang lalu


Berita
Jaguar E-Pace Siap Gempur BMW X1. Bakal Masuk Indonesia di 2018?

7 tahun yang lalu


Terkini

Bus
Transjakarta Resmi Buka Sekolah Khusus Pramudi Bus

1 jam yang lalu


Berita
Tahun 2024 Penuh Tantangan Bagi Industri Otomotif, Pabrikan Tetap Optimis

3 jam yang lalu


Pikap
Chang li, Pikap ‘Terkecil’ Di Dunia Sudah Mengaspal Di Indonesia

4 jam yang lalu


Bus
Inilah Golongan Penumpang Yang Digratiskan Naik Transjakarta

5 jam yang lalu


Berita
Industri Otomotif Jadi Pahlawan Devisa, Diharap Garap Segmen Murah Hybrid

6 jam yang lalu