Menu



OtoDriver logo Member of : Logo PT. Bintang langit Multimedia

Copyright © 2024. Otodriver.com. All rights reserved.
Beranda Berita

Hyundai City Store, Konsep Kekinian Sebuah Dealer

Berita
Rabu, 28 Oktober 2020 14:00 WIB
Penulis : Ahmad Biondi


Hyundai kian gencar memasarkan produk mereka di tanah air. Untuk menunjang pemasarannya, PT Hyundai Motors Indonesia (HMID) dan diler rekanan PT Gowa Modern Motor meresmikan Hyundai City Store, dengan luas 447 m2 di area Ground Floor (GF), Lotte Shopping Avenue, Kuningan, Jakarta.

Sung Jong Ha selaku Presiden Direktur PT Hyundai Motors Indonesia secara resmi membuka Hyundai City Store yang bertujuan untuk memberikan makna waktu berkualitas bagi pelanggannya karena didirikan di tempat yang strategis.

BACA JUGA

Mr. YoungTack Lee menyampaikan apresiasinya atas acara tersebut, beliau mengatakan, “Kami sangat bangga mengumumkan pembukaan resmi Hyundai City Store, diler ini mewakili visi kami untuk meningkatkan kesadaran akan brand Hyundai di Indonesia, dengan standar global dan pengalaman yang inovatif kepada para pelanggan” ujar Lee.

“Pelanggan dapat memanfaatkan program penjualan spesial Bunga 0% untuk tipe kendaraan Hyundai tertentu (S&K berlaku) di semua diler resmi Hyundai di Indonesia, termasuk di Hyundai City Store,“ tutupnya.

Apakah kualitas mobil China sudah bisa disandingkan dengan mobil Jepang dan Eropa?

Mobil China pernah punya sejarah kelam dalam hal kualitas. Saat ini produk mobil China yang hadir di Indonesia sudah punya kualitas yang lebih baik dibandingkan produk saat itu.

Polling by Otodriver


Tags Terkait :
Hyundai Hyundai City Store
Bagikan Ke :


Dapatkan update berita pilihan dan terbaru setiap hari dari otodriver.com. Mari bergabung di Channel Telegram OtoDriver, caranya klik link https://t.me/otodriver, kemudian join. Anda Harus install aplikasi telegram terlebih dahulu.


Artikel Terkait

Berita
Detil Spesifikasi Honda Prelude Terkuak

2 hari yang lalu

VIDEO: Crash Test Hyundai Santa Fe (Euro NCAP)

Crash Test | 2 hari yang lalu


Berita
Hyundai Gaspol, Bakal Hadirkan Produk Baru Lagi Paling Lambat Bulan Depan

2 hari yang lalu


Berita
Pemilik Hyundai Kona Bisa Upgrade Aksesoris N-Line?

2 hari yang lalu


Used Car
Ini Alasan Harga Mobil Listrik Bekas Anjlok di Pasaran

2 hari yang lalu

VIDEO: Crash Test Mazda CX-80 (Euro NCAP)

Crash Test | 2 hari yang lalu

Berita
Hyundai Resmikan N Brand Experience Center

2 hari yang lalu

Berita
Hyundai Kona Electric N Line Resmi Diluncurkan, Harga Rp 608,5 Juta

2 hari yang lalu


Terkini

Berita
Inilah Bocoran Dua Model Baru Neta di 2025, Kakak Neta X Salah Satunya?

40 menit yang lalu


Bus
Puncak Perjalanan Bus Libur Nataru Tanggal 23-24 Desember 2024

1 jam yang lalu


Berita
Waspada, Arus Kendaraan Di Tol Transjawa Makin Ramai

3 jam yang lalu


Berita
Avanza-Veloz Hybrid, Tak Dijual Tahun Depan. Lalu Kapan?

13 jam yang lalu


Berita
BP-AKR Resmikan SPBU Pertama Mereka di Kota Bandung, Di Sini Tempatnya

18 jam yang lalu