Menu



OtoDriver logo Member of : Logo PT. Bintang langit Multimedia

Copyright © 2025. Otodriver.com. All rights reserved.
Beranda Berita

Meluncur April, Apa Arti Nama Glory i-Auto?

Berita
Sabtu, 14 Maret 2020 14:00 WIB
Penulis : Imam Ghozali


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

Setelah diperkenalkan pada ajang Gaikindo Indonesia International Auto Show (GIIAS) 2019, PT Sokonindo Automobile (DFSK) memastikan SUV terbarunya, yakni Glory i-Auto akan meluncur bulan depan. Namun belum diketahui tanggal pastinya.

"Meluncur bulan depan, April," ujar Public Relation and Digital Manager DFSK, Arviane Dahniarny Bahar, di dealer DFSK Pondok Indah, Jakarta Selatan, Jumat kemarin (13/3).

BACA JUGA

Foto: Imam

"Jadi bukan facelift yah. Soalnya ada yang salah kaprah kalau i-Auto itu facelift dari 580," jelasnya.

Lantas, apa arti dari i-Auto? Dikatakan Technical Manager DFSK, Sugiartono, nama i-Auto merujuk pada teknologi canggih dan fitur baru yang digunakan pada mobil tersebut.

Foto: Imam

"i-nya itu i-Talk. Dan Auto-nya menggambarkan teknologinya yang lebih canggih dan lebih automatic. Karena lebih simpel kan untuk mengatur banyak fitur dalam mobil," tuturnya.

Fitur i-Talk sendiri merupakan fitur voice command (perintah suara) yang ada pada DFSK Glory i-Auto. i-Talk juga menjadi fitur unggulan pada mobil merek Cina tersebut. Ada 59 perintah suara yang bisa diterima oleh fitur ini yang nantinya akan dibagi menjadi lima kategori kontrol suara yaitu untuk fungsi mobil, multimedia, menjawab panggilan, navigasi suara dan Bluetooth. 


Tags Terkait :
DFSK Glory I-Auto
Bagikan Ke :


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

Dapatkan update berita pilihan dan terbaru setiap hari dari otodriver.com. Mari bergabung di Channel Telegram OtoDriver, caranya klik link https://t.me/otodriver, kemudian join. Anda Harus install aplikasi telegram terlebih dahulu.


Artikel Terkait


Berita
Intelligent Feature Jadi Jaminan Berkendara Lebih Nyaman dan Aman Sebuah DFSK Glory i-Auto.

3 tahun yang lalu


Berita
DFSK Glory i-AUTO Jejali Pasar Indonesia Dengan Tawarkan Fitur Teknologi Tinggi

3 tahun yang lalu


Komparasi
MG HS vs Wuling Almaz vs DFSK i-Auto, Siapa Unggul?

4 tahun yang lalu


Berita
5 Hal Penting yang Perlu Diketahui Sebelum Membeli DFSK Glory i-Auto

4 tahun yang lalu


Berita
Menilik Fitur-Fitur SUV Baru DFSK Seharga RP 300 Jutaan

4 tahun yang lalu


Berita
Alasan DFSK Tak Mau Ikutan Launching Virtual

4 tahun yang lalu


Berita
DFSK i-Auto Tak Kunjung Meluncur? Ini Jawabannya

4 tahun yang lalu


Berita
SUV Merek Cina Sibuk Saingan Fitur Voice Command

4 tahun yang lalu


Terkini

Berita
GIIAS 2025 Akan Hadirkan 55 Merek Roda Empat, Polytron Bakal Debut Mobil Listriknya

10 jam yang lalu


Tips
Ingat, Berkendara Di Jalan Tol Harus Selalu Waspada

11 jam yang lalu


Tips
Pentingnya Periksa Ban Setelah Digunakan Jarak Jauh

12 jam yang lalu


Bus
Tanggal 21 Dan 24 April Gratis Naik Transjakarta Group, Ada Apa?

14 jam yang lalu


Berita
Honda Resmi Rilis Mobil Listrik Barunya Untuk Pasar Cina, Harganya Rp 400 Jutaan

16 jam yang lalu