Menu



OtoDriver logo Member of : Logo PT. Bintang langit Multimedia

Copyright © 2025. Otodriver.com. All rights reserved.
Beranda Berita

Nissan Merilis Teaser SUV Terbarunya

Berita
Minggu, 2 Februari 2020 11:00 WIB
Penulis : Imam Ghozali


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

Berkembangnya tren SUV di India membuat para produsen berlomba-lomba meluncurkan produknya. Setelah Renualt, kini giliran Nissan yang merilis teaser sub-compact SUV terbarunya untuk pasar India.

Seperti yang dilansir Autocarindia, Sabtu (1/2), teaser berupa gambar itu dipamerkan pada sebuah acara di New Delhi, India, Senin (27/1). Mobil yang punya kode nama EM2 itu disinyalir akan segera mendarat ke India September 2020.

Dari teaser tersebut jelas terlihat bentuk siluet SUV terbaru Nissan itu. Desain mobil disebut mirip dengan Nissan Kicks. Selain itu mobil juga punya desain floating roof dengan balutan warna yang kontras.

BACA JUGA

Bisa dikatakan juga mobil akan mengadopsi desain dari Nissan Juke generasi kedua yang sudah dipasarkan secara global.

Selain itu, SUV terbaru Nissan juga dipastikan berbagi landasan dengan sub-compact SUV 'saudaranya', Renault HBC, yang diduga kuat juga akan meluncur tahun ini. Kedua SUV itu akan menggunakan platform CMF-A, platform yang digunakan pada Renault Triber.

Soal dapur pacu, SUV baru Nissan diperkirakan bakal mengusung mesin bensin 1.0-liter turbo tiga silinder baru, yang akan dikawinkan dengan trnasmisi manual 5-speed atau gearbox AMT. Tidak akan ada mesin diesel yang ditawarkan.

Berita dari brand apa yang paling Anda tunggu di Shanghai Auto Show?

Berikan suara Anda pada pilihan di bawah ini.

Polling by Otodriver


Tags Terkait :
Nissan
Bagikan Ke :


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

Dapatkan update berita pilihan dan terbaru setiap hari dari otodriver.com. Mari bergabung di Channel Telegram OtoDriver, caranya klik link https://t.me/otodriver, kemudian join. Anda Harus install aplikasi telegram terlebih dahulu.


Artikel Terkait


Berita
GIIAS 2025 Akan Hadirkan 55 Merek Roda Empat, Polytron Bakal Debut Mobil Listriknya

1 hari yang lalu

Berita
Sudah Diperkenalkan Tapi Belum Juga Dijual, Ini Kata Nissan Soal X-Trail Hybrid Mereka

1 hari yang lalu

Berita
Jadi Mobil Hybrid Termurah Di China, Adakah Kemungkinan Wuling Hongguang Masuk Ke Indonesia?

1 hari yang lalu


Berita
Honda Dengan Bos Barunya Kembali Membuka Peluang Merger Dengan Nissan

1 hari yang lalu

Berita
Nissan March EV Resmi Diperkenalkan, Ini Spesifikasinya

1 hari yang lalu


Berita
Begini Wujud Nissan Leaf Generasi Terbaru, Jauh Berbeda Ketimbang Model Sebelumnya

1 hari yang lalu

Berita
Honda Bakal Rilis Tiga Model Hybrid Tahun Ini, StepWGN Hingga Civic e:HEV

1 hari yang lalu

Berita
Mitsubishi Cari Celah Kerja Sama Bikin EV Bareng Pabrikan Pembuat iPhone

1 hari yang lalu


Terkini

Berita
Deretan Geely Terbaru Yang Diprediksi Nongol Di GIIAS 2025

5 jam yang lalu


Bus
Ini Dia Rute Transjabodetabek Yang Gratis

6 jam yang lalu


Berita
All New Lexus ES EV Debut Di Shanghai Auto Show 2025, Simak Spesifikasinya

7 jam yang lalu


Berita
GWM Tank 300 Diesel Potensial Masuk Indonesia, Siap Lawan Pajero Dan Fortuner

8 jam yang lalu


Berita
Geely Starwish Segera Masuk Indonesia, Pesaing BYD Dolphin Dan Wuling BinguoEV

9 jam yang lalu