Beranda Berita

Auto 2000 Bodi dan Cat Sharing Tentang Cat Mobil Terhadap Komunitas

Berita
Kamis, 17 September 2020 14:05 WIB
Penulis : Aditya Widiutomo
Berita - Auto 2000 Bodi dan Cat Sharing Tentang Cat Mobil Terhadap Komunitas


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

Bengkel cat dan bodi Auto 2000 berkolaborasi dengan komunitas otomotif yang ada di Indonesia. Melalui platform digital IG @auto2000id menggelar live streaming sharing knowledge dan edukasi pelanggan tentang permasalahan dan proses perbaikan yang benar dalam perbaikan body repair dan cat kendaraaan.

Acara IG live streaming ini digelar tanggal 10 September 2020 dan dimulai pukul 12.00 s/d 12.40 WIB. Sebagai host dibawakan oleh Yuly Kridiawan service head Auto2000 Sunter BP. Acara dibawakan dengan tetap menjalankan protokol kesehatan yang ketat sesuai anjuran pemerintah. Penjelasan detail dan beberapa tips pun diungkap dalam acara talk show kali ini, hal ini guna memberikan edukasi semata kepada masyarakat pecinta otomotif secara umum. 

Foto - Auto 2000 Bodi dan Cat Sharing Tentang Cat Mobil Terhadap Komunitas

BACA JUGA

Yuly Kridiawan, Service Head Auto2000 Sunter Body Paint mengatakan, melalui kegiatan ini pihaknya coba mengedukasi pelanggan melalui komunitas Toyota Camry Club Indonesia (TCCI) tentang proses perbaikan body repair dan merawat cat kendaraan. "Biasanya kalau kita mau melakukan pengecatan konsumen tidak boleh melihat langsung prosesnya. Namun kalau di Auto2000 konsumen dipersilahkan melihat prosesnya," jelasnya melalui rilis yang diterima oleh redaksi OtoDriver.

"Sambutan temen-temen dari Auto2000 sangat luar biasa sekali, selain memberikan pengetahuan mengenai body paint kita juga diajak keliling bengkel untuk melihat langsung bagaimana proses body paint di Auto2000," kata Rina selaku Presiden Toyota Camry Club Indonesia (TCCI).

Berita dari brand apa yang paling Anda tunggu di Shanghai Auto Show?

Berikan suara Anda pada pilihan di bawah ini.

Polling by Otodriver


Tags Terkait :
Cat Mobil
Bagikan Ke :


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

Dapatkan update berita pilihan dan terbaru setiap hari dari otodriver.com. Mari bergabung di Channel Telegram OtoDriver, caranya klik link https://t.me/otodriver, kemudian join. Anda Harus install aplikasi telegram terlebih dahulu.


Artikel Terkait


Berita
Apa Itu Spray Paint Protection Film? Teknologi Canggih Untuk Menjaga Mobil Tetap Klimis

1 hari yang lalu

Tips
Mobil Habis Dibawa Ke Dekat Laut Wajib Cuci Kolong Agar Tidak Rusak, Ini Alasannya

1 hari yang lalu


Berita
Hyundai Ioniq 5 Hanya Dijual 50 Unit, Ini Bedanya

1 hari yang lalu


Berita
Bocoran Tiga Model Baru GWM Yang Dirilis Tahun Ini, Salah Satunya Good Cat

1 hari yang lalu


Tips
Niat Beli Mobil Seken Untuk Lebaran? Ini Yang Perlu Dicek

4 hari yang lalu


Berita
Dari Free Towing Hingga Diskon Spare Part, Inilah Beberapa Program Pabrikan Untuk Konsumen Terdampak Banjir

1 minggu yang lalu

Berita
Biaya Pengecatan Warna Spesial Mazda, Nyaris Tiga Kali Lipat Lebih Mahal Dari Warna Lainnya

2 minggu yang lalu


Berita
Mazda Resmikan Dealer dan Workshop Terlengkap di Indonesia

2 minggu yang lalu


Terkini

Berita
Haval Xialong Max PHEV Generasi Kedua, Hanya Butuh Tiga Liter Bensin Untuk Jarak 100 Kilometer

2 jam yang lalu


Berita
MG Motor Siapkan Cyber X, SUV Boxy Layaknya Chery J6

3 jam yang lalu


Berita
Mesin V8 Jadi Terobosan Baru GWM, "Pentingnya Sebuah Karakter"

4 jam yang lalu


Berita
Melihat Dan Mencoba Langsung MG5 EV, Adik MG4 EV Yang Canggih Serta Berdimensi Lebih Besar

5 jam yang lalu


Berita
Geely Memperkenalkan SUV Amfibinya Di Auto Shanghai 2025

6 jam yang lalu