Beranda Berita

Di Masa Pandemi Astra Otoparts, Permudah Konsumen Dengan Pembelian Online

Berita
Kamis, 3 September 2020 10:00 WIB
Penulis : Ilham Pratama
Berita - Di Masa Pandemi Astra Otoparts, Permudah Konsumen Dengan Pembelian Online


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

Seperti diketahui, saat ini virus corona tengah merajalela di Indonesia. Hal ini berpengaruh pada bermacam sektor. Tak terkecuali industri komponen kendaraan.

Untuk itu, di masa pandemi ini, Astra Otoparts (AOP) makin gencar mengandalkan teknologi digital untuk memudahkan konsumennya dalam berbelanja kebutuhan mereka. Berbagai platform jual-beli pun dirambah.

"Pemesanan online dapat dilakukan melalui berbagai platform jual-beli online. Seperti Lazada, Tokopedia atau website Astra Otoshop," jelas Rio Sanggau, Chief Executive Marketing, Astra Otoparts pada Rabu (2/9).

BACA JUGA

Untuk kemudahan akses pengiriman, AOP juga didukung oleh banyaknya jaringan toko channel mereka yang mencapai ribuan di Indonesia. Termasuk gerai Shop & Drive.

Dari sisi penjualan pada kisaran bulan Januari hingga Maret 2020  tidak dipungkiri mengalami sedikit penurunan. Namun masih terbantu berkat penjualan secara online ini.

Baru pada pertengahan tahun penjualan kembali meningkat seiring dengan kesadaran konsumen untuk menggunakan fasilitas secara online yang lebih mudah. Hal ini membuat komponen fast moving seperti aki, oli dan kampas rem banyak diincar pelanggan.

"Mereka juga sadar jika kendaraan butuh perawatan. Sehingga yang selama ini belum sempat mengganti spare parts, mulai diganti," katanya.


Tags Terkait :
Astra Otoparts Shop & Drive
Bagikan Ke :


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

Dapatkan update berita pilihan dan terbaru setiap hari dari otodriver.com. Mari bergabung di Channel Telegram OtoDriver, caranya klik link https://t.me/otodriver, kemudian join. Anda Harus install aplikasi telegram terlebih dahulu.


Artikel Terkait


Berita
Astra Otoparts Dan Shell Indonesia Gelar "Shell Helix Astra Penuh Kejutan 2025"

2 hari yang lalu


Berita
Apresiasi Pelanggan Selama 10 tahun, Shell Indonesia dan Astra Otoparts Gelar Shell Helix Astra #KisahKlasikSatuDekade

1 tahun yang lalu

Berita
Ada Promo Menarik Aki GS Astra Buat Suzuki Carry dan Daihatsu Gran Max

4 tahun yang lalu


Berita
Astra Otoparts Turut Sediakan Komponen Kendaraan Niaga, Bisa Pesan Online

4 tahun yang lalu


Berita
Di Masa Pandemi Astra Otoparts, Permudah Konsumen Dengan Pembelian Online

4 tahun yang lalu


Berita
Shell Helix Astra Luncurkan Oli Khusus LCGC, Apa Keunggulannya?

5 tahun yang lalu


Berita
Shop&Drive Rayakan Ultah ke-21 Dengan Bagi-Bagi Hadiah Ke Konsumen

5 tahun yang lalu


Berita
Promo Lebaran, Tune Up di Bengkel ini Hanya RP 250 Ribu

5 tahun yang lalu


Terkini

Berita
Hanya Dijual 5 Unit di Indonesia, Inilah Ciri Khas Mazda MX-5 35th Edition Berbanderol Rp 973 Juta

17 jam yang lalu


Berita
Diprediksi Ada 6,9 Juta Kendaraan Lewat Tol Saat Mudik 2025, 1.300 Petugas Dipersiapkan Dari Tim Rescue Hingga Derek

18 jam yang lalu


Bus
Transjakarta Siap Diperluas Hingga Transjabodetabek

20 jam yang lalu


Bus
Jelang Puncak Musim Lebaran Hino Bikin Pelatihan Cegah Laka

20 jam yang lalu


Berita
Daftar Lokasi SPBU Pertamina “COCO” Di Jabodetabek

1 hari yang lalu