Menu



OtoDriver logoMember of :Logo PT. Bintang langit Multimedia

Copyright © 2026. Otodriver.com. All rights reserved.
BerandaBerita

All New Suzuki Vitara Terpergok Saat Pengetesan, Simak Bocoran Spesifikasinya

Suzuki diperkirakan bakal menghadirkan Vitara hybrid dan PHEV dalam waktu dekat. Begini bocoran spesifikasinya
Berita
Selasa, 14 September 2021 16:20 WIB
Penulis : Ahmad Biondi


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

BACA JUGA

Suzuki sepertinya bakal kembali menghidupkan line up SUV mereka lewat kehadiran Vitara generasi terbaru dalam waktu dekat.

Untuk generasi terbaru Vitara, sempat terendus di pabrik Maruti Suzuki di Gurgaon, Haryana, India yang sepertinya tengah menjalani tes jalan.

Seperti dilansir Rushlane, Suzuki juga dikabarkan tengah mempersiapkan medium SUV yang mengusung mesin hybrid. Yang juga bakal disandingkan dengan mesin K-Series 1.500 cc. Saat ini, jantung penggerak konvensional tersebut, dipasangkan dengan unit hybrid ringan SHVS 12-volt yang diharapkan bisa lebih ditingkatkan.

Tidak hanya model Hybrid, Suzuki juga diperkirakan segera memperkenalkan Vitara PHEV dengan sistem penggerak all-wheel drive (AWD).

Mengadopsi desain baru yang tampak lebih gagah bak SUV petualang, Vitara terbaru juga ditawarkan dengan banyak teknologi canggih, termasuk sistem layar sentuh yang lebih besar, kluster instrumen digital, kontrol iklim otomatis hingga fitur keselamatan canggih ADAS.

Untuk dimensinya, All New Vitara diprediksi lebih panjang dan lebih lebar ketimbang model terdahulu. Kemungkinan akan menganut panjang 4.200 mm, lebar 1.780 mm, dan tinggi 1.620 mm.


Tags Terkait :
Suzuki Vitara
Bagikan Ke :


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

Dapatkan update berita pilihan dan terbaru setiap hari dari otodriver.com. Mari bergabung di Channel Telegram OtoDriver, caranya klik link https://t.me/otodriver, kemudian join. Anda Harus install aplikasi telegram terlebih dahulu.


Artikel Terkait


Berita
Lima Hal Yang Membuat Suzuki Grand Vitara Terbaru Lebih Menarik

Menilik 5 kelebihan Suzuki Grand Vitara terbaru yang meluncur di GJAW 2025. SUV ini hadir dengan warna baru, MID digital 7 inci, dan ventilated seat.

1 hari yang lalu


Berita
Inilah Tiga Model Hybrid Suzuki Yang Menjadi Pusat Perhatian

Suzuki memajang tiga model hybrid andalannya di GJAW 2025. Dengan harga kompetitif dan klaim konsumsi bbm yang hemat, mobil-mobil ini menjadi pusat perhatian.

2 hari yang lalu


Berita
Detail Urban Cruiser, EV Toyota Seharga Rp 759 Juta Kembaran Suzuki e-Vitara

Toyota resmi membawa Urban Cruiser di Indonesia. Berikut beberapa spesifikasi yang perlu Anda ketahui.

2 hari yang lalu


Berita
Suzuki Indonesia Luncurkan Suzuki Grand Vitara Mild Hybrid

Suzuki Grand Vitara Mild Hybrid resmi meluncur di Indonesia. Simak spesifikasi lengkap, fitur keselamatan, serta harga Suzuki Grand Vitara Mild Hybrid mulai Rp 416 juta.

4 hari yang lalu

Berita
Jajaran Mobil Baru di GJAW 2025 dan Diskon Menarik Akhir Tahun

Gaikindo Jakarta Auto Week (GJAW) 2025 bakal ada banyak mobil-mobil baru dan tentunya acara ini bakal banyak menawarkan promo akhir tahun yang menggiurkan.

1 minggu yang lalu


Berita
Deretan Promo Spesial dari Mitsubishi, Toyota, Suzuki, Honda, dan BAIC di GIIAS Makassar 2025

Berbagai merek otomotif menghadirkan promo spesial di ajang GIIAS Makassar 2025. Mitsubishi, Toyota, Suzuki, Honda, dan BAIC menawarkan beragam program penjualan menarik dengan bonus eksklusif.

2 minggu yang lalu


Daftar Harga
Daftar Harga SUZUKI Terbaru (November 2025)

Suzuki merupakan merek dengan rapor penjualan baik di tanah air. Berikut daftar harga terbarunya.

2 minggu yang lalu


Crash Test
Suzuki e Vitara Raih Empat Bintang Dalam Uji Tabrak Di Eropa

Pengujian ini menyatakan kinerja e Vitara cukup baik.

2 bulan yang lalu


Terkini

Berita
Holiday In Style 2025, Solusi Pintar Plesiran Dengan BAIC BJ30e

BAIC BJ30e merupakan mobil SUV yang tangguh di segala medan dan dijual dengan harga yang terjangkau.

14 jam yang lalu


Berita
Mitsubishi Akui Akan Luncurkan SUV Baru Di 2026, Pajero Atau Pajero Sport?

“Kami akan meluncurkan SUV off-road baru pada tahun 2026 ini,” ungkap Presiden Mitsubishi Motor Corporation, Takao Kato.

15 jam yang lalu


Berita
Sailun Group Gedor Ke Semua Segmen Ban Di Indonesia

Kapasitas terpasang pabrik baru besarnya jutaan unit per tahun untuk membuat ban kendaraan penumpang sampai alat berat.

15 jam yang lalu


Berita
Chery Buka Pemesanan Untuk Fulwin T9L, Simak Spesifikasinya Sebelum Dijual Di Indonesia

Chery segera menjual Fulwin T9L. Mobil ini kemungkinan juga masuk pasar Indonesia, mengingat Chery memiliki banyak line up SUV.

16 jam yang lalu


Berita
Changan Punya Komitmen Jangka Panjang Di Indonesia

Changan bakal investasi besar di Indonesia dengan menghadirkan beragam line up dan pabrik perakitan.

19 jam yang lalu