Menu



OtoDriver logo Member of : Logo PT. Bintang langit Multimedia

Copyright © 2024. Otodriver.com. All rights reserved.
Beranda / Berita

Adira Boyong Produk Anteraja Dalam Kampanye Kreatif Lokal

Pihak Kemenparekraf mendukung penyelenggaraan kegiatan "Festival Kreatif Lokal 2020" untuk mendorong pertumbuhan dan meningkatkan daya saing pelaku usaha UKM.
Berita - Jumat, 28 Agustus 2020 16:00 WIB
Penulis : Ahmad Biondi


Adira Finance bersama Kementerian Pariwisata dan Ekonomi Kreatif/Badan Pariwisata dan Ekonomi Kreatif menandatangani Nota Kesepahaman Festival Kreatif Lokal pada Kamis, 27 Agutus 2020.

Pihak Kemenparekraf mendukung penyelenggaraan kegiatan "Festival Kreatif Lokal 2020" untuk mendorong pertumbuhan dan meningkatkan daya saing pelaku usaha UKM ekonomi kreatif dan generasi muda sehingga dapat memberikan dampak positif bagi perekonomian Indonesia.

BACA JUGA

"Program ini merupakan bentuk dukungan kami terhadap program Kemenparekraf RI #BeliKreatifLokal dan Bangga Buatan Indonesia yang dicanangkan oleh Bapak Presiden," ujar Hafid.

Sejak November 2019, Adira Insurance telah menjadi bagian dari Zurichn Idonesia, menyediakan produk dan layanan asuransi konvensional dan berbasis syariah dengan produk utama asuransi untuk kendaraan bermotor yaitu Autocillin dan Motopro. Tidak hanya itu, produk mereka yang bernama Anteraja juga memberikan dukungannya dalam Festival Kreatif Lokal 2020 berupa pengiriman barang bagi para peserta pelaku UKM kreatif.

Memiliki cakupan area pelayanan lebih dari 90% di seluruh Indonesia, Anteraja menyediakan jasa pengiriman same day, next day dan regular yang sudah dilengkapi dengan fitur real time tracking, serta penjemputan produk di tempat pengirim atau penjual dalam waktu yang cepat, tanpa minimum barang yang dijemput.

“Dengan berpartisipasi dalam Festival Kreatif Lokal, kami berharap dapat ikut membantu membangkitkan kembali perekonomian nasional dengan memberdayakan ekosistem UKM terutama untuk memberikan akses teknologi pengiriman barang yang aman dan terpercaya,” ujar Suyanto Tjoeng, selaku CEO Anteraja.


Tags Terkait :
Adira Anteraja
Bagikan Ke :


Dapatkan update berita pilihan dan terbaru setiap hari dari otodriver.com. Mari bergabung di Channel Telegram OtoDriver, caranya klik link https://t.me/otodriver, kemudian join. Anda Harus install aplikasi telegram terlebih dahulu.


Artikel Terkait

Berita
Adira Boyong Produk Anteraja Dalam Kampanye Kreatif Lokal

4 tahun yang lalu


Mobil Listrik
Zeekr Berbicara Line Up Dagang Untuk Bersaing di Pasar Mobil Listrik

1 tahun yang lalu


Mobil Listrik
Mitsubishi Pastikan Hanya Menjual Mobil Listrik Pada 2035

1 tahun yang lalu


Berita
Daftar Promo Pembelian Mobil Honda di GJAW 2023

1 tahun yang lalu


Mobil Listrik
Pemerintah Turunkan Pajak Mobil Listrik, Efektif 20 Maret 2023

1 tahun yang lalu


Mobil Listrik
1 KTP Hanya Bisa Menikmati Subsidi Mobil Listrik Satu Kali

1 tahun yang lalu


Berita
Solusi Kemacetan, Mobil Otonom Dianggap Bikin Jalanan Lebih Tertib

1 tahun yang lalu


Berita
Hanya Orang Kaya yang Minat Beli Mobil Listrik

1 tahun yang lalu


Terkini

Tips
Konsekuensi Mobil Diesel Gunakan Solar Subsidi

2 jam yang lalu


Berita
Maxdecal Luncurkan Produk Kaca Film Baru dan Berikan Giveaway Mobil Cipung

16 jam yang lalu


Berita
IMX 2024 Resmi Dibuka, Tanda-Tanda Industri Modifikasi Indonesia Siap Go International

17 jam yang lalu


Berita
Menilik Salah Satu Cabang Dealer Toyota Di Pulau Dewata

21 jam yang lalu


Tips
Mesin Diesel Euro 4 Masih Aman Tenggak Bio Solar?

1 hari yang lalu