Menu



OtoDriver logoMember of :Logo PT. Bintang langit Multimedia

Copyright © 2026. Otodriver.com. All rights reserved.
BerandaBerita

Tak Hanya Gadget, Apple Serius Garap Mobil Autonomous

Tak hanya fokus dengan inovasi gadget-nya, Apple kini juga merambah ke dunia otomotif.
Berita
Sabtu, 29 Juni 2019 16:00 WIB
Penulis : Aditya Widiutomo


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

BACA JUGA

Tak hanya fokus dengan inovasi gadget-nya, Apple kini juga merambah ke dunia otomotif. Namun tentunya, merek elektronik piawai asal Amerika Serikat ini bakal menggarap sebuah sistem mobil tanpa pengendara.

Seperti dikutip dari reuters.com (26/6), Apple mengakuisisi Drive.ai, perusahaan start up yang fokus mengembangan mobil autonomous. Perusahaan tersebut sejauh ini sudah mengoperasikan beberapa unit mobil yang bisa jalan sendiri tersebut di Texas.

Salah satu alasan Apple mengakuisisi perusahaan mobil tersebut yakni ingin memboyong beberapa insinyur yang berada di dalamnya. Alasan lainnya yaitu Drive.ai memiliki masalah keuangan dan hendak memecat 90 karyawannya.

Saat terjun di dunia mobil canggih ini, Apple harus berhadapan dengan rivalnya, yaitu Waymo Alphabet Inc yang sama-sama tengah fokus pada pengembangan mobil tanpa pengendara tersebut.

Sang produsen smartphone terkemuka tersebut bakal mengembangkan komponen-komponen utama yang dibutuhkan mobil autonomous seperti sensor-sensor yang dibutuhkan untuk menjalankan sistem pengemudi otomatis.


Tags Terkait :
Apple Autonomous
Bagikan Ke :


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

Dapatkan update berita pilihan dan terbaru setiap hari dari otodriver.com. Mari bergabung di Channel Telegram OtoDriver, caranya klik link https://t.me/otodriver, kemudian join. Anda Harus install aplikasi telegram terlebih dahulu.


Artikel Terkait


Berita
Sekarang BYD Atto 3 Harganya Hanya Rp 390 juta, Ini Kelebihannya

BYD mengeluarkan varian baru dari Atto 3, yakni varian Advanced STD. Simak keunggulannya.

1 hari yang lalu

Berita
Begini Wujud Interior Suzuki Fronx, Simpel Tapi Lega

Setelah melihat tampak eksterior dari Fronx, akhirnya kami berkesempatan menggambarkan bagian interior dari mobil terbaru Suzuki ini.

6 bulan yang lalu


Berita
Lebih Detail BYD M6, MPV EV Yang Dirancang Untuk Pasar Indonesia

Mobil ini dikatakan sebagai MPV Battery Electric Vehicle (BEV) pertama dari BYD yang dirancang khusus untuk pasar Indonesia.

1 tahun yang lalu


Mobil Listrik
MG Hadirkan MPV Mewah EV di Indonesia Yang Dulu Pernah Tampil Dengan Nama Maxus Mifa 9

Sudah hadir di Thailand sebagai MG Maxus 9 EV.

1 tahun yang lalu


First Drive
First Drive: Subaru WRX Wagon 2023

Subaru WRX Wagon dilengkapi fitur yang menarik serta rasa berkendara yang nyaman.

2 tahun yang lalu


Berita
Honda City Sedan Dapatkan Penyegaran di India

Mesin diesel justru dihilangkan Dan diganti dengan hybrid

2 tahun yang lalu


First Drive
Tes Lengkap: Chery Omoda 5

Omoda 5 hadir dengan desain yang futuristik serta fitur yang melimpah.

2 tahun yang lalu


First Drive
Mencoba Berkendara MG4 EV di Jalanan Thailand

Perlu diketahui, MG4 EV mengadopsi platform baru layakanya Toyota bZ4X.

2 tahun yang lalu


Terkini

Berita
Mazda Perkenalkan Warna Baru, All New CX-5 Yang Pertama Tampil

Warna Navy Blue Mica akan dilaburkan pertama kali pada CX-5.

6 jam yang lalu


Berita
Kia Indonesia Mungkin Jual Kia Tasman Di Indonesia, Lawan Hilux

Kia Tasman diesel dibidik menjadi kandidat untuk masuk Indonesia. Simak bocorannya.

7 jam yang lalu


Berita
Kia Carens Facelift Diperkenalkan, Menandai Babak Baru Brand Kia di Indonesia

Kia Carens Facelift membuka era baru Kia di Indonesia.

9 jam yang lalu


Berita
Sebelum Lebaran 2026 SPBU Swasta Bisa Jualan BBM Lengkap Lagi

Khusus solar akan diwajibkan pakai produk hasil kilang Pertamina.

11 jam yang lalu


Berita
Ternyata Toyota Yaris 2026 Masih Ada, Ini Pembaruannya

Hadir dengan desain lebih sporty ditambah fitur-fitur termutakhir. Berikut ubahan yang terjadi di Yaris terbaru.

12 jam yang lalu