Menu



OtoDriver logoMember of :Logo PT. Bintang langit Multimedia

Copyright © 2026. Otodriver.com. All rights reserved.
BerandaBerita

Ini Jagoan dan Target Mazda Tahun Ini

Masing-masing produsen mobil pasti sudah mempersiapkan model-model yang menjadi 'jagoan'nya tahun ini, untuk bisa bersaing di pasaran.
Berita
Rabu, 26 Februari 2020 14:00 WIB
Penulis : Imam Ghozali


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

BACA JUGA

Masing-masing produsen mobil pasti sudah mempersiapkan model-model yang menjadi 'jagoan'nya tahun ini, untuk bisa bersaing di pasar roda empat Indonesia. Begitu juga dengan produsen asal Jepang, Mazda.

PT Eurokars Motor Indonesia (EMI) selaku distributor resmi Mazda di Indonesia menjagokan model produknya yang sudah eksis, yakni Mazda CX-5, Mazda2 dan Mazda CX-3, sebagai tulang punggung penjualan Mazda di pasar Indonesia.

Foto: Adit

"Karena kan SUV masih pegang peranan ya di Indonesia terutama CX-5. So far kalau dilihat dari 2019 penjualan terbanyak masih CX-5, kemudian Mazda2 dan CX-3," ujar Head of Department Public Relations and Media Communications EMI, Fedy Dwi Parilaksono kepada wartawan, di Ciwidey, Bandung, Senin (24/2).

Tahun lalu sendiri kata Fedy ketiga model tersebut menjadi kontributor terbesar penjualan Mazda di Indonesia, dengan presentase Mazda CX-5 40 persen, Mazda2 30 persen, dan Mazda CX-3 15 persen.

"Sisanya model lain. Backbone masih tiga itu," katanya.

Sementara itu berbicara soal target penjualan, lanjut Fedy mengatakan, Sebanyak 7.000 unit mobil Mazda ditargetkan terjual hingga akhir 2020.

"Dari semua model," pungkasnya.


Tags Terkait :
Mazda
Bagikan Ke :


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

Dapatkan update berita pilihan dan terbaru setiap hari dari otodriver.com. Mari bergabung di Channel Telegram OtoDriver, caranya klik link https://t.me/otodriver, kemudian join. Anda Harus install aplikasi telegram terlebih dahulu.


Artikel Terkait

Berita
Mazda Perkenalkan Warna Baru, All New CX-5 Yang Pertama Tampil

Warna Navy Blue Mica akan dilaburkan pertama kali pada CX-5.

21 jam yang lalu


Berita
Mazda CX-6e Diluncurkan Di Eropa, Kapan Masuk Indonesia?

SUV listrik murni ini melakukan debut perdananya di Brussel Motor Show 2026 di Belgia pada 9 Januari silam. Selanjutnya SUV ini akan masuk pasar Eropa, Australia dan kemungkinan Asia.

1 hari yang lalu


Mobil Listrik
Mengenal Lebih Dekat Mazda6e Yang Akan Hadir di Indonesia

Mazda6e mulai dijajakan di Singapore, Juli 2026. Sedangkan Indonesia akan segera menyusul setelahnya. Simak spesifikasinya.

1 hari yang lalu


Berita
Produk Elektrifikasi Mendominasi Singapore Motorshow 2026

Singapore Motorshow 2026 sebagai bagian dari fondasi menuju bebas karbon 2040.

1 hari yang lalu


Berita
Tak Mau Kalah Dengan Mazda, Changan Main Mesin Rotary

Anak perusahaan Changan telah sukses kembangkan mesin rotari baru

1 hari yang lalu


VIDEO: Crash Test Mazda CX-5 (Euro NCAP)

Mazda CX-5 sukses menjalani uji tabrak dengan baik.

Crash Test | 1 hari yang lalu


Berita
Year End Sale 2025, Banyak Promo Menarik Model Mazda

Menutup penghujung 2025, PT Eurokars Motor Indonesia (EMI) kembali menghadirkan program Mazda Year-End Sale (YES!)

1 hari yang lalu


Berita
Permata Bank GJAW Tawarkan Program Pembiayaan Menarik Di Akhir Pekan

GAIKINDO Jakarta Auto Week (GJAW) bakal berlangsung 21 – 30 November 2025. Ada beragam program menarik yang ditawarkan. Berikut lengkapnya.

5 hari yang lalu


Terkini

Truk
Hino 500 Series Kuasai Segmen Medium Duty Truck Selama 25 Tahun

Pangsa pasarnya tahun 2025 mencapai 56 persen di kondisi dunia otomotif yang kurang kondusif

1 jam yang lalu


Berita
Standar Emisi Mesin Toyota 2GD-FTV Tengah Dibenahi, Diprediksi Reborn Di 2029

Mesin 2GD-FTV memang tersohor di Indonesia, namun ternyata merupakan mesin minoritas

1 jam yang lalu


Bus
Ekspor Perdana Mercedes-Benz OH 1626 L Euro 5 Rakitan Cikarang Ke Thailand

Mewujudkan tekad menjadikan Indonesia sebagai pusat manufaktur bus di wilayah Asia Tenggara dengan standar bus Eropa

2 jam yang lalu


Berita
Bosch Yakin Mesin Bakar Masih Mendominasi Hingga 2035

Mesin bakar dan elektrik akan berdampingan dan berbagi segmen.

7 jam yang lalu


Tips
Pasang TPMS Di Mobil Kita, Bisa Mendeteksi Dini Sebelum Ban Pecah

Tekanan ban masih sering terabaikan meskipun bisa menyebabkan kecelakaan fatal. Ada solusi yang mudah untuk mengeceknya.

8 jam yang lalu