Beranda Berita

Nyaris ¼ Juta Ford Bronco Telah Dipesan, Jeep Wrangler Pantas Waspada

Berita
Minggu, 2 Agustus 2020 14:00 WIB
Penulis : Suryo Sudjatmiko
Berita - Nyaris ¼ Juta Ford Bronco Telah Dipesan, Jeep Wrangler Pantas Waspada


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

Ford Motor Company tengah berbunga-bunga pasalnya SUV terbaru mereka, Ford Bronco laris manis diserbu pemesan.

Sejak dikenalkan kurang lebih dua minggu silam, Ford Bronco menunjukkan trend positif dan berhasil menarik minat pasar. Sebanyak 3.500 unit mobil yang ditawarkan hari peluncuran telah ludes dan mendorong Ford untuk membuka 7.000 reservasi baru di mana reservasi kedua ini  kembali ludes. Bahkan sebenarnya yang telah berusaha melakukan reservasi lebih dari itu

Seperti dikutip dari Carscoops (01/08) menurut seorang administrator dari forum Bronco6G, sekitar 230.000 reservasi untuk Bronco telah ditempatkan sejak 13 Juli. Administrator mengatakan bahwa angka sebesar itu berasal dari sumber yang dapat dipercaya. Dan hebatnya angka sebesar itu tidak termasuk Ford Bronco Sport

BACA JUGA

Namun jumlah reservasi sebesar itu cukup memberikan gambaran bahwa SUV ini telah begitu diterima oleh pasar dan Jeep Wrangler sebagai rival terdekatnya wajib untuk was-was.


Tags Terkait :
Ford Bronco Suv
Bagikan Ke :


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

Dapatkan update berita pilihan dan terbaru setiap hari dari otodriver.com. Mari bergabung di Channel Telegram OtoDriver, caranya klik link https://t.me/otodriver, kemudian join. Anda Harus install aplikasi telegram terlebih dahulu.


Mudik Lebaran 2025
Artikel Terkait


Berita
GWM Tank 300 Bakal Punya Opsi Mesin Diesel. Punya Peluang Masuk Indonesia

6 bulan yang lalu


Berita
Bukan Ikon Hari Raya Kurban. Ini Brand Mobil Yang Gunakan Kambing Sebagai Logonya

9 bulan yang lalu


First Drive
First Drive: GWM Tank 300 Hybrid. A Game Changer?

10 bulan yang lalu


Berita
GWM Tank 300 PHEV Meluncur Di Beijing Auto Show 2024

10 bulan yang lalu


Berita
BAIC Bersiap Masuk Indonesia. Bawa Rival Jeep Wrangler?

11 bulan yang lalu


Berita
Laris Manis, Great Wall Tank 330 Terjual 1.000 Unit Dalam 6 Detik

1 tahun yang lalu

Berita
Begini Jadinya Jika Ford Bronco Menjadi Pesaing Suzuki Jimny

1 tahun yang lalu


Berita
Ford Berencana Akan Tambahkan Trim Lebih Banyak ke Model Bronco di Masa Mendatang

1 tahun yang lalu


Terkini

Berita
Plus-Minus Mudik Pakai Hyundai Creta N-Line Turbo

4 jam yang lalu


Tips
Hindari Diet Dan Makanan Ini Jika Ingin Mengemudi Dalam Kondisi Prima Saat Arus Balik

18 jam yang lalu


Berita
Toyota Fortuner Terbaru Lebih Nyaman Dibawa Ke Pegunungan Ketimbang Seri Terdahulu, Ini Faktor Pembedanya

18 jam yang lalu


Berita
Tol Sumatera Gratis Saat Arus Balik, Lihat Detailnya Di Sini

19 jam yang lalu


Berita
Ruang Interior Honda Prelude Terkuak, Mirip CR-V Hybrid

23 jam yang lalu