Beranda Berita

BMW Terpaksa Hilangkan Fitur Layar Sentuh Karena Masalah Ini

Berita
Selasa, 9 November 2021 13:00 WIB
Penulis : Ahmad Biondi
Berita - BMW Terpaksa Hilangkan Fitur Layar Sentuh Karena Masalah Ini


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

Kasus kelangkaan chip semikonduktor masih terjadi hingga saat ini. Beberapa pabrikan harus rela menunggu keterlambatan produksi mobil mereka, dan sebagian lainnya harus rela memangkas fitur yang ada pada model terbaru.

Hal ini seperti yang dialami oleh BMW, di mana mereka terpaksa menghilangkan fungsi layar sentuh untuk menghemat silikon dan memungkinkan pabrikan asal Jerman ini untuk mempertahankan tingkat produksinya saat ini.

BACA JUGA

Kemudian, BMW X5, X6, X7, dan Z4 juga akan kehilangan layar sentuhnya.

Foto - BMW Terpaksa Hilangkan Fitur Layar Sentuh Karena Masalah Ini

"Seperti yang Anda ketahui, kekurangan chip global sedang berlangsung dan berdampak pda pembuat mobil di seluruh dunia. Kami secara aktif mengelola situasi dan berhubungan dengan pemasok kami. Kami tidak memiliki detail lebih lanjut untuk dibagikan saat ini," tulis BMW dalam sebuah pernyataan.

Sementara itu, dalam laporan di forum Bimmerfest, pelanggan yang menerima mobil tanpa layar sentuh, akan diberikan US$500. Jadi secara tidak langsung memberikan diskon untuk pembelian mobilnya yang sudah tidak dilengkapi layar sentuh.

Selain kehilangan layar sentuh, di forum ini juga dikatakan BMW akan menghilangkan teknologi backup assistant.


Tags Terkait :
BMW Chip Semikonduktor
Bagikan Ke :


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

Dapatkan update berita pilihan dan terbaru setiap hari dari otodriver.com. Mari bergabung di Channel Telegram OtoDriver, caranya klik link https://t.me/otodriver, kemudian join. Anda Harus install aplikasi telegram terlebih dahulu.


Artikel Terkait


Berita
BMW Vision Neue Klasse Mobil Listrik Super Mewah Bakal Meluncur 5 September

1 tahun yang lalu


Berita
BMW iX Siap Jadi Taksi Mewah di Jakarta

1 tahun yang lalu


Berita
BMW Group Bocorkan SUV Listrik Murah Yang Segera Diluncurkan

1 tahun yang lalu


Berita
Bos BMW Tegaskan Varian Station Wagon Laris Manis di Eropa

1 tahun yang lalu


Terkini

Berita
GIIAS 2025 Akan Hadirkan 55 Merek Roda Empat, Polytron Bakal Debut Mobil Listriknya

12 jam yang lalu


Tips
Ingat, Berkendara Di Jalan Tol Harus Selalu Waspada

12 jam yang lalu


Tips
Pentingnya Periksa Ban Setelah Digunakan Jarak Jauh

14 jam yang lalu


Bus
Tanggal 21 Dan 24 April Gratis Naik Transjakarta Group, Ada Apa?

16 jam yang lalu


Berita
Honda Resmi Rilis Mobil Listrik Barunya Untuk Pasar Cina, Harganya Rp 400 Jutaan

17 jam yang lalu