Menu



OtoDriver logo Member of : Logo PT. Bintang langit Multimedia

Copyright © 2024. Otodriver.com. All rights reserved.
Beranda Berita

Mobil Listrik VW Resmi Dijual Seharga Honda CR-V

Berita
Jumat, 13 September 2019 19:00 WIB
Penulis : Suryo Sudjatmiko


Frankfurt Motor Show 2019 jadi tempat peluncuran VW ID.3 Hatchback. Mobil listrik ini dibekali dengan segudang teknologi canggih, seperti keyless-entry, LED matrix headlight, head-up display serta sistem berkendara semi-autonomous, seperti adaptive cruise-control, lane keep assist dan automatic emergency braking.

Seperti dilansir carscoops.com, VW ID.3 hadir dalam tiga varian. Di varian terendah, mobil ini mengadopsi baterai bertenaga 45 kWh yang mampu menempuh jarak hingga 330 km. Sementara dua pilihan lainnya, 58 kWh dan 77 kWh masing-masing sanggup melaju sejauh 420 km dan 550 km.

BACA JUGA

Mobil ini dilepas di pasar Eropa dengan banderol 30.000 euro atau sekitar Rp 465 jutaan untuk tipe terendahnya. Jika dibandingkan dengan Indonesia, harga ini sedikit di atas banderol sebuah Honda CR-V 2.0 di Indonesia

Mobil yang akan didistribusikan pada pertengahan 2020 mendatang ini disebut setidaknya telah dipesan oleh 30 ribu orang.

VW mengatakan bahwa hatchback pengkonsumsi setrumnya ini terinspirasi salah dari VW Golf yang merupakan salah satu produk paling iconic dari pabrikan asal Wolfburg tersebut. Mobil ini dirancang dengan mengunakan platform new modular MEB dan diklaim lebih baik dari Golf dari segala aspek, mulai dari bagasi luas, kabin lega, fitur dan tentu lebih ramah lingkungan.

Apakah kualitas mobil China sudah bisa disandingkan dengan mobil Jepang dan Eropa?

Mobil China pernah punya sejarah kelam dalam hal kualitas. Saat ini produk mobil China yang hadir di Indonesia sudah punya kualitas yang lebih baik dibandingkan produk saat itu.

Polling by Otodriver


Tags Terkait :
VW ID.3 Volkswagen Mobil Listrik
Bagikan Ke :


Dapatkan update berita pilihan dan terbaru setiap hari dari otodriver.com. Mari bergabung di Channel Telegram OtoDriver, caranya klik link https://t.me/otodriver, kemudian join. Anda Harus install aplikasi telegram terlebih dahulu.


Artikel Terkait


Berita
Volkswagen Polo Bakal Disuntik Mati Di Eropa

1 bulan yang lalu


Berita
Volkswagen Diambang Kebangkrutan

2 bulan yang lalu


Berita
Baru Launching Kemarin, VW ID.Buzz Sudah Laku 17 Unit Di GIIAS 2024

4 bulan yang lalu

Berita
Di GIIAS 2024, Volkswagen ID.Buzz Sudah Bisa Dipesan

4 bulan yang lalu


Berita
VW Revisi Target Jual EV Demi Balik Fokus Jualan Mesin Konvensional, Ini Alasannya

5 bulan yang lalu


Berita
VW Hingga Lexus Recall Total 200 Ribu-an Mobil di Korea Selatan, Ini Masalahnya

6 bulan yang lalu


Mobil Listrik
XPeng Bantu VW Hadirkan Mobil Listrik Terjangkau Untuk Bersaing di China

7 bulan yang lalu


Berita
Demi Saingi Mobil Listrik China, VW Siapkan EV Rp 300 Jutaan

8 bulan yang lalu


Terkini

Berita
BP-AKR Resmikan SPBU Pertama Mereka di Kota Bandung, Di Sini Tempatnya

2 jam yang lalu


Berita
Mitsubishi Beri Sinyal Siapkan Mobil Hybrid Rakitan Dalam Negeri

3 jam yang lalu


Berita
Ini Yang Bakal Terjadi Apabila Honda-Nissan-Mitsubishi Merger

3 jam yang lalu


Berita
Toyota Zenix Hybrid Tipe V Jadi Yang Terlaris di Indonesia, Ini Skema Kreditnya Selama 5 Tahun

5 jam yang lalu


Berita
Percepatan Pabrik BYD Dilakukan, Selesai 2025

6 jam yang lalu