Menu



OtoDriver logoMember of :Logo PT. Bintang langit Multimedia

Copyright © 2026. Otodriver.com. All rights reserved.
BerandaBerita

Aksi Sosial Komunitas Veloz Demi Bantu Tenaga Medis

Para pecinta Toyota Veloz bahu membahu membantu para tenaga medis yang sibuk bekerja untuk menangani virus corona.
Berita
Minggu, 29 Maret 2020 15:00 WIB
Penulis : Ahmad Biondi


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

BACA JUGA

Serangan virus Covid-19 yang saat ini merajalela membuat para masyarakat harus bahu membahu dan membantu pemerintah agar cepat tertanggulangi.

Oleh karena itu, Veloz Community (Velozity) ber-inisiatif membantu meringankan beban dengan memberikan bantuan untuk tenaga medis di  Rumah Sakit Umum Daerah (RSUD) Cibinong, Bogor yang berlangsung pada 23 maret 2020.

Dalam kegiatan bakti sosial ini, Velozity berhasil mengumpulkan donasi dari Velozer seluruh Indonesia sehingga dapat memfasilitasi kurang lebih 150 orang tenaga medis di RSUD tersebut.

Adapun bantuan yang distribusikan berupa buah-buahan, susu dan vitamin untuk para tenaga medis. Karena sama-sama kita ketahui bahwa RSUD Cibinong Bogor juga menjadi rujukan untuk Pasien Covid-19 di wilayah Bogor.

“Kami berharap, semoga sedikit bantuan dari kami ini bisa sedikit meringankan beban operasional harian dan menghibur para petugas pelayan kesehatan di rumah sakit.” ujar Vina Sastaviyana dari Velozity.

Para anggota juga mengadakan do’a bersama agar pemerintah dan para tenaga medis dapat dimudahkan dalam mencegah penyebaran virus ini, dan bias membuat virus tersebut menghilang dari muka bumi ini.


Tags Terkait :
Velozity Komunitas Avanza Veloz Avanza Toyota
Bagikan Ke :


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

Dapatkan update berita pilihan dan terbaru setiap hari dari otodriver.com. Mari bergabung di Channel Telegram OtoDriver, caranya klik link https://t.me/otodriver, kemudian join. Anda Harus install aplikasi telegram terlebih dahulu.


Artikel Terkait


Berita
Rayakan Hari Jadi Ke-11, Velozity Tanam 300 Pohon di Tahura

Komunitas Veloz Community (VELOZITY), memiliki cara tersendiri dalam merayakan hari jadi yang ke-11 dengan mengadakan touring sekaligus Penanaman 300 Pohon di Hutan Tahura Banten.

2 tahun yang lalu


Berita
Velozity Fun Rally dan City Touring, Ajang Silaturahmi Para Pecinta Veloz

Velozity resmi menggelar acara bertajuk Velozity Fun Rally dan City Touring. Begini keseruannnya

3 tahun yang lalu


Berita
Berbagi Sesama Hiasi Keseruan HUT Ke-8 Velozity

Jakarta Velozity Chapter yang merupakan salah satu komunitas mobil yang tercatat memiliki 2.300 member atau yang terbanyak di Indonesia, menggelar hari jardinya yang ke-8 tahun. Gimana keseruannya?

3 tahun yang lalu


Berita
200 Toyota Avanza dan Veloz Ramaikan Jambore Nasional Ke-2 Velozity di Yogyakarta

Velozity merupakan salah satu komunitas mobil dengan anggota terbanyak. Saat ini tercatat sudah memiliki 2200 anggota. Begini keseruan jambore nasional yang mereka laksanakan di Yogyakarta.

3 tahun yang lalu


Terkini

Berita
BYD Rilis Gambar Dua Model Flagship Terbaru Mereka, Berikut Bocorannya

BYD merilis gambar teaser resmi yang mengonfirmasi kehadiran dua model flagship terbaru di jajaran Ocean Series.

51 menit yang lalu


Truk
Hino 500 Series Kuasai Segmen Medium Duty Truck Selama 25 Tahun

Pangsa pasarnya tahun 2025 mencapai 56 persen di kondisi dunia otomotif yang kurang kondusif

3 jam yang lalu


Berita
Standar Emisi Mesin Toyota 2GD-FTV Tengah Dibenahi, Diprediksi Reborn Di 2029

Mesin 2GD-FTV memang tersohor di Indonesia, namun ternyata merupakan mesin minoritas

3 jam yang lalu


Bus
Ekspor Perdana Mercedes-Benz OH 1626 L Euro 5 Rakitan Cikarang Ke Thailand

Mewujudkan tekad menjadikan Indonesia sebagai pusat manufaktur bus di wilayah Asia Tenggara dengan standar bus Eropa

4 jam yang lalu


Berita
Mazda Indonesia Pastikan Bawa Warna Biru Baru Yang Spesial

Navy Blue Mica, warna baru spesial dari Mazda yang akan diboyong sebagai pilihan warna di Indonesia

6 jam yang lalu