Menu



OtoDriver logo Member of : Logo PT. Bintang langit Multimedia

Copyright © 2025. Otodriver.com. All rights reserved.
Beranda Berita

Songz Hadirkan AC Bus Anti Bakteri Cegah Corona

Berita
Senin, 22 Juni 2020 12:00 WIB
Penulis : Ilham Pratama


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

Di tengah maraknya penyebaran virus corona kali ini, produsen pendingin ruangan bus (AC Bus) asal Tiongkok, Songz coba menghadirkan solusi. Tujuannya untuk mengurangi penyebaran virus dan bakteri di dalam bus.

Yaitu dengan produk AC bus yang dilengkapi dengan sistem air purifier dan pemantau kualitas udara. Selain itu, produk ini menggunakan teknologi disinfeksi dan pemurnian ion bus yang telah dipatenkan.

Dengan sterilisasi dan filterisasi, AC Songz efektif membunuh virus, menghilangkan asap dan bau, menguraikan gas-gas berbahaya, meningkatkan kualitas udara di dalam bus dan melengkapi ion di oksigen.

BACA JUGA

Perangkat ini telah dipasang di bus, tidak hanya untuk bus normal, tetapi juga untuk bus listrik. Produk ini dipakai oleh sebagian besar produsen bus Cina dan telah diekspor ke Rusia, Malaysia dan lainnya. Sementara di Indonesia sempat hadir di bus Transjakarta dan Minitrans.

Apa kelebihan mobil China dibandingkan dengan Jepang, Korea Selatan, Amerika dan Eropa?

Melihat banyaknya brand China yang hadir di Indonesia. Apa kelebihan mereka jika dibandingkan pabrikan asal negara lain?

Polling by Otodriver


Tags Terkait :
AC Songz Songz AC Bus
Bagikan Ke :


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

Dapatkan update berita pilihan dan terbaru setiap hari dari otodriver.com. Mari bergabung di Channel Telegram OtoDriver, caranya klik link https://t.me/otodriver, kemudian join. Anda Harus install aplikasi telegram terlebih dahulu.


Mudik Lebaran 2025
Artikel Terkait


Bus
Songz, Jagoan AC Bus Asal Tiongkok

3 bulan yang lalu


Bus
Bus Zhongtong Transjakarta Yang Resmi Pensiun, Cukup Canggih Spesifikasinya

4 tahun yang lalu


Bus
Bus Baru PO SAN Pakai AC Khusus Pencegah Corona

4 tahun yang lalu


Berita
Songz Hadirkan AC Bus Anti Bakteri Cegah Corona

4 tahun yang lalu


Mobil Listrik
Chery Siapkan SUV Listrik eQ7, Simak Performanya

1 tahun yang lalu


Berita
Wuling Rilis Hongguang EREV Kembaran Confero Bertenaga Hybrid, Intip Spesifikasinya

1 jam yang lalu


Berita
Ini Daftar Charging Station Mobil Listrik Wuling Saat Masa Mudik

1 hari yang lalu


Tips
Berencana Mudik Menggunakan EV, Ini Hal Yang Perlu Anda Ketahui

1 hari yang lalu


Terkini

Berita
Melihat Harga Mobil Mudik In Style 2025, Dari Yang Termahal Hingga Yang Termurah

8 menit yang lalu


Mobil Listrik
Sukses Di Tiongkok, Mungkinkah Mobil Listrik Toyota bZ3X Dijual Di Indonesia?

35 menit yang lalu


Berita
Wuling Rilis Hongguang EREV Kembaran Confero Bertenaga Hybrid, Intip Spesifikasinya

1 jam yang lalu


Bus
Polda Metro Razia Travel Gelap Lewat Dunia Maya, Begini Cara Kerjanya

2 jam yang lalu


Berita
Chery Terapkan Strategi Berbeda Dengan Brand China Lain Di Indonesia

2 jam yang lalu