Menu



OtoDriver logo Member of : Logo PT. Bintang langit Multimedia

Copyright © 2024. Otodriver.com. All rights reserved.
Beranda / Berita

Di Masa Pandemi, Penjualan Lamborghini Malah Meroket

Tak seperti pabrikan lain yang alami penurunan penjualan, Lamborghini justru mengalami peningkatan penjualan saat pandemi.
Berita - Rabu, 16 Juni 2021 08:00 WIB
Penulis : Aditya Widiutomo


Tak seperti pabrikan lain yang alami penurunan penjualan, Lamborghini justru mengalami peningkatan penjualan saat pandemi. Seperti dikutip dari Automotive News, merek supercar asal Italia tersebut mengalami pertumbuhan yang kuat di tahun 2021.

Salah satu faktornya adalah karena pandemi virus Corona mulai mereda di sejumlah negara, sehingga konsumen mulai aktif berbelanja kebutuhan barang mewah seperti supercar.

BACA JUGA

Dalam pameran mobil Milano Monza Motor Show 2021, CEO Lamborghini, Stephan Winkelmann, mengatakan bahwa Lamborghini telah menjual unit mobil, yang banyaknya sebanding dengan suplai 10 bulan. Artinya, setiap Lamborghini yang dibangun mulai sekarang hingga awal November (sekitar 3.100 unit) sudah memiliki pembeli yang mengantre untuk menerima pengiriman.

Pada 2020 lalu Lamborghini menjual 7.430 mobil atau turun sekitar 9 persen dari penjualan 2019. Model SUV Urus dengan tenaga 650 dk sejauh ini memimpin penjualan 2021, dengan angka 1.382 unit (Januari-Maret 2021). Selanjutnya ada model Huracán entry-level bermesin V-10, dengan 753 model terjual pada akhir Maret. Kemudian ada model Aventador yang terjual 287 unit.


Tags Terkait :
Lamborgini
Bagikan Ke :


Dapatkan update berita pilihan dan terbaru setiap hari dari otodriver.com. Mari bergabung di Channel Telegram OtoDriver, caranya klik link https://t.me/otodriver, kemudian join. Anda Harus install aplikasi telegram terlebih dahulu.


Artikel Terkait

Berita
Di Masa Pandemi, Penjualan Lamborghini Malah Meroket

3 tahun yang lalu


Berita
SUV Pertama Lamborghini Indonesia Meluncur Pekan Depan!

5 tahun yang lalu


Berita
SUV Pertama Lamborghini Ternyata Banyak Diminati Konsumen Wanita

6 tahun yang lalu


Berita
Toyota Century SUV Bakal Hadir Versi GRMN-nya

2 bulan yang lalu


Berita
Sedan Berperforma Tinggi Audi Tetap Pertahankan V8 Untuk Tandingi M5 dan AMG

3 bulan yang lalu


Berita
Menolak Gunakan Motor Listrik Murni , Lamborghini Kembangkan Mesin V8 Hybrid Baru

4 bulan yang lalu


Berita
Lamborghini Urus Jadi Mobil Polisi, Tugasnya Untuk Antar Organ

10 bulan yang lalu


Berita
Lamborghini Yakin Catat Rekor Penjualan 10.000 Unit, Berikut Model Yang Paling Laris Dibeli

1 tahun yang lalu


Terkini

Berita
BAIC BJ40e Extended Range Segera Meluncur Di Cina

1 jam yang lalu


Berita
Diklaim Lebih Aman, Baterai UABS Resmi Diproduksi Di Indonesia

9 jam yang lalu


Berita
Melihat Lebih Dekat Suzuki eVitara, Calon Rival Hyundai Kona Electric

13 jam yang lalu


Komparasi
BAIC BJ80 Vs Mercedes-Benz G-Class. Seberapa Mirip Dimensi Dan Spesifikasinya?

18 jam yang lalu


Berita
Suzuki eVitara Debut Dunia, Versi Nyata Dari eVX Concept

23 jam yang lalu