Menu



OtoDriver logo Member of : Logo PT. Bintang langit Multimedia

Copyright © 2024. Otodriver.com. All rights reserved.
Beranda Berita

Mercedes-Benz W202 Club Region Jakarta Kumpul-kumpul Untuk Cek Kesehatan

Berita
Senin, 16 September 2019 16:00 WIB
Penulis : Danu P Dirgantoro


Mercedes-Benz W202 Club Indonesia Region Jakarta ternyata tak cuma membahas mengenai hobi ngoprek dan memelihara Mercy saja saat para anggotanya kumpul. Isu kesehatan ternyata juga jadi perhatian komunitas satu ini.

Hal ini terlihat dalam acara kumpul rutin Mercedes-Benz W202 Club Indonesia Region Jakarta bertajuk Manohara (MAkan NOngkrong HAngout RAme-rame). Acara yang diadakan pada Sabtu, 14 September 2019 itu sendiri didukung oleh RSPI (Rumah Sakit Pondok Indah).

BACA JUGA

Pada acara ini, berdasarkan keterangan tertulis yang kami peroleh, dihadiri kurang lebih 75 personil Mercedes-Benz W202 Club Indonesia Region Jakarta. Ditambah lagi ada sekitar 30 orang tamu undangan dari Mercedes-Benz W203 Club Indonesia.

Paham bahwa sehat saja tidak cukup untuk menjadi pengemudi yang baik di jalanan, maka penyelenggara juga melanjutkan acara dengan pengarahan safety driving. 

Acara yang berlangsung di Cafe Toepak SCBD, Jakarta ini diisi pengarahan safety driving oleh pembicara dari IMI DKI Jakarta, yakni Djembar Kartasasmita.


Tags Terkait :
Mercedes-Benz Komunitas
Bagikan Ke :


Dapatkan update berita pilihan dan terbaru setiap hari dari otodriver.com. Mari bergabung di Channel Telegram OtoDriver, caranya klik link https://t.me/otodriver, kemudian join. Anda Harus install aplikasi telegram terlebih dahulu.


Serba-Serbi Berkendara Di Musim Hujan
Artikel Terkait


Berita
Mercedes-Benz Siap Ekspansi Pabrik Wanaherang

8 tahun yang lalu


Berita
Ekonomi Masih Lesu, Mercedes-Benz Global Malah Raup Untung

8 tahun yang lalu


Berita
Panen Recall, Otomotif Korea Selatan Berduka,

3 tahun yang lalu


Berita
Aduh, 19 Mobil Klasik Dijarah di Amerika Serikat

4 tahun yang lalu


Terkini

Berita
Aletra Resmi Debut Di Indonesia, Bawa MPV EV Setara BYD M6

1 jam yang lalu


Mobil Listrik
Zeekr Resmi Meluncur Di Indonesia, Bawa Kedua Model Ini

1 jam yang lalu


Bus
Transjakarta Resmi Buka Sekolah Khusus Pramudi Bus

4 jam yang lalu


Berita
Tahun 2024 Penuh Tantangan Bagi Industri Otomotif, Pabrikan Tetap Optimis

5 jam yang lalu


Pikap
Chang li, Pikap ‘Terkecil’ Di Dunia Sudah Mengaspal Di Indonesia

6 jam yang lalu