Menu



OtoDriver logo Member of : Logo PT. Bintang langit Multimedia

Copyright © 2025. Otodriver.com. All rights reserved.
Beranda Berita

Livina Berbasis Xpander Sudah Bisa Dipesan!

Berita
Sabtu, 16 Februari 2019 13:00 WIB
Penulis : Brian


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

All New Nissan Livina dikabarkan akan meluncur pekan depan. Berdasarkan undangan yang diterima OtoDriver dari PT Nissan Motor Indonesia, Livina generasi terbaru yang mengambil basis Mitsubishi Xpander ini meluncur pada 19 Februari mendatang. Ternyata sebelum peluncuran resminya, pesaing Toyota New Avanza ini sudah dapat dipesan!

Kami pun melakukan penelusuran di salah satu dealer Nissan Datsun di daerah Bintaro, Tangerang Selatan, Banten. Dari penuturan tenaga penjual di dealer tersebut, All New Nissan Livina sudah dapat dipesan lewat booking fee sebesar Rp 5 juta. Namun pihak dealer masih belum mengetahui berapa harga pasti yang akan diberikan oleh PT Nissan Motor Indonesia selaku APM.

BACA JUGA

"Unitnya belum ada pak, tapi sudah bisa booking fee. Kalau booking fee sekarang cukup Rp 5 juta sudah dapat antrean pemesanan," ungkap seorang tenaga penjual di dealer Nissan Datsun Bintaro, Jumat kemarin (15/2).

Sayangnya, konsumen yang sudah melakukan booking fee belum mendapatkan unit kendaraan pada saat peluncuran tanggal 19 Februari. Melainkan konsumen akan menerima unit kendaraan pada bulan April mendatang.

"Dapat unitnya di bulan April. Baik booking fee sekarang atau saat peluncuran sama dapatnya April. Bedanya antreannya lebih duluan saja," jelasnya.

brian


Tags Terkait :
Nissan Livina Xpander Mitsubishi
Bagikan Ke :


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

Dapatkan update berita pilihan dan terbaru setiap hari dari otodriver.com. Mari bergabung di Channel Telegram OtoDriver, caranya klik link https://t.me/otodriver, kemudian join. Anda Harus install aplikasi telegram terlebih dahulu.


Artikel Terkait


Berita
Xpander Sudah Berganti Wajah, Nissan Livina Dibiarkan Begitu Saja

1 tahun yang lalu


Berita
Lima Tahun Eksistensi Mitsubishi Xpander, Sebuah Produk Revolusioner Yang Lahir di Indonesia

2 tahun yang lalu


Daftar Harga
Daftar Harga NISSAN Terbaru (Agustus 2021)

3 tahun yang lalu


Daftar Harga
Daftar Harga NISSAN Terbaru (Mei 2021)

3 tahun yang lalu


Terkini

Tips
Perlu Nggak Sih Mengganti Oli Mobil Sehabis Dipakai Mudik? Ini Jawaban Dari Ahlinya

12 jam yang lalu


Berita
BAIC BJ40 Plus Pilihan Tepat Buat Liburan Ke Dataran Tinggi, Tapi Perlu Diketahui Juga Kelemahannya

14 jam yang lalu


Berita
Liburan Pakai Mitsubishi XForce DS, Gesit Buat Diajak Blusukan

15 jam yang lalu


Van
Pengguna Travel Jakarta-Bandung PP, Kini Bisa Mengikmati Armada Foton Listrik

16 jam yang lalu


Truk
Mercedes-Benz eArocs 400, Truk Listrik Yang Siap Meluncur 2026

16 jam yang lalu