Menu



OtoDriver logoMember of :Logo PT. Bintang langit Multimedia

Copyright © 2026. Otodriver.com. All rights reserved.
BerandaBerita

Pintu 'Suicide Door' Mazda MX-30 Terinspirasi dari BMW i3?

Mazda telah meluncurkan mobil konsep bertenaga listriknya yang dinamai dengan MX-30 di Tokyo Motor Show 2019.
Berita
Rabu, 6 November 2019 11:00 WIB
Penulis : Aditya Widiutomo


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

BACA JUGA

Mazda baru saja meluncurkan mobil konsep bertenaga listriknya yang dinamai dengan MX-30 di Tokyo Motor Show 2019. Mobil ini secara langsung menjadi mobil listrik pertama Mazda jika sudah diproduksi massal tahun depan.

Secara desainnya, ia tampil begitu impresif dengan bahasa desain Mazda yang tentu saja tidak ditanggalkannya, yakni Kodo Design. Tak hanya itu, model ini juga hadir dengan pintu belakang yang menarik, yakni pintu Suicide Door atau Mazda menamainya dengan Freestyle Door.

Namun, sebelum MX-30 ini dirilis, salah satu mobil bertenaga listrik asal Jerman, BMW i3 juga mengadopsi model pintu yang sama dengan MX-30. Lantas, apakah Mazda terinspirasi dari i3?

Pihak Mazda menyebutkan bahwa MX-30 tidak terinspirasi sama sekali dari i3. Mobil ini justru mengambil desain dari model yang pernah diproduksi oleh Mazda sebelumnya, yakni RX-8. Mereka juga menyebutkan desain ini diambil guna mengakomodir penumpang di kabin belakang yang leluasa serta ergonomis walau berdimensi kompak.

Mazda MX-30 rencananya akan dipasarkan terlebih dahulu di Eropa pada tahun 2020 mendatang. Tak hanya itu, mobil ini juga bakal menggunakan teknologi mesin rotary , sebuah mesin Mazda yang begitu melegenda.


Tags Terkait :
Mazda MX-30
Bagikan Ke :


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

Dapatkan update berita pilihan dan terbaru setiap hari dari otodriver.com. Mari bergabung di Channel Telegram OtoDriver, caranya klik link https://t.me/otodriver, kemudian join. Anda Harus install aplikasi telegram terlebih dahulu.


Artikel Terkait

Berita
Mazda Indonesia Segera Hadirkan Model EV. Model Apa Yang Akan Dibawa?

Sejauh ini Mazda hanya punya dua model BEV

1 tahun yang lalu


Berita
Mazda EZ-6 Jadi Model Global. Akan Masuk Ke Indonesia?

EZ-6 menawarkan dua pilihan yakni mobil listrik murni dan hybrid dengan range extender

1 tahun yang lalu


Berita
Bukan Sekarang Mazda Jual PHEV dan EV, Ini Alasannya

Mazda nantinya akan menjual mobil hybrid hingga EV di Indonesia. Tapi bukan sekarang, karena ini alasannya.

1 tahun yang lalu


Mobil Listrik
Mazda Mulai Fokus Ke EV Dengan Gandeng Toyota

Kerjasama dengan Toyota pangkas 70-80% biaya R&D

1 tahun yang lalu


Berita
Enam Mazda Model Baru Bakal Ramaikan 2024

Ada model mild hybrid, PHEV dan full elektrik

1 tahun yang lalu


Berita
Mazda2 Akan Punya Opsi Mesin Rotary Dengan Asupan Teknologi PHEV

Model hybrid Mazda2 adalah PHEV dan mesin hanya digunakan sebagai generator

2 tahun yang lalu


Berita
Mazda MX-30 R-EV Mulai Diproduksi. Hidupkan Kembali Mesin Rotary

Hadir kembali setelah 11 tahun dihentikan produksinya

2 tahun yang lalu


Berita
Mesin Rotary Akan Debut Kembali pada Mazda MX-30 e-Skyactive R-EV

Mazda akan kembali hadirkan mesin Wankel

2 tahun yang lalu


Terkini

Berita
Mazda CX-6e Diluncurkan Di Eropa, Kapan Masuk Indonesia?

SUV listrik murni ini melakukan debut perdananya di Brussel Motor Show 2026 di Belgia pada 9 Januari silam. Selanjutnya SUV ini akan masuk pasar Eropa, Australia dan kemungkinan Asia.

29 menit yang lalu


Berita
BMW i5, iX1, Hingga Volvo EX30 Diskon Besar-Besaran Nyaris Stengah Harga

Mobil listrik memang bisa dikatakan sedang banjir di pasaran Indonesia. Itu juga yang membuat beberapa pabrikan menjual dengan harga diskon.

1 jam yang lalu


Berita
Hilux Generasi IX Terdaftar Masuk Indonesia. Akankah Diluncurkan Di IIMS 2026?

Hilux Gen IX akan mengusung mesin diesel 2800 cc

16 jam yang lalu


Berita
Hyundai Staria Electric Resmi Melakukan Debut Dunianya

Hyundai Staria Electric resmi melakukan debut dunianya. M

1 hari yang lalu


Berita
Hyundai Palisade Paket Lengkap Sebuah SUV Modern, Ini Skema Kreditnya

Hyundai Palisade generasi kedua memiliki banyak keunggulan sehingga membuatnya banyak diminati. Tertarik membelinya dengan cara kredit? Berikut rinciannya.

1 hari yang lalu